Anda di halaman 1dari 3

RENCANA KEGIATAN HARIAN *)

RUANG : An NISA HARI/TGL: 01 April 2024

PERAN : PP*) Nama/NIM : Tiwi Putri herida

JAM KEGIATAN KETERANGAN


15.00 Operan
- Conference: pre/ post
15.30
1. Mengikuti operan dengan kepala ruangan, katim, dan
perawat pelaksana
2. Berdoa bersama yang dipimpin oleh Kepala Ruangan
3. Menerima pembagian tugas yang diberikan ketua tim
pasien kelolaan hari hari pertama di Ruang Annisa Ny. N (41
tahun) dengan diagnosa medis dengan Post Sectio Caesarea
dengan dokter penanggung jawab dr. B Sp.OG Operan dari dinas
pagi ke dinas sore
15.30- Mengikuti serah terima pasien kelolaan di Ruang Annisa Ny. Tiwi p herida
16.00 N(41 tahun) dengan diagnosa medis abortus immines dengan
dokter penanggungjawab dr. B Sp.OG klien dengan kondisi
klinis :
1. Klien mengatakan saat ini nyeri pada area perut bekas
jahitan Sectio Caesarea
P :Nyeri pada luka post SC
Q :Luka terasa nyeri
R :Di luka post SC
S : Skala Nyeri 6
T : Nyeri hilang timbul dan saat bergerak
2. klien mengatakan aktivitas masih terbatas karena
kelemahan setelah operasi SC
3. Klien mengatakan ada luka SC di bagian perut
4. Klien mengatakan tidak nyaman setelah beraktivitas
sehingga jika beraktivitas dibantu keluarga
16.00 Menyusun Asuhan Keperawatan pasien kelolaan bersama Tiwi P herida
- 16.30 ketua Tim Ny. N (41 tahun) :
Melaksanakan delegasi intervensi yang sudah disusun dengan
katim untuk diimplementasikan :
Sebelum melakukan implementasi dilakukan pengkajian
kembali terkait kondisi pasien :
1. Melakukan TTV Menanyakan Keluhan dan Keadaan
Pasien sekarang
Pasien tampak meringis
TD : 130/80
N : 94
RR : 20
T : 36.5
Pasien dibantu keluarga saat bergerak (Mika
Miki)
Leukosit 10.100
2. Menanyakan Keluhan dan Keadaan Pasien sekarang
Klien mengatakan saat ini nyeri pada area perut bekas
jahitan Sectio Caesarea
16.30 Melaksanakan asuhan keperawatan diagnosa 1 dengan Tiwi P herida
- 16.20 Intervensi yang sudah di susun ke pasien kelolaan :
1. mengkaji rasa sakit dan karakteristik, termasuk kualitas
waktu lokasi dan intensitas nyeri dengan menggunakan
rentang intensitas pada skala 0-10
2. memberikan lingkungan yang nyaman pada pasien
dalam ruangan
3. mengobservasi tanda-tanda vital
4. melakukan tindakan yang membuat pasien merasa
nyaman seperti ganti posisi, teknik relaksasi
5. berkolaborasi dengan dokter dalam pemberian obat
analgetik sesuai indikasi
16.30 Mengevaluasi ulang keluhan pasien Ny. N (41 tahun) Tiwi p herida
- 16.20 S: Pasien mengatakan nyeri di daerah perut bekas SC, pasien
mengatakan nyeri masih hilang timbul, nyeri dirasakan
dibagian perut bawah. Skala nyeri 3
O: pasien sudah bisa mikamiki, tidak tampak wajah meringis
A : Masalah teratasi
P : Intervensi dihentikan

16.30- Melaksanakan asuhan keperawatan diagnosa 2 dan 3 dengan Finalia


17.00 Intervensi yang sudah di susun ke pasien kelolaan :
Diagnosa 2
1. Identifikasi gangguan fungsi tubuh yang mengakibatkan
kelelahan
2. Monitor lokasi dan ketidaknyamanan selama melakukan
Aktivitas
3. Sediakan lingkungan nyaman dan rendah stimulus (mis:
cahaya, suara, kunjungan)
4. Berikan aktivitas distraksi yang menenangkan
5. Fasilitasi duduk di sisi tempat tidur, jika tidak dapat
berpindah atau berjalan
6. Anjurkan melakukan aktivitas secara bertahap
Diagnosa 3
1. Memonitor tanda dan gejala infeksi lokal dan sistemik
2. Membatasi jumlah pengunjung
3. Memberikan perawatan kulit pada area edema
4. Mencuci tangan sebelum dan sesudah kontak dengan
pasien dan lingkungan pasien
5. Menjelaskan tanda dan gejala infeksi
6. Mengajarkan cuci tangan dengan benar
7. Menganjurkan meningkatkan asupan nutrisi
8. Menganjurkan meningkatkan asupan cairan
9. Mengkolaborasikan pemberian ant ibiotik ataupun
imusisasi (jika perlu)
16.30- Mengevaluasi ulang keluhan pasien Ny. N (41 tahun) Tiwi p herida
17.00 S: Pasien mengatakan aktivitas sudah sendiri seperti duduk
sendiri, ketoilet sendiri, sudah bisa mika-miki
O : pasien tampak sedang duduk
A: masalah sudah teratasi
P : intervensi di hentikan

S: -
O: luka tampak masih tertutup perban, perban tampak
bersih tidak ada noda darah
A: Masalah teratasi
P: intervensi di dilannjutkan
18.00- Melakukan pendokumentasian tindakan keperawatan, Tiwi p herida
19.00 memastikan semua peralatan yang digunakan setelah tindakan
diletakkan kembali pada tempat semula dan dalam kondisi
sudah dibersihkan jika diperlukan.
19.00- Menerima bimbingan, pengarahan dan umpan balik dari ketua Tiwi p herida
19.30 tim
19.30- Melakukan Post Confrence bersama katim dan karu Tiwi p herida
19.45 (Menjelaskan implementasi yang sudah dilakukan kepada
pasien)
19.45 Melakukan operan ke perawat pelaksana dinas malam
-20.00
TIM
KASUS YANG DIKELOLA
1. Pasien Ny. N (41 tahun) dengan diagnosa post sectio cesearea

Mengetahui
Pembimbing Institusi Pembimbing Lahan

(Ns. Devi Trianingsih, S.Kep., M.Kep) (Ns. Sumaili, S. Kep)

Anda mungkin juga menyukai