Anda di halaman 1dari 3

LK-1.

Format Laporan Hasil Analisis Penilaian Pembelajaran

Nama Mapel Matematika Dan PPKN

Tempat SD Kristen 2 Waimahu


Pelaksanaan
Waktu Kamis, 16 November 2023
Pelaksanaan
Nama Mahasiswa Sisca Amanupunnjo, S.Pd

Nama Guru Helda Matulessy, S.Pd, M.Pd


Pamong
Nama Dosen Dra. H. Abarua. M.Pd

I. Deskripsi Kegiatan Penilaian

Pada kegiatan implementasi pembelajaran yang dilakukan, proses


penilaian menggunakan penilaian assessment for learning. Penilaian yang
dilakukan meliputi penilaian sikap,
ketrampilan dan pengetahuan.
Bukti Penilaian dijakikan dalam bentuk
1. Penilaian Hasil Pengerjaan LKPD
2. Penilaian Unjuk Kerja
 Siswa diminta untuk maju ke depan menunjukan urutan barang
dari harga terendah sampai tertinggi
 Siswa diminta maju ke depan mempresentasi madding Pancasila
tentang “Perilaku yang mewujudkan sila kedua dalam keluarga”

II. Hasil dan Manfaat Penilaian

Hasil Observasi proses pembelajaran dan penilaian yang dilakukan


Menunjukan Keberhasilan proses pembelajaran yang dilakukan sebab
Peserta didik termotivasi dan antusias mengikuti proses pembelajaran,
Peserta didik aktif dalam proses tanya jawab, dsikusi dan pembuatan
Madding Pancasila, Serta Hasil Penilaian lembaran Kerja Peserta didik
(LKPD) menunjukan bahwa proses pembelajaran dipahami dan dimengerti
dengan baik oleh siswa.
III. Tantangan Kegiatan Penilaian

Yang menjadi tantangan saat kegiatan penilaian berlangsung adalah


Menilai kemajuan siswa secara komprehensif sesuai dengan
penilaian/assessment formatif. Proses penilaian yang dilakukan meliputi
penilaian pengetahuan, keterampilan, sikap, dan pemahaman konsep
peserta didik tentang pengamalan sila ke 2 pada Pancasila harus dilakukan
secara konsisten dengan selama proses pembelajaran berlangsung. Saya
sebagai Guru perlu memastikan bahwa standar penilaian diterapkan
dengan konsisten sebab penilaian formatif dalam pembelajaran
memerlukan waktu dan upaya tambahan.

IV. Solusi Pemecahan Masalah

Merancang dan melaksanakan proses penilain sesuai dengan rubrik


penilaian yang dirancangkan dengan baik dan terukur dan disesuaikan
dengan penilaian/ assessment formatif

V. Rencana Tindak Lanjut

1. Merancang proses penilaian dengan baik sesuai dengan proses


penilaian formatif (assessment formatif).
2. Membuat rubrik penilaian yang terstrukstur dan sesuai dengan
materi yang akan
3. Melakukan Penilaian Proses dan melaksanakan refleksi
pembelajaran
Daftar Pustaka
Rosyidah, N. D. (2019). Model Problem Based Learning (Pbl) Dalam
Meningkatkan Motivasi Belajar Dan Pemahaman Konsep Siswa.
Seminar Nasional Pendidikan Fisika 2019. Issn : 2527 – 5917,
Vol.4 No 1.
Sukmawati, Jamaluddin, Miftahul Jannah, Hilwa, Deansi, Fani, Nurfaisa.
(2022). Penerapan Media Pembelajaran “Mading Pancasila”
Untuk Meningkatkan Keaktifan Siswa Dalam Pembelajaran
Ppkn. Jurnal Kewarganegaraan Vol. 6 No. 1 Juni 2022 P-Issn:
1978-0184 E-Issn: 2723-2328
Ambon 27 November 2023

Dibuat oleh Disetujui oleh

(Sisca Amanupunnjo, S.Pd) (Helda Matulessy, S.Pd, M.Pd)

Anda mungkin juga menyukai