Anda di halaman 1dari 2

STRATEGI PENGEMBANGAN

SUMBER DAYA MANUSIA


DI PT.INDOFOOD
A. LATAR BELAKANG
Perusahaan PT Indofood telah menjadi salah satu yang terbesar di Indonesia.
Dengan nama lengkap PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk, fokus utama bisnis
yang dijalankan oleh perusahaan ini yaitu industri makanan dan minuman. Strategi
pengembangan sumber daya manusia di PT Indofood lan yang menjadi kunci sukses
dalam keberhasilan di perusahaan. Salah satu produk andalan dari PT Indofood adalah
mie instan. Perusahaan ini memiliki banyak anak cabang dan juga pabrik di beberapa
daerah di Indonesia. Mengingat besarnya skala perusahaan, tentu tidak mudah
mengatur seluruh aset termasuk sumber daya manusia. Menyadari pentingnya
peran pelatihan SDM dalam mendukung kesuksesan dan kesinambungan perseroan.
Itulah mengapa perusahaan ini menempatkan manajamen sumber daya manusia
sebagai salah satu strategi dan kunci utama menuju kesuksesan kinerja.

B. FAKTOR INTERNAL
Ada pula upaya untuk meningkatkan keberhasilan dalam suatu keberhasilan
perusahaan. Yaitu dengan menawarkan jenjang karir dan promosi jabatan sebagai
stimulasi untuk memicu kemampuan setiap karyawan mengembangkan diri demi
memajukan perusahaan. Penawaran tersebut juga diharapkan dapat menjaga loyalitas
para pekerja kepada perusahaan. Serta menawarkan pendidikan untuk kemampuan
manajerial, leadership, serta ahli dan dapat membawa kemajuan dan perkembangan
yang pesat.
C. FAKTOR EKSTERNAL
faktor lainnya dalam upaya untuk meningkatkan keberhasilan. Perusahaan
menghargai kebutuhan para karyawan dan memberikan pelatihan untuk memperoleh
hasil yang maksimal. Mengadakan training untuk karyawan setiap bulan atau dalam
kurun waktu tertentu. Tujuannya untuk mendapatkan SDM profesional dan juga ahli
dalam bidang pekerjaan yang dikerjakan. Tenaga profesional, ahli dan terdidik
tentunya akan membawa perusahaan menuju kemajuan dan perkembangan yang
pesat.

Anda mungkin juga menyukai