Anda di halaman 1dari 1

Peristiwa apa yang terjadi?

Peristiwa yang terjadi adalah sesi gmeet bersama dengan Instruktur, Dimana saya dan rekan
CPP mempresentasikan kalimat inisiatif perubahan dengan model ATAP yang telah dibat
sebelumnya, dan saling menanggapi walau dikolom chat. Ibu instruktur juga memberikan
masukan.Pada siang hari nya kami kembali bertemu di gmeet bersama Instruktur untuk
membahas modul 2 Kepemimpinan Menuju Transformasi Pendidikan. Kita berdiskusi dalam
kelompok kecil tentang pembuatan rancangan BAGJA sebagai perwujudan untuk Prakarsa
Perubahan. Kemudian kita presentasi tiap kelompok dan kelompok lain memberikan
pertanyaan atau komentar.
Perasaan apa yang muncul?
Saya senang dan semakin terbuka tentang bagaimana memberian sebuah hal yang bermakna
pada siswa, juga saya senang bisa berbagirakarsa perubahan bersama rekan CPP lainnya
Pembelajaran apa yang diambil?
Dalam mewujudkan Transformasi Pendidikan terdapat tantangan. Salah satu cara untuk
menangani tantangan adalah dengan metode Inkuiri Apresiatif (IA) dengan model BAGJA, yang
fokus terhadap kekuatan , apa yang dimiliki, dan apa yang dapat dilakukan atau diberdayakan
dari kekuatan tersebut (Asset based Thinking)
Bagaimana pembelajaran dapat digunakan di masa depan?
Pembelajaran ini merupakan modal pengetahuan saya untuk mendamping para CGP nantinya,
juga berbagai Prakarsa perubahan dan kanvas bagja dari teman CPP lainya berguna untk ita
adaptasikan sesuakan dengan kondisi sekolah kita

Anda mungkin juga menyukai