Anda di halaman 1dari 14

i

ANALISIS FAKTOR PENYEBAB ANAK PUTUS SEKOLAH


DI DESA BABATAN ULU KECAMATAN SEGINIM

SKRIPSI

Diajukan Kepada Tarbiyah dan Tadris Universitas Islam Negeri Fatmawati


Bengkulu Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar
Sarjana Pendidikan (S.Pd)

Oleh:

Finti Yenefer
NIM. 1911270053

PROGRAM STUDI TADRIS ILMU PENGETAHUAN SOSIAL


FAKULTAS TARBIYAH DAN TADRIS
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI FATMAWATI
SUKARNO BENGKULU
TAHUN 2024
ii
iii
MOTTO

'' Orang lain tidak akan bisa paham struggle dan masa sulitnya kita, yang mereka
ingin tahu hanya bagian success stories. Berjuanglah untuk diri sendiri walaupun
tidak ada yang tepuk tangan. Kelak diri kita di masa depan akan sangat bangga
dengan apa yang kita perjuangkan hari ini."

'' Tidak ada kesuksesan tanpa kerja keras. Tidak ada keberhasilan tanpa
kebersamaan. Dan tdak ada kemudahan tanpa doa''
( Ridwan Kamil)

iv
PERSEMBAHAN

Skripsi ini aku persembahkan kepada


Walaupun didera dengan cobaan yang membutuhkan perjuangan panjang demi
cita-cita yang tak kenal kata usai. setitik harapan itu telah kuraih namun sejuta
harapan masih kuimpikan dan ingin kugapai. dengan tidak mengurangi rasa
bersyukurr kepada Allah Subhanahu Wa Ta'ala. kupersembahkan skripsi ini
kepada:
1. Kedua orang tua tersayang Ayahanda Winto Indro dan Ibunda Herawati Almh
yang selalu menasehati, membimbing, memberi kasih sayang, doa, dan
tentunya memberikan semangat serta materi dan dukungan yang tak pernah
henti setiap harinya.
2. Untuk kakak dan adik-adik kandungku Prastika Anggraini, Devi Rhyansyah
Putra, Pranata Bella, Angga Wipat Wijaya yang selalu memberi semangat dan
mendoakanku agar bisa sukses dikemudian hari.
3. Untuk keluarga besarku yang tidak bisa ku sebut satu persatu, terimakasih
telah mendoakanku menyemangati dan memotivasi dalam menyelesaikan
skripsi.
4. Untuk Sahabatku Anggun Putri,S.Pd., Dina Rahmi,S.Pd., Ana Sintia,S.E,
Yeka Putriani,S.Pd., Maya Isatulaini, lusi, dimas, selalu mendukung apapun
itu dan memberikan motivasi dalam menulis skripsi ini.
5. Para dosen Prodi IPS yang telah mendidik penulis dengan sabar dan tulus
6. Dosen pembimbing ( Salamah, SE. M.Pd dan M.Ilham Gilang, M.Pd ), yang
selalu memberikan saran dan selalu sabar dalam membimbing penulis.
7. Teman-teman seperjuangan IPS angkatan 2019 khususnya IPS kelas C yang
turut berjuag dari awal kuliah
8. Civitas Akademik UINFAS Bengkulu dan Almamater

v
SURAT PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan :


1. Skripsi dengan judul “Analisis Faktor Penyebab Anak Putus Sekolah di
Desa Babatan Ulu Kecamatan Seginim “. Adalah asli dan belum pernah
diajukan untuk mendapatkan gelar akademik, baik di UINFAS Bengkulu
maupun di Perguruan Tinggi lainnya.
2. Skripsi ini murni gagasan, pemikiran dan rumusan saya sendiri tanpa bantuan
yang tidak sah dari pihak lain kecuali arahan dari tim pembimbing.
3. Di dalam skripsi ini tidak terdapat hasil karya atau pendapat yang telah ditulis
atau dipublikasikan orang lain, kecuali kutipan secara tertulis dengan jelas dan
dicantumkan sebagai acuan di dalam naskah saya dengan disebutkan nama
pengarangnya dan dicantumkan pada daftar pustaka.
4. Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya, dan apabila bila dikemudian
hari terdapat penyimpangan dan ketidakbenaran pernyataan ini, saya bersedia
menerima sanksi akademik berupa pencabutan gelar sarjana, serta sanksi
lainnya sesuai dengan norma dan ketentuan berlaku.

