Anda di halaman 1dari 28

Kelompok II

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Laporan adalah merupakan salah satu yang sangat penting dalam

pelaksanakan suatu pekerjaan, karena dengan laporan dapat dijadikan

sebagai bahan masukan untuk penyusunan perencanaan kedepan serta

sebagai bahan dalam penentuan suatu keputusan atau kebijakan

Tujuan dari pembuatan Laporan pelayanan adalah sebagai

barometer untuk mengukur sejauh mana keberhasilan suatu pelayanan

public yang diberikan. Oleh karena itu laporan pelayanan kesehatan sangat

diperlukan untuk mengukur keberhasilan layanan kesehatan kepada

Masyarakat.

Memasuki abad 21 yang semakin maju, adalah merupakan suatu

keharusan bahwa pendekatan mutu paripurna yang berorientasi pada

kepuasan pelanggan atau pasien menjadi strategi utama Bagi organisasi

pemberi pelayanan kesehatan di Indonesia, agar supaya bisa tetap eksis di

tengah persaingan global yang semakin ketat

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 1


Kelompok II

Salah satu strategi yang paling tepat dalam mengantisipasi adanya

persaingan terbuka adalah melalui pendekatan mutu paripurna (Total

Quality Management) atau peningkatan mutu berkelanjutan (Continuous

Quality Improvement) dalam pelayanan kesehatan berorientasi selain pada

proses pelayanan yang bermutu, juga hasil mutu pelayanan kesehatan yang

sesuai dengan keinginan pelanggan atau pasien.

Berkaitan dengan pelayanan paripurna bagi masyarakat pada

wilayah kerja Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura maka salah satu aspek

penentu keberhasilan pelayanan kesehatan yang perlu mendapat perhatian

adalah tersedianya suatu layanan Prima dengan memanfaatkan segenap

sumber daya yang tersedia pada Dinas Kesehatan.

Dinas Kesehatan sebagai salah satu instansi teknis di lingkungan

Pemerintah Kabupaten Jayapura yang dalam mengemban tugas pokok dan

fungsi berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Jayapura Nomor 17 Tahun

2008 tentang Struktur Organisasi dan Tata Laksana Dinas, dalam

memberikan pelayanan kepada publik di bidang Kesehatan dituntut untuk

meningkatkan efektivitas dan efisiensi program, oleh karena itu memerlukan

adanya keseriusan untuk secara terus-menerus melakukan perubahan ke

arah perbaikan secara konsisten dan berkelanjutan sehingga mampu

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 2


Kelompok II

menunjukkan akuntabilitas dan kinerja yang berorientasi pada pencapaian

hasil-hasil pelayanan yang Prima.

Salah satu tugas pokok yang diemban oleh Seksi Kesehatan Dasar Dinas

Kesehatan yaitu Menyelenggarakan Upaya Kesehatan Dasar.

Seksi Kesehatan Dasar Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura

melaksanakan enam pelayanan Dasar (Besic Six) yang mencakup

pelayanan Pengobatan, Pelayanan Kesehatan Ibu dan anak (KIA),

Perbaikan Gizi, Penanggulangan dan pemberantasan penyakit menular,

Pembinaan kesehatan lingkungan dan Promosi kesehatan (Penyuluhan)

serta pembinaan pemberdayaan Masyarakat.

B. Isu Aktual

Didasarkan pada pengamatan dan Evaluasi kelompok, terdapat

beberapa Isu Aktual yang menjadi penghambat dalam Pelaksanaan Program

Seksi Kesehatan Dasar antara lain :

1. Kurangnya Bahan untuk Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi

2. Kurang Efektifnya Penyusunan Laporan tentang Pelayanan Kesehatan

dasar

3. Terbatasnya Sumber Daya Aparatur pada seksi Kesehatan dasar

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 3


Kelompok II

Tabel 1

MATRIKS A P K L

(Aktual, Prioritas, Kekhalayakan, Kelayakan)

NILAI TOTAL RANGK


NO ISU UTAMA
A P K L BOBOT NILAI ING

Kurangnya Bahan untuk Pelaksanaan


1. 3 3 3 2 11 II
Monitoring dan Evaluasi

Kurang Efektifnya Penyusunan Laporan


2.
tentang Pelayanan Kesehatan Dasar 4 4 3 4 15 I

Terbatasnya Sumber Daya Aparatur pada


3. 3 2 3 2 10 III
Seksi Kesehatan Dasar.

