Anda di halaman 1dari 2

Tari Sajojo

Nama Kelompok :
1) Nina Hamiidah
2) Rachel Anindya Aulia Safitri
3) Aura Ratu Maharani
4) Khanza Mumtaz Rafani Devi
5) Nashya Noura Khalilia
6) Syahwa Allea Hasan

Tema : Semangat kebersamaan dan gotong royong rakyat Papua


Judul tari : Tari Sajojo
Sinopsis : Sebuah kisah perempuan cantik dari desa. Perempuan yang
dicintai ayah dan ibu berikut para laki-laki desa. Perempuan yang
didambakan laki laki untuk bisa berjalan-jalan bersamanya.
Meskipun gerakan tari ini tidak terlalu menggambarkan lirik lagu
tersebut, tetapi iramanya yang penuh keceriaan dalam lagu tersebut
sangat cocok dengan gerakan Tari Sajojo
Properti tari :
1. Rumbai-rumbai
2. Penutup kepala
3. Gelang rumbai.
Musik : Alat musik nya tifa . Iringan musik cha cha ambo meldi
Tata rias dan busana:
Tata pentas / pola lantai :

Pola Lantai Berbaris

Pola Lantai sejajar

Pola Lantai Berbentuk V

Tata cahaya : normal


Tujuan dari pagelaran tari : untuk hiburan dalam acara tertentu
Fungsi tarinya : Awalnya, Tari Sajojo dipentaskan untuk melengkapi seremoni adat di Papua.
Seiring berjalannya waktu, tarian ini unjuk menyambut tamu-tamu terhormat yang datang ke
Papua. Hingga akhirnya, dijadikan sebagai wisata budaya untuk para turis dan pertunjukan
hiburan dari panggung lokal hingga mancanegara.

Anda mungkin juga menyukai