Anda di halaman 1dari 2

DOKUMEN REKAPITULASI HASIL OBSERVASI KELAS

1. Komponen

Karakteristik
Deskripsi Hasil Observasi
Psikologis
Minat 1. Siswa senang mengikuti proses pembelajaran, tetapi masih ada
sebagian kecil dengan ekspresi wajah datar (biasa saja).
2. Siswa memperhatikan penjelasan guru, ada beberapa siswa tidak
memperhatikan: mengantuk, bicara dengan teman, ada juga yang
ijin keluar kelas, tapi tak lama kembali masuk kelas.
3. Siswa terlibat dalam proses pembelajaran, semua ikut membaca
ayat maupun membaca kitab klasik secara bersama tetapi ketika
ditunjuk ada yang tidak bersuara, banyak yang berani menjawab
pertanyaan tetapi ada juga yang tidak, berani bertanya dan banyak
yang tidak punya pertanyaan.
Motivasi 1. Ketika guru masuk kelas, semua siswa telah berada di kelas.
2. Pembelajaran dimulai dengan berdo’a dengan tenang.
3. Mengerjakan tugas yang diberikan guru seperti hafalan, pekerjaan
rumah, dan soal. Ketika hafalan di kelas masih ada 11 siswa belum
hafal, ketika pekerjaan rumah diperiksa masih ada lima siswa
belum selesai. Ketika mengerjakan soal di akhir jam pelajaran, ada
sembilan siswa belum selesai.
4. Kelas dalam keadaan bersih dan peralatan keperluan belajar telah
siap.
5. Ada tiga siswa tidak memasukkan baju.

2. Komponen

Komponen
Kelas Pagi Kelas Sore Kegiatan Asrama
Pembelajaran
Kegiatan Salam, do’a, apersepsi, Salam dan do’a Salam dan do’a
pendahuluan penyampaian SK/KD dan
tujuan
Kegiatan inti Guru menguasai materi. Guru Guru menguasai
Metode ceramah, tanya menguasai materi.
jawab, hafalan, materi. Metode Metode sorogan.
demonstrasi, latihan, bandongan dan Suara kurang
penugasan, praktik. hafalan. terdengar dengan
Suara terdengar jelas. Suara terdengar jelas.
Media terbatas papan jelas. Guru sebagai
tulis. Media terbatas media. Sumber
Sumber buku papan tulis. kitab klasik.
perpustakaan. Sumber kitab
klasik.
Kegiatan Kesimpulan, post test, Salam Salam
penutup dan penugasan.

3. Komponen
Komponen Deskripsi Hasil Observasi
Hasil 1. Ada beberapa siswa tidak memperhatikan: mengantuk, bicara
belajar dengan teman, ada juga yang ijin keluar kelas, tapi tak lama
afektif kembali masuk kelas.
2. Semua ikut membaca ayat maupun membaca kitab klasik secara
bersama tetapi ketika ditunjuk ada yang tidak bersuara, banyak
yang berani menjawab pertanyaan tetapi ada juga yang tidak,
berani bertanya dan banyak yang tidak punya pertanyaan.
3. Ketika guru masuk kelas, semua siswa telah berada di kelas.
4. Pembelajaran dimulai berdo’a dengan tenang.
5. Ketika hafalan di kelas masih ada 11 siswa belum hafal, ketika
pekerjaan rumah diperiksa masih ada lima siswa belum selesai.
Ketika mengerjakan soal di akhir jam pelajaran, ada sembilan siswa
belum selesai.
6. Kelas dalam keadaan bersih dan peralatan keperluan belajar telah
siap.
7. Ada tiga siswa tidak memasukkan baju.

Anda mungkin juga menyukai