Keterangan : A = Aktual, P = Problematik, K = Kekhalayakan, L = layak

Pembobotan 5 : Sangat besar pengaruhnya

4 : Besar pengaruhnya

3 : Sedang pengaruhnya

2 : Kecil pengaruhnya

1 : Sangat kecil pengaruhnya

Pada tabel 1 tersebut diatas, menunjukan bahwa total nilai terbesar melalui

metode analisis terbesar adalah 15 yaitu untuk isu aktual yang harus segera

dipecahkan adalah “Kurang Efektifnya Penyusunan Laporan tentang

Pelayanan Kesehatan Dasar ” Berdasarkan isu aktual terpilih tersebut,

maka dapat ditetapkan rumusan masalah sebagai berikut :

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 4


Kelompok II

“ Peningkatan kinerja Penyusunan Laporan Pelayanan Kesehatan Dasar

Pada Seksi Kesehatan Dasar Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura”.

C. Visi, Misi, Tugas Pokok dan Fungsi

1. Visi

Visi merupakan suatu pedoman dan pendorong organisasi untuk

mencapai tujuannya, organisasi selalu memperbaharui atau

menyesuaikan visinya agar dapat mewujudkan yang diinginkan serta

mengkomunikasikannya kepada semua staf guna memperoleh dukungan

partisipasi semua pihak.

Visi juga merupakan cara padang jauh ke depan tentang ke mana

Dinas Kota Jayapura akan diarahkan dan apa yang akan dicapai.

Berdasarkan Rencana Strategis Dinas Kesehatan Kabupaten

Jayapura Tahun 2006-2011, Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura

mempunyai visi “Terwujudnya Masyarakat Kabupaten Jayapura

Yang Mandiri untuk Hidup sehat”

2. Misi

Untuk mewujudkan tercapainya visi yang telah ditetapkan, setiap

organisasi harus mempunyai misi yang jelas oleh karena itu dalam rangka

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 5


Kelompok II

mewujudkan visi tersebut di atas, maka misi yang diemban Dinas

Kesehatan Kabupaten Jayapura adalah :

a. Memelihara dan meningkatkan Pelayanan Kesehatan Dasar yang

bermutu, merata dan terjangkau

b. Meningkatkan Peran serta Masyarakat dalam bidang Kesehatan

c. Meningkatkan Kualitas Sumber daya Tenaga Kesehatan yang

Profesional

d. Melaksanakan Regulasi dan Intensifikasi system Regulasi dan

Akreditasi di bidang Kesehatan

e. Mengupayakan Jaminan Pemeliharaan dan biaya kesehatan yang adil,

merata, transparan dan akuntabel bagi masyarakat.

3. Tugas Pokok dan Fungsi

Struktur organisasi Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura dibentuk

berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Jayapura Nomor 17 Tahun

2008 tentang Struktur Organisasi dan Tata Laksana Dinas.

Seksi Kesehatan Dasar yang mempunyai Fungsi Penyelenggaraan


upaya Kesehatan Dasar .

