Anda di halaman 1dari 1

Pertemuan ke 7 (25 oktober 2023)

“SESAT LOGIKA”
LOGIKA FALLACY
-Dari segi Bahasa, kata fallacy berasa dari bahsa latin, fallacia yang berarti deception atau dalam
Bahasa Indonesia berarti tipu muslihat, sederhananya, logika fallacy merupakan kesalahan
logika berpikir seorang yang di akibatkan penyampaian argument yang salah atau bertele tele,
logika fallacy kerap terjadi dalam diskusi sehari hari, termasuk dalam dunia kerja.
-saat menjalani pekerjaan, ada saatnya anda perlu mempertimbangkan banyak hal untuk
mengambil keputusan, karena itulah, penting untuk anda memahami logika fallacy di dunia
kerja. Anda perlu dapat mengidentifikasi apakah suatu argument mengandung logika fallacy
atau tidak, sehingga anda tidak terjebak tipu muslihat dan dapat mengambil keputusan yang
lebih tepa tatas permasalahan yang di hadapi
HAST GENERALIZATION
Hasty generalization adalah cara berpikir yang cenderung menggeneralisasi keadaan. Biasanya
kesalahan berpikir seperti ini terjadi Ketika seseorang mengambil keputusan secara tergesa gesa
tanpa memiliki data yang memadai
RED HERRING
Saat berdiskusi dengan rekan kerja, kadang ada orang yang keras menyampaikan argument yang
tidak relevan dengan topik yang sedang di bahas, tujuanya adalah mengalihkan pembicaraan
pada topik lain yang menurutnya lebih penting, logical fallacy seperti inilah yang di sebut red
herring
BURDEN OF PROOF
Logika fallacy yang satu ini terjadi Ketika seseorang mengeluarkan suatu pernyataan tapi justru
orang lain yang di minta membuktiukan perkataan perkataan tersebut, hal seperti ini biasanya
terjadi karena adanya kompetisi.

Anda mungkin juga menyukai