Anda di halaman 1dari 59

LAPORAN AKHIR PKL 3

MAHASISWA POLTEKKES MUHAMMADIYAH


PRODI RADIOLOGI

NAMA LOKASI PKL : RSUD LANTO DG


PASEWANG JENEPONTO
PERIODE : 12 DES S/D 7 JAN 2023

TEKNIK PEMERIKSAAN CT-SCAN KEPALA


PADA KASUS HEMATOMA TEMPORAL DEXTRA

KELOMPOK
1. Andi Riska / P120083 /C
2. Muhammad Nuzul Nisal / P120019 / A
3. Yoyo Miyakawah / / B
4. Nabila Salsabilah / P120023 / A
5. Aisyah Natasha Putri / / B
6. Lispa / / C

POLITEKNIK KESEHATAN MUHAMMADIYAH


MAKASSAR
TAHUN 2022
LEMBAR PENGESAHAN

Laporan Akhir PKL IIII yang berjudul ‘’ Teknik Pemeriksaan Ct-


Scan Kepala Pada Kasus Hematoma Temporal Dextra’’ yang
dilaksanakan di Rumah sakit telah disetujui dan diperiksa oleh
pembimbing untuk di perbanyak

Menyetujui,
Supervisor Institusi Kepala Ruangan Radiolo

Muliyani,S.Si

Mengetahui,
Penanggung Jawab PKL 3

Indah Musdalifah,S.Si, M.Si


KATA PENGANTAR

Alhamdulillahi rabbil alamin, tiada kata yang paling indah dan


patut diucapkan selain puji dan syukur kehadirat Allah SWT yang
telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga laporan
kasus yang berjudul “TEKNIK PEMERIKSAAN CT-SCAN KEPALA
PADA KASUS HEMATOMA TEMPORAL
DEXTRA” ini dapat terselesaikan.
Laporan kasus ini disusun dalam rangka menyelesaikan
tugas Praktek Kerja Lapangan III pada Politeknik Kesehatan
Muhammadiyah Makassar Prodi Radiologi.
Kami menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyelesaian
laporan kasus ini, kami menghadapi beberapa hambatan dan
tantangan. Namun, kami berusaha menarik setitik hikmah bahwa
semua itu merupakan warna tersendiri dalam menuntut ilmu
pengetahuan.
Pada kesempatan ini, kami mengucapkan terima kasih yang
sedalam- dalamnya kepada :
1. Ayahanda dr. H. Effendi Rasiyanto, M.Kes. Selaku Direktur
Politeknik Kesehatan Muhammadiyah Makassar
(POLTEKKESMUH) yang telah memberikan izin dan kesempatan
agar penulis dapat melakukan kegiatan Praktek Kerja Lapangan
(PKL) III di Rumah Sakit Umum Daerah Lanto Dg. Pasewang.
2. Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Lanto Dg. Pasewang, Bapak
drg. Bustamin, M.Kes, atas kesempatan yang telah diberikan
kepada penulis untuk menambah ilmu dan pengalaman di tempat
praktek.
3. Kepala Instalasi Radiologi Rumah Sakit Umum Daerah Lanto Dg.
Pasewang, Ibu dr. A Marwah, Sp.Rad., M.Kes., yang telah
memberikan kesempatan kepada penulis untuk menggunakan
sarana yang ada di Instalasi Radiologi Rumah Sakit Umum
Daerah Lanto Dg. Pasewang.
4. Kepala Ruangan Instalasi Radiologi di Rumah Sakit Umum
Daerah Lanto Dg. Pasewang, Ibu Mulyani, S,Si, yang telah
membimbing penulis dalam praktek dan penyusunan laporan
kasus ini yang senantiasa bersedia meluangkan waktu dan
fikirannya.
5. Para pembimbing serta senior di Ruang Instalasi Radiologi
Rumah Sakit Umum Daerah Lanto Dg. Pasewang yang
senantiasa membimbing dan berbagai ilmu selama masa praktek.
6. Penanggung jawab PKL I, Indah Musdalifah, S.Si., M.Si.
7. Supervisor Ibu Indah Musdalifah, S.Si., M.Si. yang telah
mengorbankan waktu dan tenaga untuk mengevaluasi
pengetahuan serta pengalaman penulis mengenai teknik radiograf
di RSUD Lanto Dg. Pasewang .
8. Kepada semua pihak yang membantu terutama kepada kedua
orang tua penulis yang telah memberikan doa dan dukungan
kepada penulis serta teman-teman seperjuangan PKL I di Instalasi
Radiologi Rumah Sakit Umum Daerah Lanto Dg. Pasewang serta
sahabat-sahabat yang tiada putusnya memberikan semangat.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyusunan
laporan kasus ini masih banyak kekurangan serta belum sesuai
dengan harapan dari berbagai pihak, karena itu saran dan kritikan
yang sifatnya membangun, sangat diharapkan penulis.
Semoga laporan kasus ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