Untuk menyelenggarakan tugas tersebut, Seksi Kesehatan Dasar


Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura mempunyai tugas :

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 6


Kelompok II

a. Merumuskan Rencana kerja seksi Kesehatan dasar

b. Mengkoordinasikan Kegiatan Seksi Kesehatan Dasar

c. Mendistribusikan tugas seksi Kesehatan dasar

d. Mengarahkan dan memberikan petunjuk dan pemantauan, memeriksa

dan melakukan analisa permasalahan dan mengevaluasi pelaksanaan

kegiatan,menelah masalah kesehatan dasar.

e. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh kepala bidang

D. Metode Pengumpulan Data

Dalam rangka melengkapi data dalam penulisan Laporan Observasi

Lapangan ini metode pengumpulan data yang digunakan adalah :

1. Studi kepustakaan dengan cara menghimpun informasi dari berbagai

literatur berupa buku-buku peraturan perundang-undangan, laporan-

laporan petunjuk teknis, maupun buku modul yang dipergunakan dalam

Diklat Pim Tingkat IV ini.

2. Observasi yaitu dengan mengadakan pengamatan serta pengumpulan

data primer pada Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura.

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 7


Kelompok II

E. Pengertian dan Lingkup Bahasan

1. Pengertian

Untuk menyamakan presepsi terhadap judul Laporan Observasi

Lapangan ini, Yakni Peningkatan kinerja Penyusunan Laporan Pelayanan

Kesehatan dasar Pada Seksi Kesehatan Dasar Dinas Kesehatan

Kabupaten Jayapura, maka perlu dijelaskan beberapa pengertian

berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia (Balai Pustaka, 1991)

maupun sumber-sumber lain, sebagai berikut :

 Terwujudnya ialah sesuatu hasil yang nyata yang dapat dilihat

atau dirasakan manfaatnya.

 Peningkatan ialah terjadinya perubahan kearah yang lebih baik

dari sebelumnya

 kinerja adalah apa yang dicapai atau prestasi kerja yang dilihat

atau kemampuan kerja

 Penyusunan ialah cara atau hasil kerja dalam menyusunan

sesuatu hasil pekerjaan

 Laporan ialah memberitahukan atau menyampaikan sesuatu agar

dapat diketahui

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 8


Kelompok II

 Pelayanan ialah memberikan bantuan kepada orang lain yang

membutuhkan

 Kesehatan ialah hal atau keadaan yang harus selalu dijaga

2. Lingkup Bahasan

Mengingat terbatasnya waktu, kemampuan pengetahuan biaya

dan tenaga, maka agar dapat dicapai efektifitas sesuai dengan jadwal

penyelesaian yang ditetapkan oleh penyelenggara, Adapun yang

menjadi lingkup bahasan dalam penulisan Laporan Observasi

Lapangan ini yaitu bagaimana Peningkatan kinerja Penyusunan

Laporan Pelayanan Kesehatan dasar pada Seksi Kesehatan Dasar

Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura

F. Sistem Matika Penulisan

Dalam penulisan Laporan Observasi Lapangan ini dibagi dalam 4 (empat)

bab,dimana pada bab I akan dibahas tentang Pendahuluan mencakup

Latar Belakang, Isu Aktual, Visi Misi, Tugas Pokok dan Fungsi. Metode

pengumpulan data, Pengertian dan Lingkup bahasan, Metode

Pengumpulan data serta sistem Matika Penulisan

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 9


Kelompok II

Bab II membahas tentang Gambaran keadaan yang mencakup Keadaan

Sekarang, Keadaan yang diinginkan, Bab III membahas tentang Analisis

Masalah dan Pemecahannya yang mencakup analisis Masalah, Pohon

Masalah, Sasaran, Pohon Sasaran, Alternatif Kegiatan, pohon alternative.

Bab IV membahas tentang Penutup yang mencakup Kesimpulan, Saran

atau Rekomendasi, Daftar Pustaka.

