Anda di halaman 1dari 38

WATER PURIFIER VS GALLON

Mengapa Kita Perlu Mengerti ?

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (2020), sebagian besar penduduk Indonesia masih
menggunakan galon isi ulang untuk konsumsi (29,1%), sumur bor (19,09%), sumur terlindung (14,35%),
air minum dalam kemasan bermerek. (10,23%), air ledeng (9,87%), dan lainnya (17,36%)

• Untuk mempermudah HP menemukan


calon customer potensial
• Semakin banyak “Leads” akan semakin
banyak potensi “Net Sales”

And the most important thing is:


Kita harus bisa mengubah
mindset customer menjadi
water-purifier sentris
Bagaimana Cara membandingkan
Water Purifier vs Air Galon?
Proses Filtrasi Penempatan
01. Bagaimana proses pengolahan Bagaimana air ditempatkan oleh 04.
air hingga dapat dikonsumsi. agen dan customer

Pengemasan Kebersihan 05.


02. Bagaimana air Bagaimana kebersihannya
disimpan/dikemas setelah
diolah.

Perbandingan Harga
03. Distribusi
Bagaimana pendistribusiannya. Bagaimana perbandingan harganya
06.
1.PROSES FILTRASI
Bagaimana proses pengolahan air hingga dapat dikonsumsi.
PROSES FILTRASI

GALLON COWAY WATER PURIFIER

Pabrik Air Mineral ● Neo Sense/ Pre Carbon &


Mata Air - Filter Pasir Hijau - Pengolahan Air -
Proses Pengisian hingga Pengemasan. Plus Sediment Filter
● RO Filter
Depot Isi Ulang Air Minum ● Plus Innosense Filter
Tangki Penyimpanan - Pompa Air Stainless
- Tabung Filter ( Filter Pasir Aktif, Filter ● Antibacterial Filter
Antrasit, Karbon Aktif Granular) - Filter
Mikro - Flow Meter - Ultraviolet & Ozon - ● UV Light Sterilization.
Galon.

Kedua hasil proses filtrasi adalah air murni &


steril yang siap dikonsumsi.
DEPOT ISI ULANG COWAY WATER PURIFIER
02. PENGEMASAN
Bagaimana air disimpan/dikemas setelah diolah.
GALLON COWAY WATER PURIFIER
Setelah diolah, air yang telah dimurnikan, Air yang telah dimurnikan disimpan dalam
disimpan dalam galon. tangki yang memiliki Filter Antibakteri,
Air yang telah dimurnikan disimpan dalam dan pelanggan dapat langsung
tangki yang memiliki Filter Antibakteri, dan air mengkonsumsi air tersebut.
dapat langsung dikonsumsi oleh pelanggan.
03. DISTRIBUSI
Bagaimana proses pendistribusiannya
GALLONS DISTRIBUTION
Proses Distribusi Air Galon

Pekerja menukar galon kosong dengan galon penuh air


untuk dikirim ke toko/agen.
Proses Distribusi Air Galon

Air galon dari pabrik Disimpan dalam Pelanggan yang


di distribusikan ke hitungan hari, membutuhkan air, harus
agen/toko. (kebanyakan) di luar menunggu
tempat agen/toko. pengiriman/pengambilan
sendiri.

Butuh biaya tambahan


untuk membeli dispenser
untuk memudahkan
mengkonsumsi air
minum
RISIKO
Ketika anda kehabisan air minum

Perlu memesan & Perlu untuk menjaga stok, Kontaminasi


menunggu Toko tidak buka 24/7 mikroplastik
RISIKO
Anda membutuhkan tenaga ekstra (atau terkadang alat)
untuk membawa galon air tersebut ke tempat Anda.
RISIKO

• Beberapa orang merasa sulit untuk mengangkat galon ke dispenser (Anak-anak,


orang tua, wanita hamil, penyandang cacat khusus, dll.)

• Ini dapat menyebabkan berbagai macam cedera


Water Purifier

Sumber Mata Air Pemurni Air Coway Air Minum Murni


Pengolahan Air Coway Water Purifier Air minum murni dapat
dikonsumsi
04. PENEMPATAN
Bagaimana air galon ditempatkan oleh agen dan customer
Penempatan Air Galon oleh Agen Penjual

● (Kebanyakan) Diletakkan Luar ruangan.