Jeneponto 25 Desember 2022


Penyusun

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL................................................................................................
HALAMAN PENGESAHAN ..................................................................................
KATA PENGANTAR.............................................................................................
DAFTAR ISI...........................................................................................................
DAFTAR GAMBAR ..............................................................................................
DAFTAR TABEL...................................................................................................
BAB I PENDAHULUAN.........................................................................................
A.Latar Belakang..............................................................................................
B.Rumusan Masalah........................................................................................
C.Tujuan Penulisan .........................................................................................
D.Manfaat Penulisan .......................................................................................
BAB II TINJAUAN PUSTAKA...............................................................................
A.Tinjauan Umum Tentang Lokasi PKL...........................................................
1.Gambaran Umum Tentang Rumah Sakit................................................
2.Gambaran Umum Unit Radiologi............................................................
B.Tinjauan Umum Tentang Anatomi,Fisiologi, Dan Patologi...........................
1.Anatomi...................................................................................................
2.Fisiologi...................................................................................................
3.Patologi...................................................................................................
C.Tinjauan Umum Tentang Teknik Pemeriksaan Radiografi...........................
D.Tinjauan Umum Tentang Proteksi Radiasi...................................................
BAB III METODE PEMERIKSAAN RADIOGRAFI................................................
A.Tempat Dan Waktu Pemeriksaan ................................................................
B.Kronologi Riwayat Penyakit Pasien .............................................................
C.Persiapan Pasien .........................................................................................
D.Prosedur Kerja..............................................................................................
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN....................................................................
A.Hasil Pemeriksaan Laporan Kasus...............................................................
1.Data Pasien.............................................................................................
2.Persiapan Alat Dan Bahan Yang Di Gunakan ........................................
3.Teknik Pemeriksaan................................................................................
a.Pengertian ........................................................................................
b.Tujuan ...............................................................................................
c.Indikasi Pemeriksaan.........................................................................
d.Proyeksi ............................................................................................
1) Posisi Pasien (PP)....................................................................
2) Posisi Objek (PO).....................................................................
3) Central Ray (CR)......................................................................
4) Central Point (CP).....................................................................
5) Fokus Film Distan (FFD)...........................................................
6) Kolimasi ...................................................................................
a)Batas Bawah.........................................................................
b)Batas Atas.............................................................................
7) Faktor Eksposi..........................................................................
8) Processing Film........................................................................
4.Analisis Radiografi ..................................................................................
a.Analisis Radigrafi ..............................................................................
b.Kriteria Gambar ................................................................................
c.Hasil Interpretasi Dokter ...................................................................
d.Kelebihan Dan Kekurangan Foto.......................................................
B.Pembahasan Laporan Kasus.......................................................................
BAB V PENUTUP..................................................................................................
A.Kesimpulan ..................................................................................................
B.Saran............................................................................................................

LAMPIRAN
1. Surat Pengantar Foto.......................................................................
2. Hasil Baca Laporan Kasus...............................................................
3. Dokumentasi Gedung Rumah Sakit dan Radiologi..........................
4. Struktur Organisasi Rumah Sakit.....................................................
5. Struktur Organisasi Radiologi...........................................................
6. Denah Instalasi Radiologi.................................................................
7. Dokumentasi Ruangan Pemeriksaan Radiografi.............................
8. Dokumentasi Ruangan Pengolahan Hasil Radiografi......................
9. Dokumentasi Peralatan Radiologi....................................................
10. Dokumentasi Kegiatan PKL dan Seminar........................................
11. Daftar Hadir Seminar Laporan Kasus..............................................
12. Biodata Penulis

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Tampak Depan RSUD Haji Makassar


............................. 3

Gambar 2.2 Tampak Depan Instalasi Radiologi


.................................. 6

Gambar 2.3 Pesawat X-Ray Konvensional RSUD Haji Makassar


....... 7

Gambar 2.4 Ruangan Pemeriksaan USG RSUD Haji Makassar


........ 7

Gambar 2.5 Pesawat CT Scan RSUD Haji Makassar


......................... 8

Gambar 2.6 Anotomi


Kepala............................................................... 11

Gambar 2.7 Anatomi Otak


................................................................. 12

Gambar 2.8. Scanogram Skull


............................................................ 15

Gambar 4.1: Pesawat CT-Scan


.......................................................... 21

Gambar 4. 2 Meja kontrol CT-


SCAN................................................... 21

Gambar 4.3 Alat Prosesing


................................................................. 22

Gambar 4.4 :
Topogram...................................................................... 23

Gambar 4.5 Memposisikan


pasien...................................................... 24

Gambar 4.6 : Hasil Radiograf Skull


..................................................... 25
DAFTAR TABEL

Table 2. 1 Rekapitulasi hasil pemeriksaan RSUD Haji

Makassar........ 9 Table 2. 2

pekerja radiasi dan

masyarakat umum..............................................................
16
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Praktek Kerja Lapangan II (PKL III ) dilaksanakan di
RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto pada tanggal 12
Desember – 7 Januari 2022. Bertujuan menambah pengetahuan
untuk melakukan teknik pemeriksaan radiografi. Di RSUD Lanto
Dg. Pasewang Jeneponto terdapat beberapa pemeriksaan yang
dilakukan di Unit Radiologi meliputi Thorax, Ekstremitas, BNO,
pelayanan pemeriksaan foto Gigi Pripikal untuk dental dan untuk
Panoramic pemeriksaan foto gigi secara keseluruhan, pelayanan
CT- Scan meliputi pemeriksaan CT- Scan kontras, non kontras,
dan CT- Scan Angiografi. Sedangkan pelayanan USG meliputi
USG Abdomen,USG Tiroid.
Pada PKL III di RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto
kami mendapat kasus yaitu teknik pemeriksaan ct-scan kepala
pada kasus hematoma temporal dextra. Adapun hasil diagnosa
sebuah kasus yang sempat penulis peroleh dari Instalasi
Radiologi RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto yakni
menegenai teknik pemeriksaan ct-scan kepala pada kasus
hematoma temporal dextra. Indikasi yang sering terjadi adalah
antara lain Hematoma.
Oleh karena itu penulis tertarik untuk membuat laporan
mengenai teknik pemeriksaan ct-scan kepala pada kasus
hematoma temporal dextra di RSUD Lanto Dg. Pasewang
Jeneponto

B. Rumusan Masalah
1. Bagaimana teknik pemeriksaan teknik pemeriksaan ct-scan
kepala pada kasus hematoma temporal dextra RSUD Lanto
Dg. Pasewang Jeneponto?
2. Bagaimana hasil interpretasi dokter terhadap teknik
pemeriksaan ct-scan kepala pada kasus hematoma temporal
dextra di RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto?
C. Tujuan Penulisan
1. Untuk mengetahui bagaimana teknik pemeriksaan teknik
pemeriksaan ct-scan kepala pada kasus hematoma temporal
dextra
2. Untuk mengetahui hasil interpretasi dokter terhadap teknik
pemeriksaan ct-scan kepala pada kasus hematoma temporal
dextra

D. Manfaat Penulisan
1. Agar mampu menuliskan laporan karya ilmiah hasil dari praktek
kerja lapangan.
2. Agar memperluas ilmu pengetahuan pada bidang teknik radiografi
3. Agar pembaca mendapatkan informasi umum tentang teknik
pemeriksaan ct-scan kepala pada kasus hematoma temporal
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