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 10


Kelompok II

BAB II

GAMBARAN KEADAAN

A. Keadaan Sekarang

1. Sumber daya Aparatur

Berdasarkan Peraturan Bupati Jayapura Nomor 10 tahun

2008 tentang Uraian tugas dan Fungsi Dinas Dinas Perangkat Daerah

Kabupaten Jayapura

Adapun Jumlah Ketenagaan pada seksi Kesehatan Dasar pada

Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura adalah sebagai berikut :

Tabel 2

Ketenagaan Seksi Kesehatan Dasar

No Jenjang Pendidikan Diklat Teknis Diklat


Fungsional
1 Strata 1 (Kasie ) Pim 4 √

2 Diploma III (Staf) √ √

3 Diploma III (Staf) √ √

Jumlah 3 Orang

Sumber : Data Sie Yankes Dasar 2010

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 11


Kelompok II

2. Sarana dan Prasarana

Adapun sarana prasarana yang menunjang pelaksanaan

tugas pada Seksi Kesehatan Dasar adalah sebagai berikut :

Tabel 3
Sarana Prasarana Seksi Kesehatan Dasar

No Nama Barang Jumlah Keadaan

Nam

1 Meja ½ Biro 3 Baik

2 Computer 3 Baik

3 Kursi 4 Baik

4 Lemari arsip 1 Baik

5 Printer 2 Baik

Jumlah 13

Sumber : Seksi Kesehatan Dasar tahun 2010

3. Jenis Pelayanan

Adapun pelaksanaan Pekerjaan penyusunan laporan

dikerjakan secara bersama oleh seluruh staf bersama dengan

kepala seksi, walaupun ada pembagian tugas yang jelas dari

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 12


Kelompok II

kepala seksi, namun penyusunan laporan mengalami

keterlambatan

B. Keadaan yang diinginkan

1. Sumber Daya Aparatur

Sumber daya manusia yang ada pada Seksi Kesehatan Dasar

Dinas Kesehatan Kota Jayapura berjumlah 3 orang yang terdiri dari 1

orang Kepala Seksi berpendidikan sarjana, serta 2 orang staf yang

berpendidikan Diploma III.

Berdasarkan kondisi tersebut di atas, dari segi jumlah dilihat masih

kurang sekali

2. Kondisi

Berdasarkan data pada Seksi Kesehatan Dasar Dinas Kesehatan

Kabupaten Jayapura adalah : Kurang Efektifnya Penyusunan

Laporan tentang Pelayanan Kesehatan Dasar oleh Seksi Kesehatan

Dasar sehingga berpengaruh pada pengambilan keputusan

C. Keadaan Kinerja Yang Diinginkan

Untuk mencapai kondisi yang ideal diperlukan beberapa

perbaikan pada beberapa hal, antara lain :

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 13


Kelompok II

1. Sumber Daya Manusia

Sumber Daya Manusia yang idealnya ada pada Seksi Pelayanan

Kesehatan Dasar adalah Kepala Seksi 1 (satu), Operator Computer

1 (satu), Staf dengan latar belakang pendidikan strata 1 2 (dua)

serta 1 orang staf dengan latar belakang pendidikan Diploma III

kebidanan dan 1 orang staf latar belakang pendidikan Diploma III

Gizi.

2. Kondisi

Untuk mencapai kondisi atau keadaan yang diinginkan,

diharapkan perlu adanya peningkatan kinerja aparatur pada Seksi

Kesehatan Dasar, sehingga dalam pembagian tugas dapat di bagi

habis semua pekerjaan yang akan berpengaruh pada pelayanan

kepada masyarakat.

3. Jenis Pelayanan.

Pelaksanaan Penyusunan Laporan agar dapat

dilaksanakan dengan memperhatikan waktu penyampaian laporan

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 14


Kelompok II

serta umpan balik ke unit pelaksanan teknis sehingga memperoleh

hasil yang maksimal

BAB III

ANALISIS MASALAH DAN PEMECAHANNYA

A. Analisis Masalah

Analisis masalah adalah suatu proses mencari penyebab dasar yang

rasional yang mempunyai relevansi yang cukup tinggi dan berinteraksi satu

dengan yang lain sehingga dapat mempengaruhi satu variabel.

