Anda di halaman 1dari 30

ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN

PRE OPERATIF
INTRA OPERATIF
POST OPERATIF
ASUHAN KEPERAWATAN
PASIEN
PRE OPERATIF
INTRA OPERATIF
POST OPERATIF
OLEH :
BAMBANG SUBAGJO SKep Ns
ASUHAN KEPERAWATAN
PASIEN PRE OPERATIF

DEFINISI
KEPERAWATAN PRE OPERATIF
ADALAH SEGALA AKTIFITAS
YANG DILAKUKAN PERAWAT
UNTUK SUKSESKAN SEGALA
PERSIAPAN MENJELANG
OPERASI.
KARAKTERISTIK
Setiap PASIEN selalu berespon berbeda-beda tewrhadap
pembedahan :
STATUS MENTAL,FISIK, PENYAKIT YANG DIALAMI,
TYPE PEMBEDAHAN, SUMBER DAYA SOSIAL DAN
FINANSIAL,PERSIAPAN FISIK DAN PSIKOLOGIS
PREOPERATIF.

SULIT TIDUR,GELISAH , TIDAK MAU MAKAN,


SERING BAK,BANYAK BERTANYA PADA PERAWAT
MASALAH KEPERAWATAN

1. CEMAS.
2. KURANG PENGETAHUAN TENTANG PROSEDUR
OPERASI
INTERVENSI KEPERAWATAN
A. UMUM.
1. JADIKAN KETERANGAN DOKTER TIDAK MENAKUTKAN
2. JAWAB PERTANYAAN SEJUJURNYA ,JANGAN TERGESA
GESA MENJAWAB PERTANYAAN KLIEN.
3. BERIKAN KESEMPATAN UNTUK MENGUNGKAPKAN
PERASAANNYA SECARA VERBAL, DENGARKAN
KELUHANNYA , JANGAN MENGHAKIMI PERASAAN
KLIEN.
4. HINDARI PERKATAAN KLISE ( JANGAN TAKUT, BERES,
SAYA DAPAT MERASAKANNYA ).
5.TERIMA PERILAKU KLIEN ,KECUALI MEMBAHAYAKAN
DIRI, LIBATKAN KELUARGA DALAM PERSIAPAN
EMOSIONAL.
INTERVENSI KEPERAWATAN
Lanjut…
6. TERANGKAN SETIAP PROSEDUR YANG DIJALANI
SEBELUMNYA PADA KLIEN DAN APA
MANFAATNYA.
7. TERANGKAN ATURAN KUNJUNGAN ,LAMA
PERAWATAN YANG NORMAL, KEMUNGKINAN
DIRAWAT DI ICU, PROSEDUR OPERASI, RUANG
PULIH SADAR.
INTERVENSI KEPERAWATAN
Lanjut…
B. TINDAKAN KHUSUS
PERSIAPAN FISIK ,PSIKOLOGIS DAN DOKUMEN
YANG DIPERLUKAN , ANTARA LAIN :
1. PASIEN DIBANGUNKAN PAGI PAGI
2. OBSERVASI TANDA VITAL
3. CEK APAKAH ADA PESAN KHUSUS YANG HARUS
DILAKUKAN ,SEPERTI : PEMASANGAN INFUS.
4. PERSIAPAN SALURAN CERNA , PASTIKAN KLIEN
BERPUASA 8 JAM DAN MINUM 4 JAM SEBELUM
OPERASI.
UNTUK ANAK DAN BAYI ; 3 – 4 JAM PRE OP.
INTERVENSI KEPERAWATAN
Lanjut…
5. KLISMA JIKA OPERASI PADA SALURAN CERNA.
6. PASTIKAN PERSIAPAN KULIT , MANDI DENGAN
SABUN, CUKUR PADA BAGIAN SEKITAR YANG
AKAN DIOPERASI.
7. PRE MEDIKASI