A. Tinjauan Umum Tentang Lokasi PKL


1. Gambaran umum RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto

Gambar 2.1 Tampak Depan RSUD Lanto Dg. Pasewang


Jeneponto
( Dokumentasi RSUD Lanto Dg. Pasewang 2022)

Lokasi RSUD Lanto Dg Pasewang sebelumnya terletak


di jalan kesehatan No 8 Bontosunggu di kelurahan Empoang,
Kecamatan Binamu, Kabupaten Jeneponto. Lokasi baru
RSUD Lanto Dg Pasewang kemudian di relokasi ke
jalan.Lingkar Kelurahan Empoang, Kecamatan Binamu,
Kabupaten Jeneponto dengan luas lahan 5 HA dengan
kapasitas tempat tidur 300 TT.
Jenis-jenis pelayanan RSUD Lanto Dg Pasewang
Kabupaten Jeneponto antara lain :
a. Pelayanan rawat jalan
1). Poliklinik Umum 11).Poli klinik Kulit Kelamin
2). Poliklinik Interna 12).Poliklinik Jiwa
3). Poliklinik THT 13).Klinik Konsultasi gizi
4). Poliklinik Mata 14).Poliklinik Jantung
5). Poliklinik Bedah 15).Poliklinik Patologi &
Anatomi
6). Polikllinik Anak
7). Poliklinik Obgyn
8). Poliklinik gigi dan mulut
9). Poliklinik Neurologi
10). Poliklinik Fisiotherapi
b. Pelayanan Gawat Darurat
Instalasi Gawat Darurat (IGD) merupakan bagian
terdepan RS yang menerima dan melayani pasien
emergency atau segera di lakuakan tindakan dengan
segera mungkin. Dengan layanan 1 x 24 jam.
c. Pelayanan Rawat Inap
Berikut layanan rawat ini RSUD Lanto Dg
Pasewang Kabupaten Jeneponto antara lain:
1) Insatlasi Rawat Inap Khusus, ICU
2) Instalasi Rawat Inap Umum, Termasuk Anak
3) Instalasi Rawat Inap Spesialis Bedah
4) Instalasi Rawat Inap Spesialis Penyakit Dalam
5) Instalasi Rawat Inap Spesialis Kebidanan dan
Kandungan RSUD Lanto Dg Pasewang Kabupaten
Jeneponto mempunyai 83 tempat tidur.
d. Pelayanan Penunjang Medik
1) Instalasi Laboratorium
2) Instalasi Radiologi
3) Instalasi Farmasi (Apotek)
e. Pelayanan Penunjang Non Medika
1) Instalasi Rekam Medik
2) Instalasi Gizi
3) Instalasi Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Rumah
Sakit
4) IPAL
5) Kamar Jenazah
6) CSSD
f. Pelayanan Penunjang Lain yaitu Ambulance
Adapun visi, misi, dan tujuan RSUD Lanto Dg.
Pasewang adalah sebagai berikut :
a. Visi
Menjadikan Rumah Sakit Umum Daerah yang terpercaya
dengan pelayanan professional dan berdaya asing.
b. Misi
1) Mewujudkan Pelayanan yang bermutu terjangkau dan
berorintasi kepada kepuasan masyarakat.
2) Mewujudkan Kawasan lingkungan yang bersih, aman,
nyaman, indah, dan damai.
3) Mewujudkan peningkatan sarana dan prasarana yang
representative dan sesuai dengan kebutuhan.
4) Penguatan dan pemberdayaan kelembagaan organisasi
yang bermatabat.
5) Peningkatan sumber daya manusia melalui Pendidikan dan
pelatihan yang berkelanjutan.
6) Menciptakan suasana kerja yang serasai sesame karywan
sehingga memiliki rasa kebrsamaan, rasa disiplin dan
tanggung jawab yang tinggi.
c. Tujuan
1) Memberikan pelayanan yang bermutu,cepat, akurat
dan aman berorientasi pada kepuasaan pelanggan.
2) Meningkatkan kualitas, kuantitas, kompetensi dan
professional.
3) Menjadikan sarana prasarana utama dan penunjang
yang aman dan mutakhir sesuai perkembangan IPTEK.
2. Gambaran umum instalasi Radiologi.
Direktur RSUD Lanto Dg Pasewang saat itu di pimpin
oleh Dr. H.M. Iswan Sanabi,Sp.Rad. Dan sekarang Direktur
RSUD Lanto Dg Pasewang Kabupaten Jeneponto di pimpin
oleh drg. Bustamain, M.Kes. Kepala Instalasi Radiologi di
kepalai oleh Dr. A. Marwah M.Kes, Sp.Rad dan Kepala
Ruangan Radiologi Mulyani S,Si.
Instalasi Radiologi RSUD Lanto Dg Pasewang
Kabupaten Jeneponto memiliki falsafah tempat pengalaman
iptek bidang Radiologi dengan mengupayakan pelayanan
prima dan terunggul, dan memiliki tujuan seperti membantu
dalam menegakkan diagnose, mengamalkan dan
mengembangkan IPTEK bidang Radiologi, mendukung
tercapainya visi RSUD Lanto Dg Pasewang Kabupaten
Jeneponto dengan tercapainya juga menjadi Instalasi
Radiologi yang prima dan terunggul pada tahun 2014, yang
memiliki motto sehat, puas, dan bahagia adalah harapanku
karena kami akan melayani dengan hati yang ikhlas.Kepala
ruangan
Ruangan Instalasi Radiologi RSUD Lanto Dg
Pasewang Kabupaten Jeneponto, terdiri dari:
a) Ruangan Kepala Instalasi Radiologi
b) Kamar Ganti dan Toilet

c) Ruangan Pemeriksaan I
d) Ruangan Operator
e) Kamar Pemeriksaan II
f) Ruangan Operator & CR
g) Ruangan Pemeriksaan III
h) Ruangan Operator CT – scan
i) Ruangan Pemeriksaan IV
j) Ruangan Administrasi
k) Ruang tunggu

