Anda di halaman 1dari 29

RPP

BERDIFERENSIASI, KSE, DAN BUDAYA POSITIF


MATERI KALIMAT TRANSITIF DAN INTRANSITIF
KELAS IV SEMESTER 1

CALON GURU PENGGERAK


ALIYATUL AFIDAH
UPT SD NEGERI 40 GRESIK
CGP Angkatan 8 – Kabupaten Gresik, Jawa Timur

MODUL 2.2
2.2.a.6 Demonstrasi Kontekstual

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


TABEL DIAGNOSA MINAT DAN PROFIL BELAJAR SISWA KELAS 4A

MINAT
MENULIS MENGGAMBAR BERMAIN PERAN
PROFIL BELAJAR
Siswa lebih cepat DZAKA, GILANG AZZAH, NADA FARICH, NAILUN,
memahami materi dengan NADIA
membaca dan menulis
catatan (Visual)
Siswa lebih cepat ILDA, SAKIRA SABRINA, JIHAN, DAFFA, AZKA
memahami dengan HANA
mendengarkan penjelasan
dari guru atau teman
(Auditori)
Siswa lebih cepat PUTRA,DIKA NISRINA, KAYLA, TOMI, HAYYI,
memahami materi dengan KIRANA, ZHIGO
melakukan praktik
langsung atau percobaan
(Kinestetik)

KETERANGAN :
A. Profil Belajar
1. Murid tipe Visual : 7 anak
2. Murid tipe Auditori : 7 anak
3. Murid tipe Kinestetik : 8 anak

B. Minat
1. Menulis : 6 anak
2. Menggambar : 8 anak
3. Bermain peran : 8 anak

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
POKOK MATERI : KALIMAT TRANSITIF DAN INTRANSITIF

I. INFORMASI UMUM
A. Identitas Sekolah
1. Nama Penyusun : ALIYATUL AFIDAH, S.Pd.
2. Nama Sekolah : UPT SD Negeri 40 Gresik
3. Tahun Pelajaran : 2023 – 2024
4. Jenjang/Sekolah : Sekolah Dasar
5. Fase/Kelas/Prog. : B / 4 (empat) / -
6. Alokasi Waktu : 2 x 35 menit

B. Kompetensi Awal
Peserta didik mampu menyebutkan struktur kalimat.

C. Profil Pelajar Pancasila


Dimensi : Mandiri (menumbuhkan kepercayaan diri pada peserta
didik yang tidak bergantung pada teman dalam
menyelesaikan tugas).
Sub Elemen : Pemahaman Diri dan Situasi yang Dihadapi

D. Sarana dan Prasarana


1. Worksheet kelompok
2. Rubrik penilaian presentasi kelompok
3. Video ‘Kalimat Transitif dan Instransitif’
4. Worksheet individu
5. Kartu kata
6. Poster kalimat transitif dan intransitif

E. Target Peserta Didik


1. Peserta didik regular : dalam pembelajaran diberikan pelayanan secara umum.
2. Peserta didik dengan kesulitan belajar : dalam pembelajaran diberikan
perhatian khusus dan pendampingan.
3. Peserta didik dengan pencapaian tinggi : dalam pembelajaran diberikan
pengayaan dengan menyelesaikan soal-soal HOTS

F. Model Pembelajaran
Model Pembelajaran : Inquiry Learning
Metode Pembelajaran : Diskusi, Tanya Jawab, dan Penugasan

II. KOMPONEN INTI


A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembelajaran Inquiry Learning, siswa mampu membuat contoh
kalimat transitif dan intransitif dengan tepat.

B. Pemahaman Bermakna

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


Dengan memahami materi ini, peserta didik dapat menjelaskan pengertian dan
contoh kalimat transitif dan intransitif.
C. Pertanyaan Pemantik
1. Apa pengertian dari kalimat?
2. Apa saja unsur dari kalimat? Sebutkan!
3. Apa yang dimaksud dengan Subjek, Predikat, dan Objek?