Bertolak dari isu aktual yang ada dengan didukung oleh kondisi

keadaan sekarang sebagaimana yang dijelaskan pada bab sebelumnya,

maka masalah pokoknya adalah : Kurangnya Efektifnya Penyusunan laporan

tentang Pelayanan Kesehatan dasar pada Seksi kesehatan dasar hal diatas

disebabkan antara lain oleh 3 (tiga) hal pokok yaitu :

1. Kurangnya data laporan dari setiap Puskesmas

2 .Kurangnya Sumber daya Tenaga Administrasi

3. Kurangnya sarana penunjang

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 15


Kelompok II

Melalui alat analisis dengan menggunakan metode USG (Urgent,

Serious, Growth) kita dapat menentukan masalah pokok mana yang

merupakan masalah pokok prioritas yang harus segera dipecahkan. Adapun

hasil analisis USG terhadap masalah pokok adalah sebagai berikut :

Tabel 4

Matriks USG Masalah Pokok

Nilai Bobot
No. Masalah Pokok Jumlah
U S G
1. 4 3 3 10
Kurangnya data laporan dari
setiap Puskesmas

2. Kurangnya Sumber daya Tenaga 4 4 3 11


Administrasi

3. 3 3 2 8
Kurangnya sarana penunjang

Keterangan : U = Urgent, S = Serious, G = Growth

Pembobotan 5 : Sangat besar pengaruhnya

4 : Besar pengaruhnya

3 : Sedang pengaruhnya

2 : Kecil pengaruhnya

1 : Sangat kecil pengaruhnya

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 16


Kelompok II

Dari hasil pembobotan melalui metode analisis USG maka diperoleh

masalah pokok prioritas “Kurangnya Sumber daya Manusia Tenaga

Administrasi ” dengan nilai bobot 11.

Dengan memperhatikan hasil analisis USG tersebut maka kita dapat

menganalisis masalah spesifik yang menyebabkan munculnya masalah

pokok terpilih

1. Terbatasnya Jumlah aparatur

2. Kurang tepatnya penenpatan pegawai

3. Kurangnya Pemahaman bidang tugas

Dengan menggunakan alat analisis USG (Urgent, Serious, Growth)


dapat diperoleh masalah spesifik terpilih yang dapat dilihat pada tabel
berikut :

Tabel 5

Matriks USG Masalah Spesifik

Nilai Bobot
No. Masalah Spesifik Jumlah
U S G
1.
Terbatasnya Jumlah Aparatur 4 3 3 10

2.
Kurangnya pemahaman bidang 8
tugas 3 3
2

3.
Kurangnya tepatnya penempatan 4 4 3 11
Pegawai
Keterangan : U = Urgent, S = Serious, G = Growth

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 17


Kelompok II

Pembobotan 5 : Sangat besar pengaruhnya

4 : Besar pengaruhnya

3 : Sedang pengaruhnya

2 : Kecil pengaruhnya

1 : Sangat kecil pengaruhnya

Matriks USG tersebut menunjukan bahwa total nilai yang paling tinggi adalah

11, maka masalah spesifik yang menjadi prioritas untuk dipecahkan adalah “

Kurang Tepatnya Penempatan Pegawai”

Jika masalah utama Kurang efektifnya Penyusunan Laporan Tentang

Pelayan Kesehatan dasar segera dipecahkan maka akan menimbulkan

Kurang Optimalnya Pengambilan Keputusan dalam pelayanan kesehatan

Dasar bagi masyarakat. Selengkapnya dapat dicermati pada bagan pohon

masalah berikut ini :