B. Tinjauan umum tentang Anatomi Fisiologi Dan Patologi


1. Anatomi Kepala (Cranium) dan Otak (Enchepalon)
kepala adalah bagian rostral (menurut istilah lokasi
anatomi) yang biasanya terdiri dari otak, mata, telinga, hidung,
dan mulut (yang kesemuanya membantu berbagai fungsi
sensor seperti penglihatan, pendengaran, penciuman, dan
pengecapan).
a. Rangka Kepala
Rangka kepala (Caput/Cephalon) yakni tengkorak (Cranium),
terdiri dari dua bagian. Tulang – tulang wajah (Viscerocranium)
dan tengkorak bagian atas (Neurocranium). Batas antara
keduanya atap dari yang satu dan lantai dari yang lain adalah
dasar tengkorak (Basis Crani), yang secara kasar berada dalam
suatu bidang oblik yang dibatasi oleh alis, Meatus Acusticus
Externus (MAE) dan dasar Occiput.(Friedrich & Waschke,
2010)

Frontal

Os Nasal
Os Zygomaticum

Maxillaris

Mandibula

Gambar 2.6 AnatomiKepala


Friedrich& w(aschke, 2010)
b. Atap tengkorak (Calvaria) dan kulit kepala
Calvaria (atap tengkorak, Cranial Cap) yang sangat
melengkung membentuk suatu kubah oval longitudinal
diatas basis Crani dan melindungi rongga tengkorak
(Cavitas Cranii) tempat otak (Cerebrum) yang dikelilingi
oleh meninges lunak dank eras terapung dalam Liquor
Cerebrospinalis (LCS). Calvaria dibagi dalam Regio
Frontalis, Parietalis, Temporalis, dan Occipitalis yang
dibentuk oleh tulang-tulang dengan nama yang sama (Os
Frontale, Os Parietale, Os Temporale, dan Os Occipitale)
(Friedrich & Waschke, 2010)
c. Dasar Tengkorak (Basis Cranii)
Basis Cranii membentuk atap dari kedua Orbita (Orbitae)
dan rongga hidung (Cavitas Nasi), juga atap dari
kerongkongan (Pharynx, meluas keatas hingga Basis
Cranii) dan dasar Occiput yang bersendi di Foramen
Occipitale (Foramen Magnum) dengan Vertebra Cervicalis
I. (Friedrich & Waschke, 2010)
d. Rongga dan Tulang Wajah
Tulang wajah terbesar, Maxilla terletak dibagian tengah
Viscerocranium.Maxilla membentuk dasar OOrbitae,
sebagian besar dinding-dinding Cavitas Nasi, bagian
Anterior Palatum dan membawa rangkaian gigi Maxilla.
(Friedrich & Waschke, 2010).

Anatomi otak terbagi dalam 3 bagian utama, yaitu otak


besar (cerebrum), otak kecil (cerebellum), serta batang otak.
Ketiga bagian otak ini saling bekerja sama untuk menjalankan
sistem tubuh.
a. Anatomi Otak (Enchepalon)
Adapun bagian-bagian otak terdiri dari :

Gambar 2.7 Anatomi Otak


(Friedrich & Waschke, 2010)

b. Otak Depan
Pada bagian depan otak manusia terdapat bagian
yang paling menonjol disebut otak besar atau Serebrum
(Cerebrum).Serebrum ini terbagi menjadi belahan
(Hemisfer) serebrum kanan dan kiri.Permukaan luar
serebrum (korteks serebrum) bewarna abuabu karena
mengandung banyak badan sel saraf. Selain itu pada
bagian dalam (Medula) otak depan terdapat lapisan yang
bewarna putih karena mengandung Dendrit dan akson .
(Wiarto, 2014)
c. Otak Tengah
Otak tengah manusia berbentuk kecil dan tidak terlalu
menolok. Didalam otak tengah terdapat bagian-bagian
seperti lobus optic yang mengatur gerak bola mata dan
kolikulus inferior yang mengatur pendengaram. .(Wiarto,
2014)
d. Otak Belakang
Otak belakang terbagi menjadi 2 bagian, yaitu medulla2
Oblongata (Sumsum lanjutan) dan sebelum (Otak kecil).
Masingmasing bagian tersebut memiliki koordinasi dan
fungsi sendirisendiri .(Wiarto, 2014)
2. Fisiologi
Otak diibaratkan seperti computer yang mengatur organ-
organ dalam tubuh manusia.Jaringan otak dibungkus oleh selaput
otak dan tulang tengkorak yang kuat.Berat otak orang dewasa sekitar
1400 gram, setengah padat dan bewarna kelabu kemerahan. Otak
mengapung dalam suatu cairan yang bekerja sebagai penyerap
goncangan.Selaput otak adalah pembungkus otak dari sumsung
tulang belakang untuk melindungi struktur saraf. (kirnanoro, 2016)

3. Patologi
Cedera disebabkan oleh laserasi arteri meningea media atau
sinus dura, dengan atau tanpa disertai fraktur tengkorak. Perdarahan
dari EDH dapat menyebabkan kompresi, pergeseran, dan
peningkatan tekanan intrakranial (TIK).6 Pada EDH, perdarahan
terjadi di antara tulang tengkorak dan duramater. Perdarahan ini
lebih sering terjadi di daerah temporal bila salah satu cabang arteria
meningea media robek. Robekan ini sering terjadi bila fraktur tulang
tengkorak di daerah bersangkutan. Hematom dapat pula terjadi di
daerah frontal atau oksipital.3 Arteri meningea media masuk di
dalam tengkorak melalui foramen spinosum melalui durameter dan
tulang di permukaan dan os temporale. Perdarahan yang terjadi
menimbulkan EDH, desakan oleh hematoma akan melepaskan
durameter lebih lanjut dari tulang kepala sehingga hematom
bertambah besar (Hafid A,2004)