D. Kegiatan Pembelajaran

Tahap Alokasi
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran Waktu
A. Kegiatan Pendahuluan 10 menit
Orientasi 1. Guru mempersiapkan diri, baik secara fisik maupun
mentalnya secara optimal. (kesadaran
diri, manajemen diri)
2. Guru mengucapkan salam.
3. Guru menanyakan kabar siswa
4. Guru menanyakan apakah ada siswa yang tidak
masuk dan penyebabnya.
5. Peserta didik berdoa dengan dipimpin ketua kelas.
6. Guru menanyakan perasaan siswa sebelum memulai
pembelajaran. (penerapan KSE kesadaran diri –
pengenalan emosi)
7. Guru memandu murid mewujudkan rasa syukur
dengan menghentikan semua kegiatan,
menundukkan kepala, dan menenangkan hati
(bagian dari latihan STOP dan mindfulness).
Guru mengajak siswa melakukan mindfulness)
8. Mengingatkan siswa tentang pembelajaran yang
lalu dan mengaitkan dengan pembelajaran hari ini.
9. Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari m a t e r i yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
10. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
B. Kegiatan Inti
1. Guru menampilkan 4 kartu kata yang dibentuk 50 menit
photobooth.
Tahap
2. Guru mendiskusikan bersama siswa apa yang
bertanya pada
mereka pahami tentang kartu kata pada tayangan
pendekatan
slide yang sudah disediakan.
inkuiri
3. Guru meminta / menstimulus seluruh siswa untuk
menjawab.
Tahap 4. Siswa mengamati video
investigasi file:///D:/b%20rini/PPG/ppg%20rini/(%20https:
pada /www.youtube.com/watch%3fv=zbiVpEsEEY8
pendekatan 5. Siswa menganalisis contoh kalimat transitif dan
inkuiri intransitif.

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


Tahap Alokasi
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran Waktu
6. Siswa diberikan penugasan secara kelompok, yaitu
melakukan pemahaman tentang kalimat transitif
dan intransitif yang ada pada LKPD. (Penerapan
KSE manajemen diri – pengelolaan emosi dan
keterampilan berelasi)
7. Untuk mengurangi kejenuhan siswa dan
mengembalikan konsentrasi siswa maka dilakukan
Ice Breaking.
(Guru melakukan diferensiasi produk. Guru 5 menit
memberikan kebebasan pada siswa untuk
menentukan bentuk hasil diskusi, Bisa dalam bentuk
narasi, percakapan, gambar, poster, karikatur,
lagu dll)

Tahap
8. Siswa melakukan diskusi dengan teman
interpretasi
sekelompoknya tentang contoh kalimat transitif
dan diskusi
dan intransitif sesuai dengan yang mereka
pada
inginkan.
pendekatan
(Budaya positif: kolaborasi, menghargai
inkuiri.
pendapat teman)
9. Kemudian siswa mempresentasikan hasil diskusi
yang dilakukan (Penerapan KSE manajemen diri –
pengelolaan emosi dan keterampilan berelasi)
dan (budaya positif: kolaborasi dan menghargai
pendapat teman).
Penutup 1. Guru mengajak siswa bertanya jawab tentang 10 menit
Tahap materi yang telah dipelajari.
refleksi pada 2. Guru dan siswa bersama-sama membuat
pendekatan kesimpulan tentang materi kalimat transitif dan
inkuiri intransitif.
3. Siswa menyampaikan pendapatnya tentang
pembelajaran yang mereka ikuti.
4. Guru memberikan penugasan mandiri kepada
siswa.
5. Siswa berdiri melingkar dan melakukan refleksi
terhadap proses kegiatan pembelajaran hari ini
dengan menyebutkan apa yang telah dipelajari
hari ini dalam satu kalimat.
6. Guru menyampaikan terima kasih atas
kebersamaan dan partisipasi aktif siswa.
7. Guru menyampaikan apa yang akan dipelajari di
pertemuan berikutnya.
8. Guru mengajak siswa bersyukur atas nikmat Allah
Swt. dan menutup kelas dengan do;a.

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


E. Asesmen
1. Sikap
Observasi terhadap perkembangan profil pelajar pancasila dan KSE manajemen
diri dan keterampilan berelasi dalam berdiskusi di kelompok masing-masing
2. Asessmen Formatif/Pengetahuan
Kalimat Transitif dan Intransitif
3. Penilaian Keterampilan
Menggunakan penilaian unjuk kerja.