8. LEPASKAN SEMUA PERHIASAN , BERSIHKAN CAT
KUKU, LEPASKAN SEMUA PROTESA.
9. BANTU UNTUK MEMAKAI BAJU OPERASI.
10. BILA MENGGUNAKAN ALAT BANTU ,BERITAHU
PERAWAT RUANG OPERASI.
HAL YANG DIHARAPKAN
1. PASIEN MENERIMA KEADAAN DIRINYA.
2. PASIEN TAMPAK TENANG DAN KOOPERATIF
TERHADAP SEGALA TINDAKAN PERSIAPAN OPERASI.
3. PASIEN DAPAT TERCUKUPI KEBUTUHAN TIDURNYA.
4. PASIEN DAPAT MENGEKPRESIKAN PERASAANNYA
PADA PERAWAT, MENGUCAPAKAN SAYA MERASA
TENANG DAN JELAS DENGAN PENJELASAN PERAWAT.
5. PASIEN DAPAT MENJALANKAN IBADAH SESUAI
AGAMA DAN KEPERCAYAAN YANG DIANUT.
6. PASIEN DAN KELUARGA MEMATUHI PERATURAN
DAN KEBIJAKAN RUMAH SAKIT.
KETRAMPILAN TEKNIKAL
A. PENGKAJIAN PRE OPERATIF
1. PENGETAHUAN DAN PENGALAMAN TERDAHULU.
a. PENGERTIAN STATUS KESEHATAN YANG DIPERLUKAN :
- TEMPAT , BENTUK OPERASI, INFORMASI DARI AHLI
BEDAH TENTANG LAMANYA DIRAWAT, KETERBATASAN
SETELAH OPERASI., KEGIATAN RUTIN SEBELUM DAN
SETELAH OPERASI, PEMERIKSAAN SEBELUM OPERASI.
b. PENGALAMAN PEMBEDAHAN TERDAHULU
- BENTUK DAN SIFAT RESPON TERHADAP
PEMBEDAHAN YANG LALU DAN WAKTUNYA.
KETRAMPILAN TEKNIKAL
Lanjut…
2. KESIAPAN PSIKOLOGIS MENGHADAPI PEMBEDAHAN
1. PENGHAYATAN DAN KETAKUTAN DALAM MENGHADAPI
PEMBEDAHAN.
2. AGAMA DAN ARTINYA BAGI KEHIDUPAN KLIEN
3. KEPERCAYAAN DAN PRAKTEK BUDAYA TERHADAP
PEMBEDAHAN .
4. KELUARGA DAN SAHABAT SEBAGAI SUMBER
DUKUNGAN ATAU BANTUAN.
5, PERUBAHAN POLA TIDUR.
6. PENINGKATAN FREKUENSI BERKEMIH.
KETRAMPILAN TEKNIKAL
Lanjut…
3. STATUS FISIOLOGIS
1. OBAT OBAT YANG DAPAT MEMPENGARUHI ANESTHESI ATAU
MENIMBULKAN KOMPLIKASI PASCA BEDAH PEMBEDAHAN , MISALNYA
: DIURETIK, ANTIHIPERTENSI, ANTIKOAGULAN, DLL
2. TINGGI DAN BERAT BADAN
3. TANDA VITAL
4. THORAK
5. KULIT
6. PENGINDRAAN : VISUS DAN PENDENGARAN
7. BERBAGAI ALLERGI
8. NUTRISI
9. MOTORIK
10 PROTESA
11 RILEKS : BISA TIDUR, NYERI ATAU KETIDAKNYAMANAN
KETRAMPILAN TEKNIKAL
Lanjut…
B. PENDIDIDKAN PRE OPERATIF.
1. LATIHAN NAFAS DALAM.
2. LATIHAN BATUK
3. LATIHAN PERGERAKAN / MEMUTAR.
4. LATIHAN EKSTREMITAS.
5. KONTROL NYERI.
6. MENGANTAR KLIEN KE RUANG BEDAH.
ASUHAN KEPERAWATAN
PASIEN INTRA OPERATIF