C. Tinjauan umum teknik pemeriksaan Radiografi


a. Posisi Pasien
Tidur terlentang (supine) dan kepala dekat gantry (head first).
b. Scout / Topogram / Scanogram Kepala Anterior posterior dan
Lateral
Gambar 2.8. Scanogram Skull
( Dokumentasi RSUD Lanto Dg. Pasewang 2022)

c. Scanning
Slice Awal : 1 cm inferior palatum
Slice Akhir : Vertex
Tebal Slice Axial / Sequence Dual Range
3 – 5 mm di fossa posterior (fossa cerebri anterior)
5 – 8 mm di hemisphere (fossa cerebri posterior)
Slice collimation
0.5 mm 7 – 10 mm dan basic crani sampai dengan
vertex.
d. FOV
Dimensi kepala mengikuti standar alat yang digunakan.
e. Sudut gantry
Pada pemeriksaan yang menggunakan protocol dual range
(sequence) pengaturan sudut gantry diatur diatas OML atau
paralael dengan supra orbital meatal baseline sebelum
pemeriksaan dilakukan. Pada pemeriksaan yang
menggunakan protokol spiral single range pengaturan sudut
gantry dilakukan pada pengolahan gambar setelah
pemeriksaan dilakukan dengan software 3D MPR.
f. Tegangan Tabung (kV) dan Arus Tabung (mAs) Mengikuti
standar alat yang digunakan.
D. Tinjauan umum proteksi Radiasi
1. Proteksi Radiasi Bagi Pasien
a. Kolimasi secukupnya dengan memperkecil luas lapangan
penyinaran.
b. Menggunakan faktor eksposi yang tepat.
c. Tidak terjadi pengulangan foto karena kesalahan.
d. Waktu penyinaran sesingkat mungkin.
e. Proteksi Radiasi Bagi Petugas
f. Tidak menggunakan berkas sinar-x yang mengarah ke petugas.
g. Berlindung pada tabir atau tirai saat melakukan eksposi
h. Proteksi Radiasi Bagi Masyarakat
i. Pintu pemeriksaan tertutup rapat.
j. Tidak mengarahkan sumber sinar-x keruangan umum.

Tabel 2. 2 Tingkat panduan dosis radiasi


untuk pekerja radiasi dan masyarakat umum.
Aplikasi Pekerja radiasi Masyarakat umum
Dosis Efektif 20 mSv per tahun, 1 mSv per tahun2
dirataratakan
selama periode
5tahun1
Dosis ekivalen
tahunan pada:
Lensa mata 20 mSv 15 mSv
Kulit 500 mSv 50 mSv
Tangan dan 500 mSv -
kaki

Dengan ketentuan tambahan bahwa dosis efektif tidak


melampaui 50 mSv dalam satu tahun tertentu. Pembatasan
lebih lanjut berlaku untuk pajanan kerja bagi wanita hamil.
Dalam keadaan khusus, nilai dosis efektif yang lebih tinggi
dapat diijinkan dalam satu tahun, asal rata-rata selama 5
tahun tidak melebihi 1 mSv per tahun. (Eri Hiswara,2015)
BAB III
METODE PEMERIKSAAN RADIOGRAFI

A. Tempat dan waktu Pemeriksan


Pemeriksaan dilakukan diruang instalasi radiologi RSUD Lanto
Dg Pasewang adapun waktunya pada tanggal 21 Desember 2021
Pukul 10.00 WITA

B. Kronologis Riwayat Penyakin Pasien


Pasien dating dengan surat rujukan dari RSUD Syekh Yusuf
Gowa Untuk tindakan pemeriksaan CT-SCAN kepala. Pasien ke
instalasi Radiologi RSUD Lanto Dg Pasewang dengan keadaan
setengah sadar di atas brankar dengan ditemani beberapa keluarga
pasien,

C. Persiapan pasien
Pemeriksaan CT-Scan Kepala tidak ada persiapan secara
khusus cukup dengan memberikan pengertian kepada keluarga
pasien tentang pelaksanaan yang akan dilakukan, sehingga keluarga
pasien tahu tindakan apa yang akan dilakukan selama pemeriksaan.
Selain itu membebaskan objek yang akan difoto dari benda-benda
yang mengganggu radiograf, seperti anting-anting, penjepit rambut
dan lain sebagainya.

D. Prosedur kerja
1. Pasien / Keluarga pasien datang membawa ampra ke instalasi
radiologi untuk mendaftar.
2. Mencatat data pasien pada buku registrasi radiologi.
3. Memanggil pasien masuk ke dalam ruang pemeriksaan.
4. Menjelaskan kepada pasien tentang pelaksaan pemeriksaan.
5. Pasien diinstruksikan untuk melepaskan benda-benda yang
bisa mengganggu saat pemeriksaan.
6. Pasien diarahkan untuk berbaring di atas meja pemeriksaan
dan mengikuti instruksi radiographer.
7. Memposisikan pasien dengan posisi supine.
8. Melakukan scan pada monitor.
9. Melakukan rekonstruksi gambar lalu dicetak.
10. Hasil radiograf dibaca oleh dokter radiologi.
BAB IV
HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil pemeriksaan laporan kasus


1. Data Pasien
a. Nama :
b. Umur :
c. Jenis kelamin :
d. Alamat :
e. nggal :
f. Jenis Pemeriksaan :
g. Klinis :
h. Dokter yang mengirim :
i. Dokter yang baca :
2. Alat dan Bahan Yang Digunakan
a) Pesawat CT-Scan
a. Merk :
b. Model/Tip :
c. No. Seri :

Gambar 4.1: Pesawat CT-Scan


( dokumentasi RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto 2021)
Gambar 4. 2 Meja kontrol CT-SCAN
( dokumentasi RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto 2021)

Gambar 4.3 Alat Prosesing


( dokumentasi RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto 2021)

3. Teknik pemeriksaan
a. Pengertian
Pemeriksaan CT Scan ialah menggabungkan
serangkaian gambar yang diperoleh dari sinar-X, diambil dari
berbagai macam sudut, kemudian menggunakan sistem
komputerisasi untuk menggabungkan potongan-potongan
gambar tersebut dan menciptakan suatu kesatuan gambar
organ tubuh yang akan diperiksa dengan arah tertentu, selapis
demi selapis.
b. Tujuan
1. Untuk mendeteksi jaringan yang mati akibat stroke.
2. Untuk melihat adanya tumor.
3. Untuk melihat adanya pendarahan.
4. Untuk melihat adanya jaringan yang mengeras akibat
tumpukan kalsium
5. Untuk melihat trauma pada tulang. Untuk melihat trauma
pada tulang.
c. Indikasi Pemeriksaan
Adapun indikasi pemeriksaan CT Scan kepala yaitu
Hematoma, Hemiparese, Vertigo, Disartri, Tumor otak.
d. Parameter Scanning
1) Posisi Pasien
Tidur terlentang (supine) dan kepala dekat gantry. (head
first). MCP dan MSP sejajar dengan lampu indikator