F. Pengayaan dan Remedial


a. Pengayaan
Pengayaan diberikan kepada peserta didik yang telah menguasai materi
pelajaran untuk mempersiapkan kemateri selanjutnya.

b. Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi ketuntasan pencapaian indikator,
setelah melakukan tes tertulis pada akhir pembelajaran, maka akan diberikan
pembelajaran tambahan (Remidial Teaching) terhadap IPK yang belum tuntas,
kemudian diberikan tes lisan pada akhir pembelajaran lagi dengan ketentuan :
 Soal yang diberikan terkait materi yang disampaikan di Video.
 Nilai akhir yang akan diambil adalah nilai hasil tes terakhir.
 Peserta didik yang sudah tuntas dipersilakan untuk ikut bagi yang berminat
untuk memberikan keadilan.

G. Refleksi Guru dan Peserta Didik


1. Refleksi Guru
 Apakah tujuan pembelajaran telah tercapai?
 Studi kasus Apakah seluruh peserta didik mengikuti pelajaran dengan
antusias?
 Kesulitan apa yang dialami?
 Langkah apa yang diperlukan untuk memperbaiki proses belajar?
2. Refleksi Peserta Didik
 Hari ini saya belajar tentang......
 Hal yang membuat tertarik pada hari ini adalah....
 Hal tersulit yang terjadi pada saya hari ini ketika.....
 Saya bangga kepada diri saya hari ini ketika....
 Saya ingin tahu banyak tentang....

Mengetahui, Gresik, ………………………………………


Kepala UPT SD Negeri 40 Gresik Guru Kelas

NURHAYATI, S.Pd. ALIYATUL AFIDAH, S.Pd.

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


NIP : 19690525 199304 2 003 NIP : 19830621 199304 2 008
III. LAMPIRAN
A. Asesmen Diagnostik Non Kognitif

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


PEMERINTAH KABUPATEN GRESIK
DINAS PENDIDIKAN
UPT SD NEGERI 40 GRESIK
Jln. Raya Manyar No. 143 Manyarsidomukti Manyar Gresik 61151

B. ASESMEN DIAGNOSTIK KOGNITIF

Teacher’s Sign Score


Nama : .........................................................
Class : 4Ath
Parent’s Sign Date : .........................................................

Pokok Materi : Struktur Kalimat

3.

4.

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


RUBRIK PENILAIAN SIKAP
Perkembangan Profil Pelajar Pancasila
Dimensi Profil Pelajar
No Sub Elemen Indikator
Pancasila
1 Mandiri Pemahaman Diri 1. Memiliki kepercayaan terhadap diri
dan Situasi yang sendiri dalam melaksanakan tugasnya
Dihadapi sebagai individu maupun anggota
kelompok.
2. Mempunyai rasa tanggung jawab
terhadap tugas individu maupun kelompok

INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP


Lembar Observasi
Mapel : Bahasa Indonesia
Materi : Kalimat Transitif dan Intransitif
Tanggal : …………………

Indikator 1 Indikator 2
No NAMA
BB MB BSH SB BB MB BSH SB
1 ACHMAD ANDIKA SYAPUTRA
2 ACHMAD FARICH DAROYNI
3 ANDIKA DIAN PRATAMA DIRGANTARA
4 AULIYAH PUTRI AZZAHRAH
5 DAFFA DWIADHA SYAHPUTRA
6 JIHAN APRILIYA
7 KAYLA ALMIRA MARITSA
8 MOH ZAINUDDIN ILHAM AL BUSTOMI
9 MOHAMMAD DZAKA NAILUN
10 MOHAMMAD MAQBUL ABDUL HAYYI
11 MUHAMMAD ABBAD NAILUN NABHAN
12 MUHAMMAD GILANG AR-RAUF
13 NADA FAJRIA SALSABILLA
14 NADIA KIRANA ZAHPUTRI
15 NADIA RANIA FAJRIA
16 NAJWA KHOIRO WILDA
17 NISRINA AQILA JUNAIDI
18 RASENDRIYA AZKA ALFARO
19 SABRINA FITRI ADITA
20 SYAKIRA ANIQOTUL ATIYAH
21 KENZHIGO BIMANTARA
22 ZHAFIRA HAFIZHAH ASAHANA
Keterangan :
BB : Belum Berkembang BSH : Berkembang Sesuai Harapan
MB : Mulai Berkembang SB : Sangat Berkembang
RUBRIK PENILAIAN SIKAP KSE DAN BUDAYA POSITIF

