Anda di halaman 1dari 2

SOP MENYAPA PASIEN

1. Berpenampilan sopan, rapi dan menarik


2. Berdiri dan Tersenyum
3. Menganggukkan kepala dan Menunggu customer mendekat
4. Ucapkan Salam & nama “Selamat Pagi/Siang, saya ………..” pada customer (disertai
gerakan tangan menyatu di depan dada)
5. Menanyakan pada custumer “apa yang bisa kami bantu?”
6. Mendengarkan yang dibutuhkan customer
7. Menjelaskan pada customer bantuan yang bisa diberikan
8. Menanyakan kembali pada customer tentang kepastian pelayanan/bantuan yang
diperoleh “Bagaimana bapak/ibu sudah jelas?”
9. Mendengarkan jawaban customer
10. Menanyakan kembali apa lagi yang bisa dibantu “Bagaimana bapak/ibu, apa lagi
yang bisa kami bantu?”
11. Mempersilahkan customer duduk di ruang tunggu untuk prosedur selanjutnya
(disertai dengan gerakan tangan)
SOP MENERIMA TELEPON
Telepon berdering tidak boleh lebih dari 3 kali
1. Mengangkat gagang telepon
2. Mengucapkan salam, nama dan instansi
3. Menanyakan identitas penelepon
4. Menanyakan keperluan penelepon “Ada yang bisa saya bantu?”
5. Mendengarkan keperluan penelepon

Anda mungkin juga menyukai