Gambar 4.4Memposisikan pasien


(Dokumentasi RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto, 2021)

2) Central point
a. Batas atas dua jari di atas parietal
b. Batas bawah mentis
3) Scout / Topogram / Scanogram

Gambar 4.5 Topogram


(Dokumentasi RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto, 2021)

4) Scanning
Slice Awal : Basis Cranii
Slice Akhir : Vertex
Tebal Slice : 5,00 mm dari basis crania sampai vertex
5) FOV : 25, 0 cm
6) Sudut Gantry
Dilakukan pada pengolahan gambar setelah pemeriksaan
dilakukan dengan software 3D MPR.
7) Tegangan tabung (kV) dan arus tabung (mAs)
Kv : 120
MAs : 125
4. Analisis Radiografi
a. Hasil Radiografi

Gambar 4.6 : Hasil Radiograf Skull


(Dokumentasi RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto 2021)
b. Kriteria Gambar
Mampu menampakan dengan jelas anatomi cerebrum,
cerebellum, tulang dasar tengkorak, batang otak, sistem vebtrikel,
cerebro spinal fluid serta kemampuan menampakan white dan gray
matter. Serta tampak pendaran
c. Hasil Interpretasi Dokter
- soft tissue & kontur kepala baik
- tulang calvaria cranii intak
- fissura interhemister di midline
- tampak lesi hyperdens blood density pada area parietal kanan
dengan perifokal edema, volume hematoma ± 37,51 cc
- ventrikel & cisterna tidak dilatasi
- sella dan parasella baik
- CPA & Cerebellum baik
- Tampak fluid pada sinus maxillaris kiri
- SPN & Mastoid aircells Baik
KESAN : Acute hematoma temporal dextra (volume ±37,51 cc)
Herniasi subfalcin

d. Kelebihan dan kekurangan foto


- Kelebihan
Hasil foto menampakkan gambaran pendarahan
- Kekurangan
Tidak tampak kekurangan pada hasil foto

B. Pembahasan laporan kasus


Pemeriksaan CT Scan ialah menggabungkan serangkaian
gambar yang diperoleh dari sinar-X, diambil dari berbagai macam
sudut, kemudian menggunakan sistem komputerisasi untuk
menggabungkan potongan- potongan gambar tersebut dan
menciptakan suatu kesatuan gambar organ tubuh yang akan diperiksa
dengan arah tertentu, selapis demi selapis.
Pada tanggal 21 desember2021 pada pukul 10:00 WITA pasien datang
ke instalasi Radiologi dengan membawa surat rujukan permintaan CT- SCAN
kepala dari RSUD Syekh Yusuf Gowa, kemudian dokter menginstruksikan
kepada keluarga pasien untuk melakukan pemeriksaan CT-Scan kepala di
Instalasi Radiologi RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto
Dalam kasus ini tidak ada persiapan khusus yang harus dilakukan oleh
pasien.
Diperlukan komunikasi sebelum melakukan pemeriksaan. Dengan
menjelaskan kepada keluarga pasien mengenai tindakan yang akan dilakukan
Pasien hanya diminta menanggalkan aksesoris atau bahan metal yang ada di
sekitar objek. Pertama pasien di instruksikan berbaring (supine) di atas meja
pemeriksaan dengan meletakkan kepala dekat gantry (head first). Setelah itu
dilakukan pembuatan scout/scanogram kepala posisi lateral dan dilanjutkan
scaning dari pertengahan maxillaris sampai vertex dengan ketebalan potongan
5.00 mm kemudian dilakukan MPR setelah itu di lakukan filming dan
menghasilkan hasil radiograf. Adapun hasil interpresentasi dokter terhadap
hasil yakni soft tissue & kontur kepala baik, tulang calvaria cranii
intak, fissura interhemister di midline, tampak lesi hyperdens
blood density pada area parietal kanan dengan perifokal edema,
volume hematoma ± 37,51 cc, ventrikel & cisterna tidak dilatasi,
sella dan parasella baik, CPA & Cerebellum baik, Tampak fluid
pada sinus maxillaris kiri, SPN & Mastoid aircells Baik
KESAN : Acute hematoma temporal dextra (volume ±37,51
cc) Herniasi subfalcin
BAB V
PENUTUP

A. Kesimpulan
Prosedur pemeriksaan CT Scan Kepala Tanpa Kontras yang dilakukan
di RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto yaitu pemeriksaan dilakukan tanpa
adanya persiapan khusus untuk pasien hanya melepaskan benda-benda yang
dapat mengganggu hasil radiograf. Kemudian pasien di pindahkan diarahkan
untuk berbaring (supine) diatas meja pemeriksaan dengan meletakkan kepala
dekat gantry (head first). Setelah itu dilakukan pembuatan scout/scanogram
Kepala posisi Lateral dan dilanjutkan scanning dari basis cranii sampai vertex
dengan ketebalan potongan 5.00 mm kemudian dilakukan MPR setelah itu
dilakukan flimning dan menghasilkan hasil radiograf.
Adapun hasil interpretasi dokter terhadap hasil radiografi CT Scan
Kepala Tanpa Kontras yaitu
Kesan : Acute hematoma temporal dextra (volume ±37,51 cc) dan
Herniasi subfalcin
B. Saran
1. Upayakan setiap tindakan pemeriksaan di instruksikan dengan
bahasa yang mudah di pahami agar pasien paham maksud dan
tujuan dari pemeriksaan yang akan dilakukan.
2. Sebaiknya lebih memperhatikan proteksi radiasi yang di terima
pasien, petugas, dan masyarakat umum agar bahaya radiasi yang
diterima dapat diminimalisir.
3. Dalam pembuatan laporan kasus ini masih terdapat begitu banyak
kekurangan-kekurangan, oleh sebab itu kami selaku penulis
membutuhkan saran yang bermanfaat dalam pembuatan laporan
kasus yang lebih baik kedepannya
DAFTAR PUSTAKA
Hiswara, Eri, 2015. Buku Pintar Proteksi dan Keselamatan Radiasi di
Rumah Sakit. BATAN Press, Jakarta. ISBN 978-979-8500-68-8
haji. Profil | RSUD Haji Makassar Provinsi Sulawesi Selatan.
Sulselprov.go.id. Published 2018. Accessed January 2, 2022.
http://rsudhaji.sulselprov.go.id/page/profil
Friedrich, P., & Waschke, J. (2010). Sobotta Atlas Anatomi. Jakarta:
Kedokteran Egc
Wiarto, G. (2014). Mengenal Fungsi Tubuh Manusia. Yogyakarta:
Gosyen Publishing.
Kirnanoro, D. (2016). Anatomi Fisiologi. Yogyakarta: Pustaka Baru
Press. Hafid A, Epidural Hematoma, Buku Ajar Ilmu Bedah, edisi
kedua, Jong W.D.
EGC, Jakarta, 2004, 818-819
LAMPIRAN
1. SURAT PENGANTAR FOTO