● Kualitas & higienitas saat disimpan tidak terjamin, karena :
● Sinar matahari langsung (Dapat menyebabkan reaksi kimia).
● Terkena debu & kotoran.
● Mudah dipalsukan (Diisi dengan air tanpa filter, lalu dijual seperti baru)
Penempatan Air Galon Oleh Pelanggan / Customer

● Perlu lebih banyak ruang untuk stok galon, setidaknya selama


sebulan.
● Tidak estetis.
● Tidak sedap dipandang, karena rumah selalu terkesan berantakan.
Penempatan Coway Water Purifier

• Menikmati kesegaran air murni yang tanpa batas “Tidak ada habisnya”.
• Desainnya modern, estetis & elegant , menyatu dengan interior rumah.
• Menghemat ruang.
05. KEBERSIHAN
Bagaimana tingkat kebersihannya
GALLON WATER PURIFIER

• Karena sistem distribusi, • Risiko kontaminasi kecil, karena air yang


penyimpanan/penempatan, air galon dimurnikan masuk ke tangki yang
sangat berisiko terkontaminasi. memiliki filter anti bakteri yang menjaga
• Air galon hanya memberikan tisu alkohol air dari mikroorganisme & polusi air
untuk membersihkan sebelum galon lainnya.
masuk ke dispenser.
• Filter diganti berdasarkan masa pakainya,
& unit dirawat setiap 2 bulan oleh
Cody/ST.
06. PERBANDINGAN HARGA
Perbandingan harga Air Galon & Water Purifier
Gallon Dispenser
Total Biaya Galon + Dispenser
Air Minum / Liter Instalasi
Total Biaya
untuk
Harga Galon
Kebutuhan
Hari/ Hari/ Bulan/ (Rp 18.000/
Reguler Low Middle High
Orang Kapita Kapita 19L)
Rp 947/L

2L 6L 180L Rp 947.000 Rp 170.000 Rp 520.000 Rp 1,6jt Rp 5,1jt

2L 8L 240L Rp 947.000 Rp 227.000 Rp 577.000 Rp 1,7jt Rp 5.2jt

2L 10L 300L Rp 947.000 Rp 284.000 Rp 634.000 Rp 1,7jt Rp 5.2jt

2L 12L 360L Rp 947.000 Rp 340.000 Rp 690.000 Rp 1,8jt Rp 5,3jt

HARGA DISPENSER

★ Low Rp 350.000
Price Comparison
(Individual Cust)
★ Middle Rp 1.500.000
★ High Rp 5.000.000
Coway Water Purifier

Ombak Neo Plus Core Villaem Cinnamon

Package 36

500.000 350.000 520.000 430.000 253.000

Package 60

400.000 290.000 420.000 340.000 198.000

Price Comparison
(Individual Cust)
OMBAK
Selling Point:

“Hit their pride with Ombak.”


1 Water Purifier paling canggih sistem
digital
2 Memiliki fitur UV Light di faucet - untuk
perlindungan ekstra.

3 Dilengkapi fitur mode penyimpanan yang


bisa diatur sesuai kebutuhan

4 Memiliki pengaturan suhu 40 - 90 derajat


Celcius
Gallon Dispenser
Total Biaya Galon + Dispenser
Air Minum / Liter Instalasi
Total Biaya
untuk
Harga Galon
Kebutuhan
Hari/ Hari/ Bulan/ (Rp 18.000/
Reguler Low Middle High
Orang Kapita Kapita 19L)
Rp 632/L

10 L 2L 20 L Rp 600.000 Rp 632.000 Rp 729.000 Rp 1,9jt Rp 5,4jt

11 L 2L 22 L Rp 660.000 Rp 632.000 Rp 767.000 Rp 2 jt Rp 5,5jt

13 L 2L 26 L Rp 780.000 Rp 632.000 Rp 843.000 Rp 2 jt Rp 5,5jt

14 L 2L 28 L Rp 840.000 Rp 632.000 Rp 880.000 Rp 2,1jt Rp 5,6jt

HARGA DISPENSER

★ Low Rp 500.000
Price Comparison
(Corporate Customer)
★ Middle Rp 1.500.000
★ High Rp 5.000.000
Coway Water Purifier

Ombak Neo Plus Core Villaem Cinnamon

Package 36

500.000 350.000 520.000 430.000 253.000

Package 60

400.000 290.000 420.000 340.000 198.000

Price Comparison
(Corporate Customer)
CORE
● Tank Capacity: 21,1L
● Up to 9 Gallons/Day
● 10,3L/hour
● >8 Person

WHAT YOU CAN SAY :


“Menggunakan Water Purifier Core sangat sangat menghemat biaya
perusahaan Anda. Jika Anda mengambil paket Core 36, Anda akan
menghemat 48.200/bulan, Anda bisa membayangkan berapa banyak
yang bisa Anda hemat dalam jangka panjang untuk biaya air.

Plus, Anda tidak perlu khawatir untuk perawatan & filter, kami memberi
Anda gratis selama 3 tahun.”
How Water Purifier is Maintenance by Heart Services
Skema Menjual Water Purifier

Respon Customer

Saya tidak tahu, Saya tahu,tapi saya belum punya


Saya sudah punya produk
Water Purifier itu apa? water purifier?
lain

Gali detailnya dan


Gallon Dispenser Bottle water Merebus Air
compare

Berikan edukasi,
“kenapa kita harus “Apa merek yang “Apa merek yang “Apa merek yang “Apa Sumber “Apa merek yang
memakai WP?” digunakan?” digunakan?” digunakan?” airnya?” digunakan?”