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 18


Kelompok II

POHON MASALAH

Kurang optimalnya Pengambilan Keputusan


Pelayanan Kesehatan dasar di Kabupaten
Jayapura

AKIBAT

Kurangnya Efektifnya
Penyusunan Laporan Tentang
Pelayanan Kesehatan dasar

SEBAB

Kurangnya data Laporan Kurangnya Sumber Kurangnya sarana


dari setiap Puskesmas Daya Manusia tenaga Penunjang
administrasi

Terbatasnya jumlah Kurang Tepatnya Kurangnya pemahaman


aparatur Penempatan Pegawai Bidang Tugas

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 19


Kelompok II

B. Sasaran

Sasaran merupakan kondisi ideal yang diwujudkan pada masa yang

akan datang, maka untuk mencapai sasaran yang ingin diwujudkan adalah

dengan mengubah pernyataan negatif pada pohon masalah menjadi

pernyataan positif, sehingga dapat mempermudah kerangka berpikir untuk

mencermati variabel sebab akibat dapat mengarah pada pencapaian sasaran

yang diinginkan dan perwujudannya adalah dengan menggunakan analisis

pohon sasaran.

Terdapat 3 (tiga) sasaran pokok yang harus dicapai, yaitu :

1. Tersedianya data laporan dari setiap Puskesmas yang tepat waktu

2. Tersedianya Sumber daya Manusia Tenaga administrasi

3. Tersedianya sarana Penunjang

Adapun uraian di atas dapat ditampilkan dalam bentuk bagan pohon

sasaran sebagai berikut :

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 20


Kelompok II

POHON SASARAN

Terwujudnya Pengambilan
Keputusan yang tepat dalam
Pelayanan Kesehatan dasar

AKIBAT

Terwujudnya penyusunan
Laporan tentang Pelayanan
Kesehatan dasar yang tepat

SEBAB

Tersedianya data Tersedianya Sumber Tersedianya sarana


laporan dari setiap Daya Manusia Penunjang
Puskesmas yang tepat administrasi
waktu

Tersedianya jumlah Terwujudnya Terwujudnya


aparatur yang memadai penempatan Pegawai pemahaman Bidang
sesuai dengan latar tugas
belakang pendidikan

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 21


Kelompok II

C. Alternatif Kegiatan

Untuk mewujudkan sasaran spesifik terplilh yaitu “Terwujudnya

Penempatan Pegawai sesuai dengan Latar belakang Pendidikan” maka

menurut pencermatan kami dapat direalisasikan dengan melaksanakan

beberapa alternative kegiatan sebagai berikut :

1. Melaksanakan uji kompetensi

2. Melaksanakan Rolling Pegawai

3. Melaksanakan bimbingan Teknis

Jika salah satu dari alternative kegiatan tersebut dilaksakan maka

sasaran spesifik “ Melaksanakan Rolling Pegawai” dapat direalisasikan yang

selanjutnya jika sasaran spesifik tersebut direalisasikan maka sasaran pokok

Terwujudnya Penyusunan Laporan tentang Pelayanan Kesehatan Dasar

yang tepat. akan dapat direalisasikan pula.

Selanjutnya sasaran pokok Terwujudnya Penyusunan Laporan tentang

Pelayanan Kesehatan Dasar yang tepat waktu oleh seksi Kesehatan dasar

dapai dicapai.Selengkapnya dapat dilihat pada table Teori Tapisan berikut

ini :

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 22


Kelompok II

Tabel 6

Analisis Alternatif Kegiatan dengan Teori Tapisan

Nilai Bobot
No. Alternatif Kegiatan Jumlah Ranking
E B K

Melaksanakan uji kompetensi


1. 4 3 4 11 II

Melaksanakan Rolling 4
2. 4 4 12 I
Pegawai

Melaksanakan Bimtek
3. 4 3 2 9 III

Keterangan : E = Efektifitas, B = Biaya, K = Kemudahan

Pembobotan :

4 : Besar pengaruhnya

3 : Sedang pengaruhnya

2 : Kecil pengaruhnya

1 : Sangat kecil pengaruhnya

Dari hasil pembobotan melalui metode analisis teori tapisan maka di

peroleh kegiatan terpilih yang dapat dilaksanakan adalah Melaksanakan

Rolling Pegawai atau penambahan pegawai dengan nilai bobot terbesar

yaitu 12. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada bagan pohon alternatif

berikut ini :