SURAT PENGANTAR FOTO


(Dokumentasi RSUD Haji Makass RSUD Lanto Dg. Pasewang
Jeneponto, 2021)
2. HASIL BACA LAPORAN KASUS

Hasil Baca Foto


(RSUD Lanto Dg. Pasewang
Jeneponto, 2021)
3. DOKUMENTASI GEDUNG RS DAN RADIOLOGI

Tampak Gedung RS
(RSUD Lanto Dg. Pasewang
Jeneponto, 2021)

Tampak depan instalasi Radiologi


(Dokumentasi RSUD Haji Makassar,
2021)
4. STRUKTUR ORGANIASI RS

Struktur Organisasi
RS (RSUD Lanto Dg. Pasewang
Jeneponto,2021)
LAMPIRAN
STRUKTUR ORGANISASI
34 INSTALASI RADIOLOGI

KEPALA INSTALASI

STAF MEDIS

NATOR
KOORDI PELAYANAN

LOGISTIK PELAYANAN CT SCAN


PELAYANAN X-RAY PELAYANAN USG

MUTU & PROT


EKSI RADIASI INVENTARIS PERALATAN
MEDIS DAN NON MEDIS

ADMINISTRASI
Gambar Struktur Organisasi Instalasi Radiologi RSUD Haji Makassar

(RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto 2021)


LAMPIRAN
DENAH RUANGAN
35 INSTALASI RADIOLOGI

(RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto 2021)


LAMPIRAN
DOKUMENTASI RUANGAN
36 PEMERIKSAAN
RADIOLOGI

Gambar Pesawat
X-ray (Dokumentasi RSUD Lanto
Dg. Pasewang Jeneponto 2021)

Gambar processing
film DR (RSUD Lanto Dg.
Pasewang Jeneponto 2021)
Gambar Ruangan Pemeriksaan Ct-Csan Instalasi
Radiologi (Dokumentasi RSUD Haji Makassar., 2021)

Gambar Ruangan Pemeriksaan Usg Instalasi Radiologi


(Dokumentasi RSUD Lanto Dg. Pasewang Jeneponto
2021)

37
LAMPIRAN
DOKUMENTASI RUANGAN
38 PENGOLAHAN FILM
RADIOLOGI

Ruang prosesing CT-


Scan (Dokumentasi RSUD
Lanto Dg. Pasewang Jeneponto
2021)

Ruang prosesing DR
(Dokumentasi RSUD Lanto Dg.
Pasewang Jeneponto 2021)
38
LAMPIRAN
DOKUMENTASI39PERALATAN RADIOLOGI

Gambar Ruangan Pemeriksaan


Radiologi (Dok. RSUD Lanto Dg.
Pasewang Jeneponto, 2021)

Gambar Ruangan Monitor


Radiologi (Dok. RSUD Lanto Dg.
Pasewang Jeneponto, 2021)

39
Gambar Ruangan Pemeriksaan Ct-Csan Instalasi
Radiologi (Dokumentasi RSUD Lanto Dg.
Pasewang Jeneponto, 2021)

Gambar Ruangan Pemeriksaan Usg Instalasi


Radiologi (Dokumentasi RSUD Lanto Dg.
Pasewang Jeneponto, 2021)

40
LAMPIRAN 10
FORMAT DOKUMENTASI KEGIATAN PKL DAN

SEMINAR
Foto bersamaa pada saat
supervise (Dokumentasi
RSUD Lanto Dg.
Pasewang Jeneponto)

41
Foto bersama pada saat penarikan Mahasiswa PKL
III (Dokumentasi RSUD Lanto Dg. Pasewang
Jeneponto)

42
Foto bersama saat seminar laporan kasus mahasiswa
(Dokumentasi RSUD Lanto Dg. Pasewang
Jeneponto)

Foto bersama senior


senior rs (RSUD Lanto
Dg. Pasewang Jeneponto)
43
LAMPIRAN 11
DAFTAR HADIR SEMINAR MAHASISWA PKL III

Gambar Daftar Hadir Seminar


Mahasiswa Pkl III (RSUD Lanto
Dg. Pasewang Jeneponto, 2021)

44
BIODATA PENULIS

NAMA LENGKAP : AINUL


RIFANDI P PANGGILAN :
ANDI Foto 3X4

NIM/ SEMESTER :
P119110/ V KELAS :
C
T.T.L : TATOR 04
OKTOBER 2001 ASAL DAERAH :
TANA TORAJA
ASAL SMA : SMA 5 TANA TORAJA
ALAMAT : JL RAMBUTAN II
HOBBY :
MAIN GITAR CONTACT
PERSON
HP 082190557202
EMAIL :
andipratama127947@gmail.com PENGALAMAN
ORGANISASI :
JUDUL KARYA LAPORAN KASUS DI BUAT :
PKL I :TEKNIK PEMERIKSAAN RADIOGRAFI
ANTEBRACHI DEXTRA PADA KASUS
FRAKTUR 1/3 DISTAL
PKL II :TEKNIK PEMERIKSAAN RADIOGRAFI
OSSA CRURIS PADA KASUS FRAKTUR 1/3
PROXIMAL TIBIA FIBULA
PKL III :TEKNIK PEMERIKSAAN CT-SCAN
45
KEPALA PADA KASUS HEMATOMA
BIODATA
TEMPORAL PENULIS
DEXTRA