“Berapa galon “Bagaimana cara “Berapa botol “Bagaimana “Gimana tuh


setiap bulannya?” menjaga setiap bulan?” merebusnya?” masaknya?”
“Bagaimana anda kebersihanya?”
memenuhi kebutuhan air
minum setiap hari? “Kenapa pilih air
“Kenapa memilih "Kenapa pilih "Kenapa harus “Kenapa pilih
minum
galon?” dispenser?” direbus?” masak air?”
kemasan?”
● Apa Merk yang
Skema Menjual Water Purifier dipakai?
● Berapa galon tiap
Saya tidak tahu, bulannya?
Water Purifier itu apa ? Galon / ● Kenapa pilih galon /
Dispenser dispenser?
Kenapa harus memakai
● Merk Apa?
Water Purifier ?
● Kenapa pilih air
Air Minum kemasan?
Bagaimana memenuhi Kemasan ● Berapa botol tiap
Respon kebutuhan air minum bulan?
setiap hari ?
Customer
Air Rebus
Saya tahu, tapi saya ● Sumber air
darimana?
belum punya Water
● Kenapa harus
Purifier ● Gali detail merebus airnya?
produk dan ● Bagaimana
Saya sudah punya compare merebus airnya?
produk lain ● Apa Merk
produknya?
Create the Need and Give Solution

• “Saya setuju Pak/Bu, konsumsi air minum setiap hari sangat penting buat kita,
Bapak/Ibu tentunya butuh air minum yang bersih dan sehat dong ya?”
• “Seperti yang Bpk/Ibu sampaikan, Bpk/Ibu sangat membutuhkan air minum yang
bersih dan sehat setiap hari ya, dan tentunya yang simpel gak perlu bersihkan
dispenser atau angkat galon ya?”

• “Bapak/Ibu datang ke tempat dan di waktu yang tepat sekarang, Bpk/Ibu mau gak
tidak perlu repot lagi, merawat dispenser angkat galon dan gak ribet deh
pastinya?, karena saya punya solusi produk yang sangat cocok sama kebutuhan
Bpk/Ibu,”
Jika cust mengatakan
"OKE, bener juga ya” "NO, . . .” tidak, ini adalah
tantangan anda!

Review materi “How


Respon dg “Handling to Handling
Tunjukan
Objection” Objection of Water
produk dan Purifier”
benefitnya

OK Totally NO!

Keep calm, give the


brochure and your
contact

Ombak Core Villaem Neo Plus Cinnamon


4-6 8-10 4-6 1-4 1-4
persons persons persons persons persons

“Desain produk mana yang paling bagus menurut Bpk/Ibu?”


“Kalau menurut sy Ombak sangat cocok buat di pasang di dapur Bpk/Ibu,
kalau boleh tahu ada berapa anggota keluarga dirumah?”
Sampaikan harga produk dan pandu cust untuk memutuskan.

OK
NO
If customer say NO,
means objection
minta ID Key In
Customer
Response

Price is too Electricity Totally


OK Not Now
high Cost No

Offer Eco Mode Ask phone Ask phone


Ask for ID Installment Switch On-Off number give the number give the
Payment brochure brochure
Heater & Cooler and video link and video link
about coway about coway
Give
Package 36
Key In alternative
Package 60
products Install
Package Neo Plus Cinnamon

Villaem Pack
Install Package
290K/mo 198K/mo
60
Pack
340K/mo Pack
60 350K/mo 253K/mo
36
Pack
430K/mo
36
Villaem Neo Plus Cinnamon
Price is too high Electricity Cost Not Now

Ombak Installment Payment “Ombak mempunyai fitur eco mode yang bisa
Paket 36 : 500rb/bln mengurangi penggunaan daya listrik, atau Ibu bisa “Never mind, hanya
Paket 60 : 400rb/bln mematikan heater nya saat tidak digunakan” saja kebetulan hari
ini masih ada promo
10% Bu, dan
“Kalau harganya belum masuk juga,
ditambah hadiah
kita masih ada Villaem, harganya
LockNlock, kalau
lebih murah 12,1 jt saja”
besok belum tentu
VILLAEM OK ada lagi”
CHP 18AR

Ask for ID “Tidak apa - apa Bu, silakan


boleh diterima brosurnya Bu,
barangkali kedepannya butuh
Key In bisa kontak saya ya Bu”
“Bekerja Bukan
Hanya Untuk
Mencari Materi
Namun Bekerja
Adalah Bermanfaat
Bagi Orang Banyak.”
Merry Riana
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai