Anda di halaman 1dari 59

25-02-2018 MANASIK IBADAH UMROH VENTOUR 2018 2

6
Rukun Umrah
1. Niat Umroh : Niat umrah di miqat dg sudah berpakaian
ihram.
Laki-laki : Memakai kain ihram tanpa berjahit
Wanita : Menutup seluruh anggota tubuh kecuali
wajah & telapak tangan.

2. Thawaf : Mengelilingi Ka’bah tujuh kali dilanjutkan dengan


Shalat dua raka’at di belakang maqam Ibrahim.
3. Sa’I : Berjalan dari Shafa ke Marwah tujuh kali.

4. Tahalul : Potong rambut/Gundul / Pendek rata.

5 .Tertib : Mengerjakannya sesuai dengan urutan-urutannya,


serta tidak ada yang tertinggal.

Catatan : Apabila tidak melaksanakan salah satu rukun


tersebut, maka umrohnya tidak sah.
7
WAJIB UMRAH

❑ BER IHRAM
❑ MENINGGALKAN LARANGAN-LARANGAN
DALAM BERIHRAM
❑ THAWAF WADA’

CATATAN : BILA MENINGGALKAN SALAH SATU WAJIB,


MAKA UMRAHNYA TETAP SAH, AKAN TETAPI
HARUS BAYAR DENDA/DAM.

8
SUNNAH UMRAH
❑ Mandi ihram
❑ Shalat sunnah ihram
❑ Talbiyah
❑ Doa masuk masjid
❑ Mendahulukan kaki kanan
❑ Doa melihat ka’bah
❑ Shalat sunnah thawaf

9
TATACARA UMRAH
❑ Mandi Ihram
❑ Berpakaian Ihram
❑ Shalat Sunnah Ihram
❑ Niat Umrah dari Miqat
❑ Talbiah
❑ Tawaf
❑ Shalat sunnah Tawaf
❑ Sa’i
❑ Tahalull
❑ Tertib
10
11
Miqat – Miqat Ihram
“Sesungguhnya Nabi Muhamad telah
menetapkan Dhul- Hulaiyah sebagai
miqat Madinah. Sedangkan untuk
penduduk Syam (Syiria) di Juhfah,
Penduduk Najd di Qarnull-Manaazil.
Penduduk Yaman di Yalamlam. Itulah
tempat-tempat miqat bagi mereka dan
bagi siapa saja yang Zulhulayfah 450 km
melewatinya untuk
Rabigh
Haji maupun Umrah. Sedangkan
Al-Juhfah
selain
Dzatu Irqin 95 km
dari itu, maka
204 kmihramnya ialah dari
tempat tinggalnya, hingga penduduk
Mekkah pun ihramnya ialah dari Mekkah
Lau

itu sendiri”. ( HR.Muslim 1183)


Perkiraan jarak miqat dari Qornul Manazil 95km
tM

MEKKAH
era

Hajar Aswad
1. Qarnul Manaazil 75 Km
h

2. Dhaatu ‘Irq 94 Km
3. Yalamlam 92 Km Yalamlam 45 km
4. Juhfah 183 Km
5. Dhul Hulayfah 450 Km
14
Dzul Hulaifa/Bir Ali Qornul Manazil

Yalamlam Juhfah Dzatul Irq


16
DAM KIFARAT
Secara bahasa, dam artinya darah. Sedangkan secara syar'iyah, dam artinya
mengalirkan darah (menyembelih) hewan ternak tertentu (unta, sapi, atau
kambing) untuk memenuhi kentuan manasik haji. Selain itu, dam juga
sebagai sanksi atau denda yang harus dibayar karena beberapa sebab,
seperti; meninggalkan sesuatu yang di perintahkan, melakukan hal-hal yang
dilarang dalam ihram, atau terhalang dalam perjalanan menuju Mekah
karena lagi sakit keras atau adanya perperangan sehingga tidak bisa
melanjutkan ritual haji ataupun umrah. Walaupun demikian, dam tidak
melulu dengan menyembelih hewan, juga bisa berupa fidyah dalam bentuk
memberi makan fakir miskin, berpuasa, atau juga bisa dengan bersedekah.

jamaah boleh memilih antara:


1.Membayar dam seekor kambing
2.Bersedekah kepada enam orang miskin masing-masing ½ sha’ (2 mud =1
½ kg) berupa makanan pokok
3.Menjalankan puasa tiga hari.

17
i:
Saat Towaf

Saat Sa’i
25-02-2018 21
PAKAIAN IHRAM WANITA

YANG BENAR YANG SALAH


23
FOTO

24
26
29
30
Titik mulai thowaf
di sudut Hajar
Aswad

32
33
25-02-2018 MANASIK IBADAH UMROH VENTOUR 2018 34
Shalat sunat thawaf dua rakaat
Jadikan Maqam Ibrahim antara kita dan
,Ka’bah

Pada rakaat pertama setelah membaca surat


al-Fatihah

Q.S.Al-Kaafirun : 1-6

Dan pada rakaat kedua setelah membaca


al-Fatihah

Q.S. Al-Ikhlas : 1-4

37
Maqom Ibrahim

38
SETELAH SHALAT
Disunnahkan minum air zam-zam & menyirami
kepala dengannya, (kembali ke Hajar Aswad,
bertakbir lalu mengusap dan men-ciumnya atau
mengusapnya, jika hal itu memungkinkan) atau

MEMBERI ISYARAT KEPADANYA

39
Minum Zam zam

40
AIR ZAM ZAM

Untuk menjaga kesehatan, ambillah air Zam-zam dari tong yang


bertuliskan “ NOT COLD” atau TIDAK DINGIN
42
Mendaki menuju bukit Shafa

44
Sampai di atas bukit shofa
Menghadap Kiblat (Ka’bah)

46
Sa’i

MAR SAFA
WAH

Dan berlari-lari kecil untuk Laki-lakidiantara dua lampu hijau....

48
Shafa-Marwah
Marwah - Shafa
Berdo’a Selesai Sa’i di Bukit Marwah

53
Do’a di bukit Marwa setelah selesai menjalankan Sa’i, sebelum
Tahalul (Cukur) dan dipimpin oleh Mutowif (Pembimbing)
Tahalul (Potong Rambut)
Sekian
dan
Terima Kasih
Selamat menjalankan
ibadah Umroh
Semoga menjadi Umroh yg

Anda mungkin juga menyukai