46
BIODATA PENULIS

NAMA LENGKAP :
AKMAL AFANDI Foto 3X4

PANGGILAN :
AKMAL
NIM/ SEMESTER :
P119111/V KELAS :
C
T.T.L : BANGKIR 23 AGUSTUS
2002 ASAL DAERAH : TOLI TOLI SULAWESI
TENGAH ASAL SMA : SMA NEGERI 1 DAMPAL
SELATAN ALAMAT : JL PELANDUK
HOBBY : MAIN
BADMINTON CONTACT
PERSON
HP 082293326355
EMAIL :
akmalafan23@gmail.com
PENGALAMAN ORGANISASI :
JUDUL KARYA LAPORAN KASUS DI BUAT :
PKL I :TEKNIK PEMERIKSAAN
RADIOGRAFI LUMBO
SACRAL PADA KASUS LBP
PKL II :TEKNIK PEMERIKSAAN RADIOGRAFI BNO
IVP PADA KASUS PENYUMBATAN
PKL III :TEKNIK PEMERIKSAAN CT-SCAN
KEPALA PADA KASUS HEMATOMA
47
TEMPORAL DEXTRA
BIODATA PENULIS

NAMA LENGKAP :
MIFTHUL HAQ Foto 3X4

PANGGILAN :
MIFTAH
NIM/ SEMESTER :
P119077/V KELAS :
B
T.T.L : LUWU TIMUR 20
APRIL 2001 ASAL DAERAH : LUWU
TIMUR
ASAL SMA : SMA DATU SULAIMAN
ALAMAT : JL DG TATA
HOBBY :
MEMBACA CONTACT
PERSON
HP 085337070321
EMAIL :
miftahfahira123@gmail.com
PENGALAMAN ORGANISASI :
JUDUL KARYA LAPORAN KASUS DI BUAT :
PKL I : TEKNIK PEMERIKSAAN
LUMBOSACRAL PADA KASUS
LBP
PKL II : TEKNIK PEMERIKSAAN GENU
PADA KASUS
48 OSTEOATHRITIS
PKL III :TEKNIKBIODATA PENULISCT-SCAN
PEMERIKSAAN
KEPALA PADA KASUS HEMATOMA
TEMPORAL DEXTRA

49
BIODATA PENULIS

NAMA LENGKAP :
YUYUN HIJRAH PANGGILAN Foto 3X4

:
YUYUN
NIM/ SEMESTER :
P119107/V KELAS :
B
T.T.L : UJUNG PANDANG 30 AGUSTUS
1999
ASAL DAERAH : GOWA
ASAL SMA : SMA MUHAMMADIYAH
LIMBUNG
ALAMAT : SOGAYA
HOBBY :
MENULIS CONTACT
PERSON
HP :-
EMAIL :
yuyunhijrah7@gmail.com
PENGALAMAN ORGANISASI :
JUDUL KARYA LAPORAN KASUS DI BUAT :
PKL I : TEKNIK PEMERIKSAAN THORAX
PADA KASUS DYSPEPSIA
PKL II : TEKNIK PEMERIKSAAN GENU D
PADA KASUS OSTEOATHRITIS
50
PKL III :TEKNIKBIODATA PENULISCT-SCAN
PEMERIKSAAN
KEPALA PADA KASUS HEMATOMA
TEMPORAL DEXTRA

51
BIODATA PENULIS

NAMA LENGKAP : ARSYI


ANNISA FITRI PANGGILAN : Foto 3X4

ARSYI
NIM/ SEMESTER :
P119060/V KELAS :
B
T.T.L : MAKASSAR 14 DESEMBER 2001
ASAL DAERAH : GOWA
ASAL SMA : DISAMAKAN SMA
MUHAMMADIYAH ALAMAT : BTN
TAMARUNANG INDAH G4/23
HOBBY : SENI
CONTACT PERSON
HP 085240700271
EMAIL :
arsyiannisa14@gmail.com
PENGALAMAN ORGANISASI :
JUDUL KARYA LAPORAN KASUS DI BUAT :
PKL I : TEKNIK PEMERIKSAAN RADIOGRAFI OS
HUMERUS PADA KASUS FRAKTUR 1/3
PROXIMAL SINISTRA DI RSAU DR DODDY
SARDJOTO
PKL II : TEKNIK RADIOGRAFI THORAX PADA KASUS
PNEUMONIA DEXTRA DI RSUD ANDI
DJEMMA MASAMBA
PKL III :TEKNIK PEMERIKSAAN CT-SCAN KEPALA
PADA KASUS 52HEMATOMA TEMPORAL
DEXTRABIODATA PENULIS

53
BIODATA PENULIS

NAMA LENGKAP : UMMUL


FADHILAH PANGGILAN : Foto 3X4

UMMUL
NIM/ SEMESTER :
P119160/V KELAS :
C
T.T.L : PALU 05 MEI 2001
ASAL DAERAH : PALU
ASAL SMA : MAN 1 PALU
ALAMAT : BTP BLOK M
HOBBY :
MEMBACA CONTACT
PERSON
HP 085656799857
EMAIL :
umulfadila05@gmail.com
PENGALAMAN ORGANISASI :
JUDUL KARYA LAPORAN KASUS DI BUAT :
PKL I : TEKNIK PEMERIKSAAN OSSA CRURIS PADA
KASUS FRAKTUR 1/3 DISTAL TIBIA
FIBULA DEXTRA
PKL II : TEKNIK PEMERIKSAAN OSSA PEDIS PADA
KASUS FRAKTUR INKOMPLIT PHALANK
PROXIMAL DIGITI V PEDIS SINISTRA
PKL III :TEKNIK PEMERIKSAAN CT-SCAN KEPALA
PADA KASUS HEMATOMA TEMPORAL
DEXTRA 54

Anda mungkin juga menyukai