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


Kriteria
BB MB BSH SB
Siswa tidak Siswa kurang Siswa mampu Siswa sangat
mampu dalam KSE mampu dalam dalam KSE mampu dalam KSE
(manajemen diri KSE (manajemen (manajemen diri (manajemen diri
Sikap
dan keteampilan diri dan dan keteampilan dan keteampilan
KSE
nerelasi) dan keteampilan nerelasi) dan nerelasi) dan
dan
budaya positf nerelasi) dan budaya positf budaya positf
Budaya
(Kolaborasi dan budaya positf (Kolaborasi dan (Kolaborasi dan
Positif
menghargai (Kolaborasi dan menghargai menghargai
pendapatteman) menghargai pendapat teman) pendapatteman)
dalam berdiskusi pendapatteman) dalam berdiskusi dalam berdiskusi
di kelompok dalam berdiskusi di kelompok di kelompok
di kelompok

INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP KSE DAN BUDAYA POSITIF

Kritria
No NAMA BB M BSH SB
B
1 ACHMAD ANDIKA SYAPUTRA
2 ACHMAD FARICH DAROYNI
3 ANDIKA DIAN PRATAMA DIRGANTARA
4 AULIYAH PUTRI AZZAHRAH
5 DAFFA DWIADHA SYAHPUTRA
6 JIHAN APRILIYA
7 KAYLA ALMIRA MARITSA
8 MOH ZAINUDDIN ILHAM AL BUSTOMI
9 MOHAMMAD DZAKA NAILUN
10 MOHAMMAD MAQBUL ABDUL HAYYI
11 MUHAMMAD ABBAD NAILUN NABHAN
12 MUHAMMAD GILANG AR-RAUF
13 NADA FAJRIA SALSABILLA
14 NADIA KIRANA ZAHPUTRI
15 NADIA RANIA FAJRIA
16 NAJWA KHOIRO WILDA
17 NISRINA AQILA JUNAIDI
18 RASENDRIYA AZKA ALFARO
19 SABRINA FITRI ADITA
20 SYAKIRA ANIQOTUL ATIYAH
21 KENZHIGO BIMANTARA
22 ZHAFIRA HAFIZHAH ASAHANA

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


PENILAIAN PENGETAHUAN
1. Jenis : Tes
2. Teknik : Tes Tulis

Pedoman penskoran :

Nilai item benar = 25


Skor maksimal :100

j𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛g 𝑑i𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


Nilai : j𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠i𝑚𝑎𝑙 𝑥 100

INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

No NAMA NILAI
1 ACHMAD ANDIKA SYAPUTRA
2 ACHMAD FARICH DAROYNI
3 ANDIKA DIAN PRATAMA DIRGANTARA
4 AULIYAH PUTRI AZZAHRAH
5 DAFFA DWIADHA SYAHPUTRA
6 JIHAN APRILIYA
7 KAYLA ALMIRA MARITSA
8 MOH ZAINUDDIN ILHAM AL BUSTOMI
9 MOHAMMAD DZAKA NAILUN
10 MOHAMMAD MAQBUL ABDUL HAYYI
11 MUHAMMAD ABBAD NAILUN NABHAN
12 MUHAMMAD GILANG AR-RAUF
13 NADA FAJRIA SALSABILLA
14 NADIA KIRANA ZAHPUTRI
15 NADIA RANIA FAJRIA
16 NAJWA KHOIRO WILDA
17 NISRINA AQILA JUNAIDI
18 RASENDRIYA AZKA ALFARO
19 SABRINA FITRI ADITA
20 SYAKIRA ANIQOTUL ATIYAH
21 KENZHIGO BIMANTARA
22 ZHAFIRA HAFIZHAH ASAHANA
Jumlah
Rata-Rata

RUBRIK PENILAIAN KETERAMPILAN

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


PRESENTASI KELOMPOK

a. Jenis : Non tes


b. Teknik : Unjuk Kerja

No Aspek yang dinilai Kriteria Skor


1 Menyampaikan salam Menyampaikan salam dan perkenalan 4
dan perkenalan anggota kelompok dengan baik
anggota kelompok Menyampaikan salam dan perkenalan 3
anggota kelompok cukup baik
Menyampaikan salam tetapi tidak 2
memperkenalkan anggota kelompok
Tidak menyampaikan salam dan perkenalan 1
anggota kelompok
2 Sistematika Materi presentasi disajikan secara runtut 4
Presentasi dan Sistematis
Materi presentasi disajikan secara runtut 3
tetapi kurang sistematis
Materi presentasi disajikan secara kurang 2
runtut dan tidak sistematis
Materi presentasi disajikan secara tidak 1
runtut dan tidak sistematis
3 Penggunaan bahasa Bahasa yang digunakan sangat mudah 4
Dipahami
Bahasa yang digunakan cukup mudah 3
Dipahami
Bahasa yang digunakan agak sulit dipahami 2
Bahasa yang digunakan sangat sulit dipahami 1

INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


PRESENTASI KELOMPOK

Petunjuk: Isilah dengan angka 1 sampai dengan 4 sesuai dengan sikap yang ditunjukkan
pada rubrik penilaian !

Indicator
Keterampila Jumlah
No NAMA Nilai Kategori
n Presentasi Skor
1 2 3
1 ACHMAD ANDIKA SYAPUTRA
2 ACHMAD FARICH DAROYNI
3 ANDIKA DIAN PRATAMA DIRGANTARA
4 AULIYAH PUTRI AZZAHRAH
5 DAFFA DWIADHA SYAHPUTRA
6 JIHAN APRILIYA
7 KAYLA ALMIRA MARITSA
8 MOH ZAINUDDIN ILHAM AL BUSTOMI
9 MOHAMMAD DZAKA NAILUN
10 MOHAMMAD MAQBUL ABDUL HAYYI
11 MUHAMMAD ABBAD NAILUN NABHAN
12 MUHAMMAD GILANG AR-RAUF
13 NADA FAJRIA SALSABILLA
14 NADIA KIRANA ZAHPUTRI
15 NADIA RANIA FAJRIA
16 NAJWA KHOIRO WILDA
17 NISRINA AQILA JUNAIDI
18 RASENDRIYA AZKA ALFARO
19 SABRINA FITRI ADITA
20 SYAKIRA ANIQOTUL ATIYAH
21 KENZHIGO BIMANTARA
22 ZHAFIRA HAFIZHAH ASAHANA

Pedoman Penskoran :
Skor Maksimal = 12

j𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛g 𝑑i𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


Nilai : j𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠i𝑚𝑎𝑙 𝑥 100

Skala Penilaian :
Interval Nilai Predikat Kategori
90 – 100 A Sangat Baik
80 – 89 B Baik
70 – 79 C Cukup
< 70 D Perlu Bimbingan
C. LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


PEMERINTAH KABUPATEN GRESIK
DINAS PENDIDIKAN
UPT SD NEGERI 40 GRESIK
Jln. Raya Manyar No. 143 Manyarsidomukti Manyar Gresik 61151

LEMBAR KERJA KELOMPOK


Teacher’s Sign Score
Name :
..........................................................................................
..........................................................................................
..........................................................................................
Parent’s Sign Kelas : 4A
Date : .........................................................
Pokok Materi : Kalimat Transitif dan Intransitif

- ismillahirrahmanirrahim –

Petunjuk pengerjaan LKPD Kelompok


1. Bacalah cerita “Tak Muat Lagi” (Bahasa Indonesia | Lihat Sekitar | untuk SD Kelas
IV halaman 3-6)
2. Pahamilah cerita tersebut dengan baik. Pastikan semua anggota memahaminya
3. Carilah kalimat transitif dan intransitif di dalamnya. Tuliskan 5 kalimat transitif
dan 5 kalimat intransitif yang kalian temukan dalam cerita tersebut !
4. Tuliskan pula kata yang menjadi objek pada kalimat transitif.
5. Kerjakan dalam bentuk yang kamu suka. Bisa dalam bentuk gambar, cerita,
percakapan, karikatur, poster, lagu atau yang lainnya.

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


LEMBAR KERJA INDIVIDU

Teacher’s Sign Name : ......................................................... Score


Class : 4th grade of ......................................
Parent’s Sign Date : .........................................................
Topik Materi : Kalimat Transitif dan Intransitif

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!


1. Bahasa Indonesia merupakan bahasa resmi dan nasional bagi seluruh wilayah di
Indonesia. Bahasa Indonesia menjadi alat komunikasi yang resmi yang diajarkan
dari kecil, sekolah, dan dapat digunakan bagi penyiaran di media elektronik maupun
digital.
Kalimat merupakan satuan bahasa yang terkecil untuk mengungkapkan pikiran yang
utuh. Artinya, di dalam setiap aturan bisa menyampaikan sebuah informasi dengan
lengkap. Terdapat berbagai macam jenis kalimat yang ada di dalam sebuah
pembelajaran bahasa Indonesia. Satu diantaranya merupakan jenis kalimat yaitu
kalimat aktif. Kalimat aktif memiliki subjek aktif yang digunakan untuk menjelaskan
sebuah aktivitas. Kalimat aktif terdiri dari dua jenis, yaitu kalimat aktif transitif
dan kalimat aktif intransitif.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan kalimat transitif dan instransif?
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

2. Buatlah 3 contoh kalimat transitif dan 2 kalimat intransitif pada tabel di


bawah ini !

No Kalimat Transitif No Kalimat Intransitif

LEMBAR KERJA INDIVIDU

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


Teacher’s Sign Name : ......................................................... Score
Class : 4th grade of ......................................
Parent’s Sign Date : .........................................................
Topik Materi : Kalimat Transitif dan Intransitif

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!


1. Bahasa Indonesia merupakan bahasa resmi dan nasional bagi seluruh wilayah di Indonesia.
Bahasa Indonesia menjadi alat komunikasi yang resmi yang diajarkan dari kecil, sekolah,
dan dapat digunakan bagi penyiaran di media elektronik maupun digital.
Kalimat merupakan satuan bahasa yang terkecil untuk mengungkapkan pikiran yang utuh.
Artinya, di dalam setiap aturan bisa menyampaikan sebuah informasi dengan lengkap.
Terdapat berbagai macam jenis kalimat yang ada di dalam sebuah pembelajaran bahasa
Indonesia. Satu diantaranya merupakan jenis kalimat yaitu kalimat aktif. Kalimat aktif
memiliki subjek aktif yang digunakan untuk menjelaskan sebuah aktivitas. Kalimat aktif
terdiri dari dua jenis, yaitu kalimat aktif transitif dan kalimat aktif intransitif.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan kalimat transitif dan instransif?
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

2. Pilihlah jawaban di bawah ini dengan memberi tanda ceklis (√) pada kalimat transitif!
Adik bermain boneka di ruang keluarga
Boni menunduk malu karena lupa mengerjakan PR di rumah
Rika membeli buku itu di took dekat rumahnya
Mereka semua berkeringat ketakutan

3. Buatlah 3 contoh kalimat transitif dan 2 kalimat intransitif pada tabel di bawah ini !

No Kalimat Transitif No Kalimat Intransitif

LEMBAR KERJA INDIVIDU

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


Teacher’s Sign Name : ......................................................... Score
Class : 4th grade of ......................................
Parent’s Sign Date : .........................................................
Topik Materi : Kalimat Transitif dan Intransitif

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!


