Anda di halaman 1dari 16

KELOMPOK 4

UJI HIGROSKOPIS
&
UKURAN PARTIKEL
Dosen Asisten Praktikum: apt. Juwita Ramadhani M, Farm
apt. Aris Fadillah M, Farm

PRAKTIKUM FARMASI FISIKA


NAMA ANGGOTA

Norhidayah Najla Maritsa


(2211010065) (2211010048)

Asyifa
Nur Adha
Andrianasalini
(2211010001)
(2211010060)
HIGROSKOPIS

Kemampuan suatu zat untuk menyerap


molekul air dari lingkungannya baik melalui
absorbsi atau adsorbsi. Suatu zat disebut
higroskopis jika zat itu mempunyai
kemampuan menyerap molekul air yang
baik.
Mengeringkan serbuk minuman (oven) selama 10
1 menit

Memasukkan 2,50gram serbuk minuman kedalam 4


2 plastik klip

3 Plastik klip 1 (Terbuka) tanpa dimasukkan silika gel

CARA KERJA 4 Plastik klip 2 (Terbuka) dimasukkan silika gel

5 Plastik klip 3 (Tertutup) tanpa dimasukkan silika gel

6 Plastik klip 4 (Tertutup) dimasukkan silika gel

Ke-4 plastik klip didiamkan selama 6 hari pada suhu


7 ruangan dan dilakukan penimbangan berat bobot
HASIL PENIMBANGAN
SERBUK MINUMAN
DAY 1 DAY 2 DAY 3
P.K (Buka)= 2,50gr P.K (Buka)= 2,41gr P.K (Buka)= 2,42gr
P.K (Buka+Silika gel)= P.K (Buka+Silika gel)= P.K (Buka+Silika gel)=
2,50gr 2,48gr 2,48gr
P.K (Tutup)= 2,50gr P.K (Tutup)= 2,48gr P.K (Tutup)= 2,49gr
P.K (Tutup+Silika P.K (Tutup+Silika P.K (Tutup+Silika
gel)= 2,50gr gel)= 2,50gr gel)= 2,52gr

DAY 4 DAY 5 DAY 6


P.K (Buka)= 2,40gr P.K (Buka)= 2,41gr P.K (Buka)= 2,41gr
P.K (Buka+Silika gel)= P.K (Buka+Silika gel)= P.K (Buka+Silika gel)=
2,44gr 2,45gr 2,44gr
P.K (Tutup)= 2,44gr P.K (Tutup)= 2,48gr P.K (Tutup)= 2,44gr
P.K (Tutup+Silika P.K (Tutup+Silika P.K (Tutup+Silika
gel)= 2,45gr gel)= 2,51gr gel)= 2,47gr
HASIL PENIMBANGAN
NATRIUM SULFAT ANHIDRAT

DAY 1= 2,00gr DAY 2= 1,99gr DAY 3= 1,99gr

DAY 4= 1,95gr DAY 5= 194gr DAY 6= 1,94gr


HASIL PERHITUNGAN

DAY 1 DAY 2 DAY 3


P.K (Buka)= 0% P.K (Buka)= -0,036% P.K (Buka)= -0,032%
P.K (Buka+Silika gel)= 0% P.K (Buka+Silika gel)= -0,008% P.K (Buka+Silika gel)= -0,008%
P.K (Tutup)= 0% P.K (Tutup)= -0,004% P.K (Tutup)= -0,004%
P.K (Tutup+Silika gel)= 0% P.K (Tutup+Silika gel)= 0% P.K (Tutup+Silika gel)= 0,008%
Na. Sulfat Anhidrat= 0% Na. Sulfat Anhidrat= -0,005% Na. Sulfat Anhidrat= -0,005%
DAY 4 DAY 5 DAY 6
P.K (Buka)= -0,04% P.K (Buka)= -0,036% P.K (Buka)= 0,036%
P.K (Buka+Silika gel)= -0,024% P.K (Buka+Silika gel)= -0,02% P.K (Buka+Silika gel)= -0,024%
P.K (Tutup)= -0,024% P.K (Tutup)= -0,008% P.K (Tutup)= -0,024%
P.K (Tutup+Silika gel)= -0,02% P.K (Tutup+Silika gel)= 0,004% P.K (Tutup+Silika gel)= -0,012%
Na. Sulfat Anhidrat= -0,025% Na. Sulfat Anhidrat= -0,03% Na. Sulfat Anhidrat= -0,03%
KURVA
KESIMPULAN
Berdasarkan data hasil pengamatan
kadar air produk minuman serbuk
jasjus strawberry, dapat diketahui
bahwa rata-rata persentase kadar air
dari sampel minuman serbuk pada
setiap perlakuan sudah sesuai
dengan standar dari SNI, dimana
tidak ada nilai yang berada diatas 3%.
UKURAN PARTIKEL
Ukuran partikel adalah diameter
partikel suatu sampel karena
umumnya sediaan sebuah obat
yang digunakan dalam Farmasi
mengandung komponen bahan
yang berupa partikel-partikel baik
terdispersi sebagai partikel halus
dan medium yang lain maka,
penentuan ukuran partikel obat
menjadi sangat menentukan
CARA KERJA
Menyusun ayakan mesh dari ukuran yang terkecil
1 hingga terbesar

2 Timbang ayakan (kosong)

Memasukkan granul seberat 100gram dan diayak


3 selama 10menit

4 Menimbang granul pada setiap ayakan mesh

5 Menimbang granul yang sudah diayak


RUMUS PERHITUNGAN
HASIL PENIMBANGAN
1 2

Mesh 18= Mesh 20=


0,10gram 0,12gram

3 4

Mesh 30= Mesh 60=


0,17gram 0,57gram
KESIMPULAN
Dari data yang diperoleh umumnya diperoleh
zat sisa yang tertahan dengan semakin tinggi
nomor mesh semakin banyak zat yang tersisa.
Hal ini karena ukuran dalam tiap inci semakin
kecil lubangnya.

Metode ini merupakan metode untuk


mengetahui tingkat kehalusan dari suatu zat.
Dengan melihat semakin banyak zat yang
tertinggal dalam ayakan maka semakin kasar
zat tersebut.
TERIMA
KASIH!

Anda mungkin juga menyukai