Anda di halaman 1dari 2

Keperawatan Anak PT 1

Bagas Muhammad Rafiqi

211FK01042

perspektif keperawatan anak dalam konteks keluarga

prinsip dasar yang merupakan landasan berpikir perawat anak dalam melaksanakan pelayanan
keperawatan terhadap kelainan anak dan keluarganya

Filosofi Keperawatan Anak

keperawatan anak konsisten dengan definisi keperawatan sebagai diagnosis dan pengobatan
terhadap respon manusia pada masalah kesehatan aktual atau potensial (resiko)

definisi ini menggabungkan 4 fitur penting dalam praktik keperawatan kontemporer (ANA 2003)

1. fokus pada pengalaman dan respon manusia terhadap kesehatan dan penyakit tanpa
pembatasan masalah.

2. integrasi data objektif dengan pengetahuan yang didapat dari pemahaman pasien atau
pengalaman subjektif dari kelompok.

3. penerapan scientific (pengetahuan ilmiah) pada proses diagnosis dan pengobatan.

4. pembina hubungan caring yang memfasilitasi kesehatan dan penyembuhan.

perawatan berfokus pada keluarga

1. filosofi: keluarga sebagai yang konstan dalam kehidupan anak.

2. keluarga adalah sumber utama kekuatan dan dukungan anak.

3. tujuan perawatan berfokus pada keluarga mengikutsertakan keluarga sebagai partner yang
utuh dalam perawatan kesehatan anaknya dan untuk membantu perkembangan serta mendukung
stabilitas dari keluarga.

4. sistem pelayanan dan personil RS harus memberi dukungan menghormati, mendorong,


meningkatkan kekuatan dan kompetensi keluarga melalui kerjasama dan membina hubungan
dengan orang tua (Newton,2000).

konsep asuhan yang berpusat pada keluarga yaitu :

fasilitasi keterlibatan orang tua dalam perawatan, peningkatan kemampuan keluarga dalam
merawat anaknya

peran perawat anak


1. pembela

2. pendidik

3. konselor

4. koordinator

5. pembuat keputusan etik

6. perencana kesehatan

7. peneliti

Proses Keperawatan

1. pengkajian

2. diagnosa keperawatan

3. perencanaan

4. pelaksanaan

5. evaluasi

Faktor yang mempengaruhi kesehatan anak

1. budaya

2. sosial

3. agama

4. keluarga

Anda mungkin juga menyukai