Anda di halaman 1dari 5

RESENSI NOVEL AYAT AYAT CINTA

DISUSUN OLEH :
1. AFRIDHA TUL HASANAH
2. SINTA RAMADANI

UPT SMA NEGERI 10 WAJO


DINAS PENDIDIKAN PROVINSI SULAWESI SELATAN
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

iv
l. Judul Buku : Ayat Ayat Cinta

ll. Identitas Buku

Judul buku : Ayat Ayat Cinta


Nama pengarang : Habiburrahman El Shirazy
Penerbit buku : Jakarta, Penerbit Republika
Tahun penerbitan:2004
Tebal buku : 20, 5 x 13, 5 cm
Jumlah halaman : 420 halaman
Harga buku : Rp 45. 990, 00

lll. Pendahuluan

Ayat-Ayat Cinta merupakan novel karya Habiburrahman El Shirazy yang


diterbitkan oleh Penerbit Republika dan Pesantren Basmala Indonesia pada
Desember 2004. Novel yang bercerita tentang percintaan dengan nuansa islami ini
tercatat sebagai novel best seller pada era 2000-an.

lV. Sinopsis

Novel ini bercerita tentang kisah percintaan yang dibalut


dalam ajaran-ajaran Islamnya yang sangat kental. kisah
berawal dari seorang mahasiswa bernama Fahri bin
Abdullah Shiddiq yang merupakan mahasiswa Universitas
Al-azhar, Mesir. Fahri dicintai oleh 4 perempuan, yaitu
Maria, Naura, Nurul dan Aisha. sebenarnya Fahri dan
Nurul saling mencintai, tapi Farid tidak mengungkapkan
perasaannya karena minder melihat orang tua Nurul yang
merupakan Kyai terkenal dan Farid cuma dapat petani. Aisha jatuh cinta pada Fahri,
dan juga Farid tidak bisa membohongi hatinya. mereka berdua menikah, dijodohkan
oleh pamannya Aisha. Mereka hidup bahagia. Tak lama kemudian, Fahri dapat kabar
kalau Maria konma. belum sempat menjenguk Maria, malapetaka dapat menghampiri
rumah tangga mereka. Naura menuduh Fahri telah memperkosanya. semua orang tahu
bahwa itu adalah fitnah. Fahri diseret ke rumah, dimasukkan ke penjara. kuncinya
semua ini dalam Maria yang sedang koma. dia mengetahui bagaimana kejadian

1
sebenarnya. tak kunjung sadar juga, akhirnya dokter menyuruh Fahri untuk
menyatakan cintanya kepada Maria. sebelumnya Farid tidak mau melakukan itu lalu
Fahri meminta izin kepada Aisha, hasilnya Aisha menyetujuinya. setelah itu, Fahri
langsung menikahi Maria. setelah beberapa saat kemudian, Maria sadar. sidang
penentuan tiba di akhir persidangan Maria tiba. dia mengatakan apa yang sebenarnya
terjadi pada malam itu dan Fahri dinyatakan bebas titik setelah mengatakan itu semua,
Maria pingsan dan langsung dilarikan ke rumah sakit. Maria diberikan di atas kasur
seperti semula. lalu dengan sendiri yang keluar dengan relung jiwa yang
menghafalkan syahadat titik terama kemudian kedua matanya tertutup rapat dan
akhirnya Maria meninggal dunia.

Vll. Penilaian Novel

A. Kelebihan :
1. Novel ini mengajarkan kehidupan Islam yang sangat kental, sekali bisa menjadi
motivasi orang-orang yang membacanya.
2. novel ini menggunakan bahasa Arab, dan di setiap halaman yang ada bahasa
arabnya, di bawahnya pasti ada terjemahannya.
3. ayat-ayat cinta mengajak kita untuk lebih jernih, lebih cerdas dalam memahami
cakrawala keislaman, kehidupan, dan juga cinta.
B. kekurangan :
1. Tokoh utama Fahri, yang hanya laki-laki biasa dan anak seorang petani dicintai
oleh empat orang wanita sekaligus. Dalam kehidupan nyata hal ini mustahil
terjadi kesannya Fahri digambarkan sebagai laki-laki yang hampir sempurna.
2. Maria yang jatuh sakit berminggu-minggu bahkan sampai koma, cuma karena
ditolak cintanya oleh Fahri. Dalam kehidupan nyata hal ini terlalu berlebihan.

VIII. Penutup

A. Kesimpulan
Kesimpulan dari cerita ini yaitu ketaatan dengan selalu beribadah kepada Allah
dan mengabdikan diri serta bertaqwa dan sabar dalam menghadapi cobaan. Allah akan
memberikan jalan keluar dan Allah tidak akan menguji seseorang di luar batas
kemampuan sedangkan fitnah yang lebih kejam dari pembunuhan akan membawa kita
pada kesengsaraan baik di dunia maupun di akhirat. Serta ikutilah hadis nabi

2
Tuntutlah ilmu sampai ke liang kubur atau tuntutlah ilmu walau ke ujung dunia
sekalipun. Karena orang berilmu akan dapat hidup bahagia.
B. Pesan
Dalam novel Ayat-ayat Cinta ini juga memiliki pesan yang berhubungan
dengan keyakinan, bahwa setiap manusia harus menghargai keyakinan sesama
manusia dan menjaga keyakinan seseorang tersebut agar kuat dalam menghadapi
permasalahan yanag ada.

3
IX. Identitas Presensi
1. Nama : Afridha Tul Hasanah
Tempat/ Tanggal lahir : Cellamata, 12 April 2007
Agama : Islam
Jenis Kelamin : Perempuan
Nomor Induk Siswa : 222188
Kelas : Xl MIPA 1
Motto : "Hidup sia sia jika tidak sholat"
No. Telpon : 085696401008

2. Nama : Sinta Ramadani


Tempat/ Tanggal Lahir : Muara Badak, 25 September 2007
Agama : Islam
Jenis Kelamin : Perempuan
Nonomor Induk Siswa : 222210
Kelas : XI MIPA 1
Motto : "Jadilah versi yang terbaik dari dirimu."
No. Telepon : 081944452147

Anda mungkin juga menyukai