DEFINISI
KEPERAWATAN INTRA OPERATIF
MERUPAKAN MANAGEMEN
PENGATURAN PEMBEDAHAN DI
RUANG OPERASI DIDASARKAN
ATAS PROSES KEPERAWATAN.
KARAKTERISTIK
Setiap PASIEN selalu berespon berbeda-beda tewrhadap
:
pembedahan
TERKAIT DENGAN UMUR, PENYAKIT, JENIS
PEMBEDAHAN,ANESTESI YANG DIGUNAKAN

GANGGUAN BEBERAPA ORGAN VITAL,DAN


HILANGNYA REFLEK,, KEHILANGAN PANAS,
PENEKANAN SYARAF PERIFER, METABOLISME
MENINGKAT, PERUBAHAN FUNGSI PERNAFASAN,
PERUBAHAN FUNGSI KARDIOVASKULER
MASALAH KEPERAWATAN
1. POTENSIAL TERJADI HENTI NAFAS.
2. POTENSIAL TERJADI HENTI JANTUNG
3. POTENSIAL JALAN NAFAS TIDAK EFEKTIF (PENUMPUKAN
SEKRET,KELUMPUHAN,HIPERSALIFASI )
4. POTENSIAL ASPIRASI.
5. POTENSIAL TERJADI KETIDAKSEIMBANGAN CAIRAN
ELEKTROLIT.
6. POTENSIAL CIDERA ( PENEKANAN PERSYARAFAN,ABRASI
KULIT,KETINGGALAN DI RONGGA TUBUH )
7. POTENSIAL TERJADI HIPOTERMI
8. POTENSIAL INFEKSI
9. CEMAS.
10. KETIDAKBERDAYAAN
INTERVENSI KEPERAWATAN
1. CEK KEMBALI IDENTITAS PASIEN DAN KELENGKAPAN
DOKUMEN YANG DIBUTUHKAN.
2. MONITOR TANDA VITAL SAAT SETELAH PASIEN TIBA DI
KAMAR OPERASI.
3. LAKUKAN CEK LIS PRE OPERASI, PASTIKAN SEMUA
PROSEDUR PERSIAPAN OPERASI TELAH DILAKUKAN.
4. KENALKAN DIRI DAN SELURUH TIM OPERASI YANG
TERLIBAT.
5. BERIKAN PRIFACY SAAT PASIEN MASUK KE RUANG
OPERASI DAN MENGGANTI PAKAIAN RUANGAN DENGAN
PAKAIAN OPERASI
6. FASILITASI PASIEN UNTUK MENGEKSPRESIKAN
PERASAANNYA DAN JELASKAN MANFAAT PROSEDUR
YANG DILAKUKAN.
7. LAKUKAN PEMERKSAAN FISIK DAN RIWAYAT
KESEHATAN.
INTERVENSI KEPERAWATAN
LANJUT ….
8. PERSIAPKAN KEBUTUHAN ALAT DAN BAHAN SESUAI PROSEDUR
OPERASI DIKAMAR BEDAH.
9. PERSIAPKAN ALAT RESUSITASI JANTUNG PARU DAN PASTIKAN
ALAT DIGUNAKAN DENGAN BAIK.
10. PERTAHANKAN TEKNIK STERIL DENGAN KETAT
11. PASANG IV LINE SESUAI DENGAN KEBUTUHAN ATAU ORDER DAN
PERSIAPKAN DARAH CROS UNTUK PERSIAPAN BILA DIBUTUHKAN.
12. PASANG CATHETER URINE.
13. PASANG ARDE ATAU GROUNDING SETELAH KLIEN DALAM POSISI
YANG TEPAT DAN PASTIKAN MENEMPEL DENGAN BENAR PADA
KULIT.
14. PASANG ELEKTRODE EKG DENGAN BENAR.
INTERVENSI KEPERAWATAN
LANJUT ….
15. HITUNG SEMUA ALAT DAN BAHAN YANG DIPERSIAPKAN DAN
HITUNG KEMBALI SETELAH PROSEDUR OPERASI SELESAI.
16. MONITOR TANDA VITAL ( FREKUENSI JANTUNG/LISTRIK
JANTUNG, PERNAPASAN, OKSIGENASI ,WARNA KULIT, JUMLAH
URINE OUT PUT DAN PERDARAHAN ).
17. BERTIKANB POSISI AGAR TIDAK ADA PENEKANAN DIAGFRAMA
,LEHER DAN KEPALA DAPAT MENFASILITASI TIDAK TERJADINYA
KERUSAKAN SYARAF.
18. HINDARI KEBISINGAN DAN PERCAKAPAN HANYA UNTUK HAL
YANG PENTING SAJA, TERUTAMA SAAT AWAL ANESTHESI
DIBERIKAN.
19. BERIKAN MATRAS PENGHANGAT ( TERUTAMA ANAK KECIL ) ATAU
BERI SELIMUT SECUKUPNYA .
20. DAMPINGI TIM BEDAH ( SIRCULAITING NURSE ) SELAMA
PROSEDUR OPERASI.
INTERVENSI KEPERAWATAN
LANJUT ….

21. SUCTION BILA ENDOTRACHEALE TUBE TELAH


DISAMBUNG, PASANG OKSIGEN DAN CEGAH TERJADI
ASPIRASI.
22. PASANG SIDE REIL TEMPAT TIDUR SAAT MENGANTAR
KLIEN KE RUANG PULIH SADAR.
23. SIAPKAN SPESIMEN DAN TULIS IDENTITAS KLIEN
DENGAN LENGKAP,TANGGALDAN PEMERIKSAAN YANG
DIHARAPKAN.
24. KOORDINASIKAN DENGAN TIM LAIN ( LABORATORIUM,
X-RAY ) BILA DIBUTUHKAN.
HAL YANG DIHARAPKAN
1. WAKTU OPERASI BERJALAN SESUAI DENGAN
RENCANA
2. TIDAK TERJADI KOMPLIKASI PEMBEDAHAN
3. ALAT DAN BAHAN TERHITUNG SESUAI
DENGAN YANG DISEDIAKAN
4. TEHNIK STERIL TETAP TERJAGA.
5. SPESIMEN DIKELOLA DENGAN BENAR
6. SEMUA AKTIFITAS PEMBEDAHAN
TERDOKUMENTASI DENGAN BAIK.
KETRAMPILAN TEKNIKAL

1. CUCI TANGAN, MEMAKAI SARUNG TANGAN STERIL DAN


MAMAKAI JAS OPERASI.
2. MEMAKAI MASKER , PASANG PENUTUP KEPALA
3. MENGAMBIL DARAH CROS
4. MEMASANG IV LINE, CATETHER, NGT, ELETRODE EKG
5. MENGESET INSTRUMEN DASAR OPERASI .
ASUHAN KEPERAWATAN
PASIEN POST OPERATIF

DEFINISI
KONDISI DIMANA PASIEN TELAH
SELESAI MENJALANI PROSEDUR
PEMBEDAHAN .
KARAKTERISTIK
Setiap PASIEN selalu berespon berbeda-beda tewrhadap
:
pembedahan
EFEK SISA DARI OBAT0OBATAN ANESTESI,
GANGGUAN PERNAFASAN TERTEKAN

NYERI DADA, TIDAK BISA MENARIK NAFAS


DALAM, BATUK,HIPOVENTILASI,
HIPOKSEMIA,HIPOTENSI
MASALAH KEPERAWATAN
1. JALAN NAPAS TIDAK EFEKTIF BERHUBUNGAN DENGAN
PENUMPUKAN SECRET, KELEMAHAN,
HYPERSALIVASI,PENURUNAN KESADARAN.
2. ASPIRASI BERHUBUNGAN DENGAN HYPERSALIVASI , MUNTAH,
PENURUNAN KESADARAN.
3. PERUBAHAN POLA NAPAS TIDAK EFEKTIF.
4. CIDERA (JATUH,LEPASNYA ALAT DLL ) BERHUBUNGAN DENGAN
KETIDAKSTABILAN STATUS KESADARAN.
5. PENURUNAN CURAH JANTUNG.
6. HYPOTERMIA / HYPERTERMIA
7. KETIDAK SEIMBANGAN CAT=IRAN DAN ELEKTROLIT
8. CIDERA PERDARAHAN
9. CEMAS.
INTERVENSI KEPERAWATAN
1. PERTAHAN JALAN NAPAS YANG BAIK DENGAN ETT,
NASAL ATAU ORAL AIR WAY, SUCTION.
2. PERTAHANKAN VENTILASI PULMONAL MELALUI KANUL
HIDUNG ATAU FACE MASK.
3. PERTAHANKAN SIRKULASI . DILAKUKAN DENGAN
MENGUKUR TENSI ,NADI, PERNAPASAN TIAP 15 MENIT
SAMPAI STABIL KEMUDIHAN 30 MENIT . SELAMA 2 JAM,
KEMUDIAN 4 JAM SEKALI. SUHU DIMONITOR TIAP 1 – 4
JAM , SELIMUTI BILA KEDINGINAN ATAU PAKAI SELIMUT
HANGAT.
4. PERTAHANKAN KESEIMBANAGN CAIRAN DAN
ELEKTROLIT ( KONFIRMASIKAN BILA URINE KURANG
DARI 30 ML / JAM ).
5. PERTAHANKAN KLIEN TIDAK ADA MASUKAN ORAL
.PERTAHANKAN KELEMBABAN MULUT DAN LIDAH.
INTERVENSI KEPERAWATAN
LANJUT…
6. PERTAHANKAN KEAMANAN DAN KENYAMANAN
- HINDARI CIDERA SEKUNDER , PASANG PENGHALANG
TEMPAT TIDUR.
- DRAIN , CATHETER DAN IV LINE TERPASANG DENGAN
BENAR.
- BERIKAN KENYAMANAN FISIK ( NYERI )
- BERIKAN KENYAMANAN PSIKOLOGIS. DE4NGAN
ORIENTASI SUASANA, BERITAHUAN OPERASI TELAH
SELESAI DAN DAMPINGI KLIEN
7. OBSERVASI KESADARAN
8. PINDAHKAN KERUANG RAWAT BILA KONDISI STABIL.
HAL YANG DIHARAPKAN
1. TANDA VITAL DALAM BATAS STABIL
2. EFEK OBAT ANESTHESI HILANG
3. TIDAK TERJADI ASPIRASI
4. TIDAK TERJADI CIDERA
5. DRAIN, CATETER TERPASANG AMAN
KETRAMPILAN TEKNIKAL

1. SUCTION
2. MEMASANG ORAL AIRWAY ( GUDEL )
3. MENILAI GCS
4. MENILAI DAMPAK ANESTHESI.

Anda mungkin juga menyukai