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 23


Kelompok II

POHON ALTERNATIF

Terwujudnya Pengambilan
Keputusan yang tepat dalam
Pelayanan Kesehatan dasar

Terwujudnya Penyusunan laporan


tentang Pelayanan Kesehatan
Dasar yang tepat

Tersedianya Sumber daya


Manusia tenaga administrasi

Terwujudnya penempatan
Pegawai sesuai dengan latar
belakang Pendidikan

Melaksanakan Uji Melaksanakan Rolling Melaksanakan


kompetensi Pegawai Bimbingan teknis

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 24


Kelompok II

BAB. IV

PENUTUP

A. Kesimpulan

Berdasarkan uraian bab I sampai bab IV, maka dapat

disimpulkan beberapa hal sebagai berikut :

1. Dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi pada seksi

Kesehatan Dasar, guna merealisasi Visi dan Misi organisasi Dinas

Kesehatan Kabupaten Jayapura, ternyata dihadapkan pada

masalah atau isu yang sangat penting adalah kurang Efektifnya

Penyusunan Laporan Tentang Pelayanan Kesehatan Dasar

2. Masalah pokok yang dihadapi sehubungan dengan isu actual

tersebut adalah Kurangnya Sumber Daya Manusia Administrasi

pada Seksi Kesehatan Dasar

3. Sasaran yang ingin dicapai adalah petunjuk Teknis pelaksanaan

Monitoring dan evaluasi

4. Kegiatan yang akan dilaksanakan dalam rangka mencapai

sasaran adalah :

- Melaksanakan uji Kompetensi

- Melaksanakan Rolling Pegawai/Staff

- Melaksanakan bimbingan Teknis

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 25


Kelompok II

B. Saran dan Rekomendasi

Agar kegiatan yang dilakukan untuk merealisasikan sasaran

khusus dapat dicapai, sehingga kinerja Seksi Kesehatan Dasar dapat

meningkat, maka Kelompok merekomendasikan beberapa hal

sebagai berikut :

- Melaksanakan Uji kompetensi untuk mengetahui minat dalam

pelaksanaan tugas

- Dapat Melaksanakan Rolling Pegawai atau penambahan

pegawai pada seksi Kesehatan dasar

- Melaksanakan Bimbingan Teknis sesuai dengan Bidang tugas

dalam seksi Kesehatan Dasar.

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 26


Kelompok II

DAFTAR PUSTAKA

Peraturan Daerah Kabupaten Jayapura Nomor 17 Tahun 2008 tentang Struktur


Organisasi dan Tata Laksana Dinas

Djoko Wijono, Manajement Kepemimpinan dan Organisasi Kesehatan,


Surabaya, 1997

Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Edisi Ketiga,


Penerbit Balai Pustaka, Jakarta, 2003.

Drs Sampara Lukman,M.A, Manajemen Kualitas Pelayanan, STIA - LAN Pres,


Jakarta,1999

Drs. Pitoyo, MA dan Drs. Djoenadi Tamim, Pola Kerja Terpadu (PKT), Bahan
Ajar Diklat Kepemimpinan Tingkat IV, Lembaga Administrasi Negara
Republik Indonesia, Jakarta, 2001.

Dr. H. M. Entang, MA, Dipl, Ed, Drs. Juni Pranoto, M. Pd, Dra. Ema Rahmawati,
Drs. Agung Arya Mataram, MM, Isu Aktual Sesuai Tema, Bahan Ajar
Diklat Kepemimpinan Tingkat IV, Lembaga Administrasi Negara Republik
Indonesia, Jakarta, 2001.

Rencana Strategis Dinas Kesehatan Kota Jayapura 2006-2011.

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 27


Kelompok II

Laporan Observasi Lapangan Diklatpim IV Jayapura 2010 28

Anda mungkin juga menyukai