1. Bahasa Indonesia merupakan bahasa resmi dan nasional bagi seluruh wilayah di Indonesia.
Bahasa Indonesia menjadi alat komunikasi yang resmi yang diajarkan dari kecil, sekolah,
dan dapat digunakan bagi penyiaran di media elektronik maupun digital.
Kalimat merupakan satuan bahasa yang terkecil untuk mengungkapkan pikiran yang utuh.
Artinya, di dalam setiap aturan bisa menyampaikan sebuah informasi dengan lengkap.
Terdapat berbagai macam jenis kalimat yang ada di dalam sebuah pembelajaran bahasa
Indonesia. Satu diantaranya merupakan jenis kalimat yaitu kalimat aktif. Kalimat aktif
memiliki subjek aktif yang digunakan untuk menjelaskan sebuah aktivitas. Kalimat aktif
terdiri dari dua jenis, yaitu kalimat aktif transitif dan kalimat aktif intransitif.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan kalimat transitif dan instransif?
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
2. Pilihlah jawaban di bawah ini dengan memberi tanda ceklis (√) pada kalimat transitif!
Adik bermain boneka di ruang keluarga
Boni menunduk malu karena lupa mengerjakan PR di rumah
Rika membeli buku itu di took dekat rumahnya
Mereka semua berkeringat ketakutan
3. Susunlah kartu kata di bawah ini menjadi kalimat kalimat transitif dan intransitif !

Lani bunga memetik mawar nasi di dapur


mencuci menangis memasak Ibu di kamar mandi
Temanku Kakak Renata sepeda motor menyanyi
No Kalimat Transitif No Kalimat Intransitif
1

4. Buatlah 3 contoh kalimat transitif dan 2 kalimat intransitif pada tabel di bawah ini !

No Kalimat Transitif No Kalimat Intransitif

KUNCI JAWABAN LEMBAR KERJA KELOMPOK

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


Kalimat transitif dan intransitif dari bacaan “Tak Muat Lagi”
Kalimat transitif dari bacaan “Tak Muat Lagi” :
1. Cuaca panas membuatnya buru-buru masuk rumah.
2. Kiki menyodorkan segelas air
3. Lala menghentikan ucapannya
4. Kakak kan sudah tidak pernah lagi memakainya
5. Lala mendapatkan lagi bajunya
6. Lala merasa gerah.
7. Lala lalu berusaha menggaruk punggungnya
Kalimat intransitif dari bacaan “Tak Muat Lagi” :
1. Lala bertanya dengan kesal
2. Kiki mengelak.
3. Lala bersikeras
4. Dia juga sulit bernafas dengan lega,
5. Kiki berteriak
6. Lala terdiam.

KUNCI JAWABAN LEMBAR KERJA INDIVIDU

1. Kalimat transitif adalah kalimat yang membutuhkan objek


Kalimat intransitif adalah kalimat yang tidak membutuhkan objek

2. Contoh Kalimat transitif :


√ Adik bermain boneka di ruang keluarga
Boni menunduk malu karena lupa mengerjakan PR di rumah
√ Rika membeli buku itu di toko dekat rumahnya
Mereka semua berkeringat ketakutan

3. Contoh Kalimat transitif dan intransitif :


No Kalimat Transitif No Kalimat Intransitif
1 Lani memetik bunga mawar 1 Renata menangis
2 Temanku mencuci sepeda motor 2 Kakak menyanyi di kamar mandi
3 Ibu memasak nasi di dapur  Kebijakan Guru

4. Kebijakan Guru

D. Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


E. Glosarium
 Kalimat adalah satuan bahasa terkecil yang mengungkapkan pikiran yang
utuh, baik dengan cara lisan maupun tulisan
 Kalimat transitif ; kalimat yang membutuhkan objek
 Kalimat intransitif : kalimat yang tidak membutuhkan objek

F. Daftar Pustaka
1. Bahasa Indonesia | Lihat Sekitar | untuk SD Kelas IV
2. Lingkungan Sekitar
3. Buku referensi yang relevan
4. Youtube
5. Jaringan Internet

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


Lani bunga memetik
mawar nasi
mencuci menangis Ibu
memasak
Temanku Kakak
Renata sepeda motor
menyanyi
di kamar mandi
di dapur

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH
KELOMPOK
INTRANSITI
F
RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH
RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH
Luna menyiram

bunga Setiap pagi

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


Luna
RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH
menyiram
RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH
bunga
RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH
setiap pagi

RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH


RPP BERDIFERENSIASI. ALIYATUL AFIDAH

Anda mungkin juga menyukai