Bengkulu, ...............................2024
Mahasiswa yang bersangkutan

Finti Yenefer
NIM. 1911270053

vi
ABSTRAK

Skripsi Finti Yenefer, NIM. 1911270053, 2024. dengan judul “Analisis Faktor
Penyebab Anak Putus Sekolah di Desa Babatan Ulu Kecamatan Seginim“.
Program Studi Tadris Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Tarbiyah dan Tadris,
UINFAS Bengkulu.

Tujuan penelitian ini adalah: 1) Untuk mengetahui faktor yang


mempengaruhi anak putus sekolah; 2) Untuk mengetahui faktor pendukung dan
penghambat anak putus sekolah di Desa Babatan Ulu Kecamatan Seginim.
Adapun jenis penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif.
Adapun teknik pengumpulan data dalam penelitian ini melalui observasi,
wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan hasil analisis yang telah dilakukan,
maka dapat disimpulkan bahwa: 1) Faktor penyebab remaja putus sekolah di Desa
Babatan Ulu Kecamatan Seginim Kabupaten Benkulu Selatan di sebabkan karena
latar belakang ekonomi warga desa Babatan Ulu rata-rata menengah kebawah.
Sebagaimana diketahui bahwa warga Desa Babatan Ulu mayoritas bermata
pencaharian sebagai pekebun dan sawah, sehingga hasil yang mereka peroleh
adalah musiman, sehingga untuk mencukupi kebutuhan sehari-hari harus mencari
pekerjaan sambilan, yang mana hasil upaah tersebut hanya cukup untuk kebutuhan
makan sehari-hari saja, sedangkan untuk membiayai sekolah anak masih kurang.
Beberapa informan diketahui bahwa ada yang masih duduk di bangku SD dan ada
pula remaja yang duduk di bangku SMP Hal ini dibuktikan dengan hasil
wawancara dengan beberapa orangtua dan tokoh desa, bahwa warga desa Babatan
Ulu rata-rata berkerja sebagai pekebun dan sawah. Unuk kebutuhan makan sehari-
hari saja kadang ada yang mengalami kekurangan, dan untuk kebutuhan anak-
anaknya juga kadang mengalami kekurangan, sehingga untuk memenuhi
kebutuhan anaknya bersekolah juga kekurangan. 2) Faktor pendukung remaja
menjadi putus sekolah antara lain faktor ekonomi, faktor lingkungan atau teman
yang sama-sama tidak lanjut sekolah, dan faktor dari tempat atau daerah, yakni
daerah Desa Babatan Ulu yang mayoritas masih banyak kebun dan sawah
sehingga bagi mereka bisa bekerja membantu orang tua mereka atau juga sebagai
upahan di kebun atau sawah milik orang lain, dengan kata lain jika remaja ini
tidak lanjut sekolah di desa ini masih mudah untuk mencari uang. Adapun faktor
penghambat remaja putus sekolah adalah antara lain: faktor dari ekonomi
keluarga yang masih sanggup membiayai sekolah anaknya, faktor desakan orang
tua yang melarang anaknya putus sekolah dan faktor dari pihak yang lain yang
sanggup membiaya biaya sekolah remaja.

Kata Kunci: Analisis, Penyebab, Putus Sekolah

vii
ABSTRACT

Thesis by Finti Yenefer, NIM. 1911270053, 2024. with the title "Analysis of
Factors Causing Children to Drop Out of School in Babatan Ulu Village, Seginim
District". Tadris Social Sciences Study Program, Faculty of Tarbiyah and Tadris,
UINFAS Bengkulu.

