Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA MAHASISWA 2

MATA KULIAH PTK

Dosen : A. R. Supriatna

Nama : Virda Utami


NIM : 1107617029
Kelas : A 2017

Topik Permasalahan PTK (LK 1)


(satu permasalahan dengan satu tindakan yang dapat kita hubungkan)

Meningkatkan Minat Belajar dan Hasil Belajar Siswa Dengan Model


Pembelajaran PAKEM Pada Pelajaran PKN di Kelas

Fokus Permasalahan
(satu tindakan dengan satu permasalahan)

Meningkatkan minat dan motivasi siswa menggunakan model pembelajaran


PAKEM pada pelajaran PKN di kelas.

Karakter atau Ciri-ciri Fakta2 yang nampak pada siswa atau kelas
Permasalahan yang bermasalah
1. Siswa bosan dan merasa tidak 1.siswa tidur di kelas
tertarik dengan cara mengajar 2. suasana kelas tidak kondusif
guru 3. siswa mengganggu teman yang lainnya
4. Siswa pasif di kelas

2. Cara mengajar guru yang 1. sebagian siswa tidak paham materi yang
monoton disampaikan guru
2. pembelajaran tidak menyenangkan
3. siswa merasa bosan

3. Guru belum menguasai materi 1. tidak meaningfull learning


dengan baik 2. Guru cenderung textbook
3. tidak menyiapkan rpp

4. Nilai siswa rendah 1. siswa tidak memahami materi yang


disampaikan guru
2. bahasa yang digunakan sulit dipahami
oleh siswa
3. siswa sulit mengerjakan soal PKN
Mendeskripsikan fakta2 yang nampak pada siswa atau kelas yang bermasalah.

Dari uraian diatas fakta-fakta yang nampak pada siswa di kelas yang bermasalah
disebabkan oleh Pendidik atau Guru. Pembelajaran PKN yang masih terlihat
abstrak di mata siswa merupakan tugas guru untuk mengkonstruksi pelajaran PKN
menjadi pelajaran yang menyenangkan bagi siswa di kelas.
Namun yang terjadi di lapangan, cara mengajar guru PKN yang monoton
membuat siswa sering merasa bosan sehingga banyak siswa saat proses
pembelajaran di kelas tidak mendapatkan apa-apa dari yang disampaikan oleh
guru. Pembelajaran yang menurut siswa kurang menarik tentunya membuat siswa
menajdi pasif atau dapat menciptakan suasana yang tidak kondusif di kelas karena
siswa merasa jenuh. Hal ini dapat mempengaruhi hasil belajar siswa yang rendah
pada mata pelajaran PKN.

Anda mungkin juga menyukai