Anda di halaman 1dari 17

Penyakit Infeksius

Drh A. Magfira Satya Apada

Okratoksin

Etiologi
Merupakan mikotoksin yang dihasilkan
oleh Aspergillus dan Penicillium
Pertama kali ditemukan, dihasilkan oleh
jamur Aspergillus ochraceus pada tahun
1965 (Afrika Selatan).
A. ochraceus ditemukan pada: tanaman
yang mati atau busuk, biji jagung, biji
kakao, biji kopi, dan kacang2an
Terdiri dari 3 macam: OA, OB, OC

OA merupakan mikotoksin yang paling


dominan, OB dan OC biasanya hanya
mengikuti kejadian OA yang tinggi
OA dapat ditemukan dengan mudah pada
pakan ayam yang disimpan pada suhu
dan kelembaban yang tinggi
Ayam broiler dan layer: disebabkan oleh
metabolit nefrotoksik asal okratoksin.
Kejadiannya akibat pencemaran pada
jagung, bahan baku pakan yang berasal
dari roti atau tepung gandum

Pada daerah dingin, okratoksin dihasilkan


oleh Pennicilium verrucosum atau
Pennicilium nordicum
Pada daerah tropis atau sub tropis,
okratoksin dihasilkan oleh Aspergillus
ochraceus
Tumbuh pada suhu 8-31C (optimum
pada suhu 25-31C)
Penyakit yang disebabkan oleh okratoksin
disebut okratoksikosis

Gejala Penyakit
Bersifat akut dan kronis, tergantung kadar toksin, lama
kontak, dan umur ayam
Akut: kejadian pada ayam muda, kontak dalam waktu
yang singkat dan dengan kadar toksin yang tinggi
Kronis: kejadian pada ayam dewasa, dengan kadar
toksin yang rendah dan waktu kontak yang lama
Okratoksin dengan konsentrasi tinggi, distribusinya ke
ginjal dan dengan konsentrasi rendah ke hati dan otot
Dapat diekskresikan secara cepat dengan waktu paruh
4 jam

Broiler: gangguan pertumbuhan, gagal mencapai BB


ideal, FCR meningkat, ginjal bengkak dan pucat, ureter
mengalami dilatasi karena adanya timbunan asam urat,
hati dan pankreas menjadi pucat, mukosa usus
berwarna merah, tulang mudah patah
Layer: penurunan produksi telur dan kualitas kerabang.
Penyakit ginjal kronik dan diare, sehingga mampu
menyebabkan perubahan warna pada kerabang telur
Ayam Dara: penundaan kematangan seksual,
penurunan BB, produksi telur dan berat telur yang
dihasilkan

Ayam bibit: penurunan daya tetas telur


karena adanya kematian ayam broiler.
Apabila berhasil menetas, akan
mengalami hambatan pertumbuhan.
Secara umum, OA bersifat imunosupresif
(menyebabkan atrofi pada thymus dan
bursa fabricius)

Makroskopis

Ginjal bengkak dan pucat


Hati dan pankreas pucat
Hemoragi mukosa usus
Dilatasi usus
Timbunan asam urat

Patogenesis
Sembilan puluh persen dari OA yang terkonsumsi akan
diekskresikan . OA dalam diet unggas menyebabkan
penurunan laju pertumbuhan , konsumsi pakan dan
efisiensi pakan serta peningkatan mortalitas
Salah satu dampak yang luar biasa dari OA adalah
kemampuannya untuk mengubah fungsi sistem kekebalan
tubuh pada spesies avian , menyebabkan leucocytopenia
parah , gangguan aktivitas pelengkap , penurunan
imunoglobulin dan beberapa sifat fungsional makrofag
dan heterophils yang kemudian akhirnya menyebabkan
atrofi organ limfoid bersama dengan deplesi limfosit .

OA menyebabkan pembesaran ginjal dan kemudian


merusak fungsinya , oleh karena itu , dianggap sebagai
nefrotoksik mycotoxin pada avian
OA menghambat sintesis protein , menghasilkan nekrosis
akut epitel tubular proksimal pada ginjal dan menghambat
sekresi normal asam urat ginjal
OA menghambat respirasi di mitokondria , yang bertindak
sebagai inhibitor kompetitif protein pengangkut , terlokalisasi
pada membran bagian dalam mitokondria--- Penurunan
konsentrasi protein , trigliserida ,kolesterol , kalsium , fosfor
dan kalium diikuti dengan peningkatan tingkat asam urat
dan kreatinin dan penurunan filtrasi glomerulus

Pembesaran hati dan ginjal pada


intoksikasi OA disebabkan oleh
keterlibatan organ-organ ini dalam
detoksifikasi dan eliminasi.
OA merupakan agen teratogenik untuk
ayam , tetapi tidak untuk hewan domestik
lainnya

Diagnosa
Recording
Isolasi dan identifikasi
Perubahan patologik

Pencegahan
Kontrol lama penyimpanan pakan
(maksimal 30 hari sejak tanggal produksi)
Pemeriksaan kualitas bahan baku secara
rutin.
Pada bahan baku, berikan alas untuk
penyimpanan. Bahan baku yang lebih
dahulu ada, itu yang pertama kali
digunakan.

Hindari penyimpanan yang terkena


matahari langsung, terhindar dari hujan
dan bocor.
Beri jarak penyimpanan pakan dengan
dinding
Berikan mold inhibitor

Anda mungkin juga menyukai