The aims of this research are: 1) To determine the factors that influence children
dropping out of school; 2) To determine the supporting and inhibiting factors for
children dropping out of school in Babatan Ulu Village, Seginim District. The
type of research used is a qualitative research method. The data collection
techniques in this research are through observation, interviews and
documentation. Based on the results of the analysis that has been carried out, it
can be concluded that: 1) The factor causing teenagers to drop out of school in
Babatan Ulu Village, Seginim District, South Benkulu Regency is because the
economic background of the residents of Babatan Ulu village is on average lower
middle class. It is also known that the residents of Babatan Ulu Village mostly
make their living as gardeners and rice fields, so the results they obtain are
seasonal, so that to meet their daily needs they have to look for part-time work,
where the income is only enough for their daily food needs, whereas There is still
not enough money to pay for children's schooling. Several informants knew that
some were still in elementary school and there were also teenagers in junior high
school. This was proven by the results of interviews with several parents and
village leaders, that the residents of Babatan Ulu village on average worked as
planters and rice fields. For daily food needs, there are sometimes people who
experience shortages, and for their children's needs, they also sometimes
experience shortages, so there is also a shortage of food to meet their needs. 2)
Supporting factors for teenagers dropping out of school include other economic
factors, environmental factors or friends who have not continued school, and
factors from the place or region, namely the Babatan Ulu Village area, most of
which still have lots of gardens and rice fields so that they can work. helping their
parents or also as wages in other people's gardens or rice fields, in other words, if
these teenagers do not continue their education in this village, it is still easy to
earn money. The factors inhibiting teenagers from dropping out of school include:
family economic factors that are still able to pay for their children's school fees,
parental pressure factors that prohibit their children from dropping out of school
and factors from other parties who are able to pay for teenagers' school fees.

Keywords: Analysis, Causes, School Dropout

viii
KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, segala puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT
karena atas limpahan rahmat dan bimbingannya penulis dapat menyelesaikan
skripsi dengan judul " Analisis Faktor Penyebab Anak Putus Sekolah di Desa
Babatan Ulu Kecamatan Seginim ". Shalawat dan Salam semoga tetap
senantiasa dilimpahkan kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW. Penulis
menyadari bahwa skripsi ini tidak lepas dari adanya bimbingan, motivasi, dan
bantuan dari berbagai pihak.
Dalam penulisan skripsi ini, penulis banyak mendapatkan bantuan dan
bimbingan dari dosen pembimbing dan semua pihak yang telah memberikan
bantuan dengan ikhlas, maka pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima
kasih yang sedalam-dalamnya kepada yang terhormat:
1. Prof. Dr. KH. Zulkarnain, M.Pd. Rektor UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu
yang telah memfasilitasi penulis dalam menimba ilmu dan menyelesaikan
studi penulis.
2. Dr. Mus Mulyadi, M.Pd selaku dekan Fakultas Tarbiyah dan Tadris
Univeseritas Islam Negeri Fatmawati Sukarno Bengkulu.
3. Khosi'in, M.Pd. Si selaku Ketua Jurusan Sains dan Sosial yang telah
mendorong kami untuk terus semangat, usaha, dan fokus kepada penulis.
4. M .Ilham Gilang, M.Pd selaku kordinataor Prodi Tadris Ilmu Pengetahuan
Sosial yang selalu membimbing dan memotivasi dalam menyelesaikan studi
penulis.
5. Salamah, SE.,M.Pd selaku Dosen Pembimbing I dan Ilham Gilang,M.Pd
selaku Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, dukungan,
waktu dan pemikiran dalam membimbing penulis untuk menyelesaikan
Skripsi ini.
6. Bapak dan ibu dosen serta staf Fakultas Tarbiyah dan Tadris UIN Fatmawati
Sukamo Bengkulu yang telah memberikan ilmu pengetahuan dan pengalaman
yang telah membantu penulis menyelesaikan skripsi ini.

