Anda di halaman 1dari 3

RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN

KLIEN DENGAN GANGGUAN KONSEP DIRI: HARGA DIRI RENDAH


Nama Klien : Diagnosis Medis :
Ruangan : No. RM :

Tanggal No. Dx Diagnosis Perencanaan


Keperawatan Tujuan Kriteria Evaluasi Intervensi

Gangguan TUM: Klien memiliki


Konsep Diri: konsep diri yang positif.
Harga Diri
Rendah
TUK 1:
1. Bina hubungan saling percaya dg menggunakan prinsip
Klien dapat membina Setelah ..... kali interaksi, klien
komunikasi terapeutik:
hubungan saling percaya menunjukkan ekspresi wajah
1.1.1. Sapa klien dengan ramah baik verbal maupun non
dengan perawat. bersahabat, menunjukkan rasa
verbal.
senang, ada kontak mata, mau
1.1.2. Perkenalkan nama, nama panggilan perawat dan
berjabat tangan, mau
tujuan perawat berkenalan.
menyebutkan nama, mau
1.1.3. Tanyakan nama lengkap dan nama panggilan yg
menjawab salam, klien mau
disukai klien.
duduk berdampingan dengan
1.1.4. Tunjukkan sikap jujur dan menepati janji setiap
perawat, mau mengutarakan
berinteraksi dengan klien.
masalah yang dihadapi.
1.1.5. Tunjukkan sikap empati dan menerima klien apa
adanya.
1.1.6. Beri perhatian dan perhatikan kebutuhan dasar
klien.
2.1.1. Diskusikan bersama klien aspek positif yang
TUK 2: Setelah …. kali interaksi, Klien
dimiliki klien, keluarga, lingkungan, serta
Klien dapat dapat menyebutkan
kemampuan yang dimiliki klien.
mengidentifikasi aspek positif yg dimiliki klien,
aspek positif dan keluarga, dan lingkungan. 2.1.2. Bersama klien membuat daftar mengenai:
kemampuan yang - Aspek positif klien, keluarga, lingkungan.
dimiliki klien - Kemampuan yg dimiliki klien
2.1.3. Beri pujian yg realistis, hindarkan memberi
penilaian negatif

3.1.1. Diskusikan dengan klien kemampuan yg dapat


TUK 3: Setelah .... kali interaksi klien dilaksanakan
Klien dapat menilai menyebutkan kemampuan yang 3.1.2. Diskusikan kemampuan yang dapat dilanjutkan
kemampuan yg dimiliki dapat dilaksanakan pelaksanaannya.
untuk dilaksanakan

TUK 4: 4.1.1. Rencanakan bersama klien aktivitas yang dapat


Klien dapat Setelah .... kali interaksi klien dilakukan setiap hari sesuai kemampuan klien:
merencanakan kegiatan membuat rencana kegiatan harian kegiatan mandiri dan kegiatan dengan bantuan.
sesuai dengan 4.1.2. Tingkatkan kegiatan sesuai kondisi klien.
kemampuan yg 4.1.3. Beri contoh cara pelaksanaan kegiatan yang dapat
dimilikinya. klien lakukan.

TUK 5: 5.1.1. Anjurkan klien untuk melaksanakan kegiatan yang


Klien dapat melakukan Setelah .... kali interaksi klien telah direncanakan.
kegiatan sesuai rencana melakukan kegiatan sesuai jadual 5.1.2. Pantau kegaiatan yang dilaksanakan klien.
yang dibuat yang dibuat 5.1.3. Beri pujian atas usaha yg dilakukan klien.
5.1.4. Diskusikan kemungkinan pelaksanaan kegiatan
setelah pulang.
TUK 6:
Klien dapat 6.1.1. Beri pendidikan kesehatan pada keluarga tentang
memanfaatkan sistem cara merawat klien dengan harga diri rendah.
pendukung yg ada. Setelah ..... kali interaksi klien 6.1.2. Bantu keluarga memberikan dukungan selama klien
memanfaatkan sistem pendukung di rawat.
yg ada di keluarga 6.1.3. Beri motivasi keluarga untuk memberi dukungan
klien selama dirawat di RS dan menyiapkan
lingkungan yang mendukung kondisi klien di
rumah.
6.1.4. Beri pujian kepada keluarga atas keterlibatannya
merawat klien di RS.
6.1.5. Anjurkan keluarga untuk mengunjungi klien secara
rutin dan bergantian

Anda mungkin juga menyukai