Anda di halaman 1dari 7

Penjadwalan Tenaga

Kerja
Nama : Yazid Pasca Muhajir
Nim : 140403045
Penjadwalan Tenaga Kerja

Tujuan:

Untuk menetapkan sejumlah tenaga kerja pada suatu


Pekerjaan, sesuai permintaan dan ongkos yang dikeluarkan
serendah mungkin.
Ciri Ciri Penjadwalan Tenaga Kerja
Kebutuhan tenaga kerja cenderung berubah
dalam jangka waktu pendek dan bisa terjadi
tujuh hari dalam seminggu.
Tenaga kerja manusia tidak dapat dijadikan
inventory
Kepuasan customer menjadi masalah yang
sangat penting, terutama dalam industri jasa.
Pengertian shift kerja

Tayari and Smith (1997) menjelaskan tentang


definisi shift kerja sebagai periode waktu 24 jam
yang satu atau kelompok orang dijadwalkan atau
diatur untuk bekerja di tempat kerja.

Oxord Advanced Learners Dictionary (2005)


mendefinisikan shift kerja sebagai suatu periode
waktu yang dikerjakan oleh sekompok pekerja yang
mulai bekerja ketika kelompok yang lain selesai
Alasan Perusahaan Menggunakan Jadwal Shift

Karena kemajuan teknologi pada proses industri yang


berkesinambungan, seperti pada perusahaan minyak, kimia, dimana
mesin-mesin tidak dapat sewaktu-waktu dihentikan tanpa
menimbulkan kerugian biaya.

Alasan ekonomi; biaya peralatan yang harus dikeluarkan, jika hanya


satu shift mungkin terlalu mahal.

Permintaan pasar yaitu terdapat peningkatan permintaan terdapat


produk tertentu sehingga dibutuhkan lebih dari satu shift.
Perbedaan Kelelahan Antara Shift Pagi dan
Malam
a)Kelelahan Otot (Muscular Fatigue)
Fenomena berkurangnya kinerja otot setelah terjadinya
tekanan melalui fisik untuk suatu waktu disebut kelelahan
otot secara fisiologi, dan saat gejala yang ditunjukan tidak
hanya berupa berkurangnya tekanan fisik, namun juga
pada makin rendahnya gerakan.

b) Kelelahan Umum (General Fatigue)


Gejala utama kelelahan umum adalah suatu perasaan letih
yang luar biasa. Semua aktivitas menjadi terganggu dan
terhambat karena munculnya gejala kelelahan tersebut
Schedule
Schedule
Kumpulan dari beberapa shift yang memenuhi
kriteria demand

Demand
Jumlah orang yang dibutuhkan selama
beberapa periode untuk memenuhi tingkat
pelayanan yang dibutuhkan

Anda mungkin juga menyukai