Anda di halaman 1dari 2

Nama : Tristiana Apriliani

NIM :2351300022

Prodi : Teknologi Pendidikan

SOAL :

1. Mengapa mahasiswa FKIP perlu dibekali dengan mata kuliah ilmu pendidikan ? jelaskan!
2. Bagaimana pendapat anda tentang pendidikan prae natal ? jelaskan!
3. JJ Russeau berpendapat mendidik itu tidak ada gunanya dan tidak ada hasilnya bahkan dapat
merusak perkembangan anak secara alami ? bagaimana komentar anda !
4. Bagaimana pendapat anda tentang teori tabularsa yang dikemukakakan oleh john locke?
5. Menurut UU no 20/2003 Pasal 37 menyatakan bahwa Kurikulum Pendas dan mencegah wajib
memuat antara lain : Pendidikan Agama, Ppkn ,Bahasa! Jelaskan komentar anda?
6. Selama ini anda pasti mempunyai guru idola ! coba ceritakan identifikasi profil guru idola
anda tersebut

Jawaban :

1. a. Persiapan sebagai pendidik


Mahasiswa FKIP akan menjadi calon pendidik atau guru dimasa depan. Mata kuliah ilmu
pendidikan membekali mereka dengan pemahaman teoritis dan praktis tentang proses
belajar mengajar, psikologi anak,serta metodelogi pengajaran yang efektif

b. Memahami Proses Pembelajaran


Ilmu pendidikan membantu mahasiswa memahami individu belajar dan berkembang
secara kognitif, sosial ,dan emosional. Ini penting agar mereka dapat merancang strategi
pengajaran yang sesuai dengan kebutuhan siswa

c. Pengembangan Profesionalisme
Melalui mata kuliah ilmu pendidikan mahasiswa FKIP dapat mengembangkan sikap
profesionalisme sebagai pendidik . mereka belajar etika mengajar , hubungan guru siswa ,
serta tanggung jawab sosial dalam konteks pendidikan.

2. Pendidikan prenatal atau prae natal mengacu pada serangkaian informasi perawatan dan
dukungan yang sering kali mencakup persiapan mental dan emosional bagi calon orang tua
ini dapat melibatkan pembicaraan tentang perubahan peran dan tanggung jawab serta
dukungan sosial dan emosional yang dapat diberikan oleh pasangan keluarga dan komonitas
3. pandangan Russeau terkait pendidikan dapat ditemukan dalam karyanya yang terkenal Emile
or on education, russeau berpendapat bahwa anak anak- anak seharusnya dibiarkan
berkembang secara alami tanpa intervensi pendidikan formal yg terlalu otoriter ide utamanya
adalah bahwa pendidikan formal dapat merusak keaslian dan kebebasan alamiah anak.

4. Locke berpendapat bahwa pikiran manusia pada awalnya seperti kertas kosong (tabula rasa)
dan pengalamanlah yang membentuk pengetahuan dan pemahaman kita ia menolak ide
bawaan pengetahuan dan mendukung pandangan bahwa manusia membawa kemampuan
belajar dan berkembang melalui pengalaman

5. Menurut saya kurikulum yang sesuai UU no 20/2003 pasal 7 itu wajib di ajarkan disekolah
karena mata pelajaran seperti agama islam, ppkn dan bahasa itu sangat penting untuk peserta
didik sebagai ilmu bekal untuk bertujuan untuk membentuk nilai-nilai moral dan spiritual serta
peran kunci dalam komunikasi dan memahami budaya

6. Nama: Bapak Bagus Theo Sanjaya Pengalaman Mengajar: Lebih dari 15 tahun sebagai guru
Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Tamansiswa Keahlian Khusus: Penerapan metode
pembelajaran aktif dan kreatif, penggunaan teknologi dalam pengajaran jaringan – jaringan
dasar Prestasi: Meraih Penghargaan Guru Inspiratif Tingkat Nasional tahun 2020, Terlibat
dalam proyek pengembangan kurikulum di tingkat regional

Sifat dan Karakteristik:

- Penuh dedikasi terhadap perkembangan siswa, selalu memberikan waktu ekstra untuk
membantu mereka yang kesulitan

- Kreatif dalam merancang pembelajaran untuk membuat pelajaran Jaringan dasar lebih
menarik

- Komunikatif dan mudah bergaul, menciptakan lingkungan belajar yang positif

- Selalu mencari cara baru untuk meningkatkan kualitas pengajaran dan pembelajaran di
sekolah

Motto: "Setiap siswa memiliki potensi yang luar biasa. Tugas kita sebagai guru adalah
membantu mereka menemukan dan mengembangkan potensi tersebut."

Anda mungkin juga menyukai