ix
7. Dr. Syahril, S.Sos.I., M.Ag., Kepala UPT Perpustakaan UIN Fatmawati
Sukarno Bengkulu, yang telah memberikan izin kepada penulis menggunakan
fasilitas buku dalam proses penulisan skripsi.
8. Semua pihak yang telah membantu penulisan skripsi ini yang tidak dapat
disebutkan satu persatu. Harapan penulisan dimana pun dan sampai kapan pun
semoga tali silaturrahmi terus berjalan dengan baik.
Penulis hanya mampu berdo'a dan berharap semoga beliau-beliau yang telah
berjasa selalu diberikan rahmat dan karunia oleh Allah SWT. Dengan segala
kerendahan hati dan rasa sadar skripsi ini masih jauh dari sempurna, namun
izinkanlah penulis berharap semoga skripsi ini dapat berguna dan bermanfaat bagi
perkembangan ilmu ilmu pengetahuan maupun kepentingan lainnya.

Bengkulu, 2024
Penulis

Finti Yenefer
NIM. 1911270053

x
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .................................................................................. i


NOTA PEMBIMBING............................................................................... ii
HALAMAN PENGESAHAN..................................................................... iii
MOTTO....................................................................................................... iv
PERSEMBAHAN........................................................................................ v
SURAT PERNYATAAN ........................................................................... vi
ABSTRAK................................................................................................... vii
KATA PENGANTAR................................................................................. ix
DAFTAR ISI................................................................................................ xi
DAFTAR TABEL........................................................................................ xiii
DAFTAR GAMBAR................................................................................... xiv
BAB I PENDAHULUAN ........................................................................... 1
A. Latar Belakang................................................................................... 1
B. Rumusan Masalah.............................................................................. 10
C. Tujuan Penelitian................................................................................ 11
D. Manfaat Penelitian.............................................................................. 11
E. Sistematika Penulisan......................................................................... 11
BAB II LANDASAN TEORI....................................................................... 13
A. Deskripsi Teori................................................................................... 13
1. Analisis Penyebab Putus Sekolah................................................. 13
a. Pengertian Analisis................................................................. 13
b. Pengertian Analisi Faktor....................................................... 15
2. Penegrtian Siswa atau Peserta Didik............................................ 17
a. Pengertian Siswa.................................................................... 17
b. Karakter Siswa SMP.............................................................. 20
3. Putus Sekolah............................................................................... 22
a. Pengertian Putus Sekolah....................................................... 22
b. Karakter Siswa Putus Sekolah................................................ 23
c. Faltpr Penyebab Anak Putus Sekolah.................................... 24

xi
B. Kajian Penelitian Terdahulu............................................................... 27
C. Kerangka Berpikir`............................................................................. 31
BAB III METODE PENELITIAN............................................................. 33
A. Jenis Penelitian............................................................................. 33
B. Tempat dan Waktu Penelitian...................................................... 34
C. Sumber Data................................................................................. 34
D. Fokus Penelitian........................................................................... 35
E. Teknik Pengumpulan Data........................................................... 35
F. Teknik Keabsahan Data................................................................ 41
G. Teknik Analisis Data.................................................................... 43
BAB IV DESKRIPSI DAN ANALISIS DATA ......................................... 47
A. Deskripsi Data ............................................................................. 47
B. Analisis Data................................................................................ 49
C. Pembahasan.................................................................................. 47
BAB V PENUTUP........................................................................................ 60
A. Kesimpulan................................................................................... 60
B. Saran............................................................................................. 61
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xii
DAFTAR TABEL

Tabel 3.1. Kisi-kisi Pedoman Observasi........................................................... 37


Tabel 3.2. Kisi-kisi Peroman Wawancara ....................................................... 39
Tabel 3.3. Daftar Pertanyaan Wawancara........................................................ 40
Tabel 3.4 Pengumpulan data dokumentasi...................................................... 41
Tabel 4.1. Sarana dan Prasarna di Desa Babatan Ulu Kecamatan Seginim .... 47
Tabel 4.2. Mata pencaharian penduduk Desa................................................... 48
Tabel 4.3. Tingkat Pendidikan Penduduk Desa Babatan Ulu .......................... 48

xiii
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1. Kerangka Berpikir Penelitian....................................................... 32


Gambar 3.1. Analisis Model Miles & Huberman............................................. 45

xiv

Anda mungkin juga menyukai