Anda di halaman 1dari 25

KONSEP DASAR

(ILMU KESEHATAN JIWA)

Dr. Manoe Bernd P., SpKJ., MKes

February 2011 beme_psy@yahoo.com


• jiwa adalah bagian yang bukan jasmaniah
(immaterial) dari seseorang. Biasanya jiwa
dipercaya mencakup pikiran dan
kepribadian dan sinonimous dengan roh,
akal, atau awak diri.[1]

February 2011 beme_psy@yahoo.com


JIWA

February 2011 beme_psy@yahoo.com


JIWA

February 2011 beme_psy@yahoo.com


February 2011 beme_psy@yahoo.com
JIWA
1
Kognisi
Sensasi
* Persepsi
* Perhatian
* Ingatan 2
Emosi
* Asosiasi
* Pikiran – intelektual
* Penilaian
3
Psikomotor

4
Kemauan

February 2011 beme_psy@yahoo.com


February 2011 beme_psy@yahoo.com
Perkembangan Ilmu Kesehatan Jiwa

Modern
Philippe Pinel : 1745-1826 (Perancis)
Membebaskan pasien dari belenggu rantai di Bicatre
Menekankan pentingnya peranan perawat dan terapi kerja.

Benyamin Rush: 1745-1813


Bapak Psikiatri AS.
cikal bakal “American Psychiatry Association

Emil Kraeplin: 1855-1926


Membuat klasifikasi baru ggn jiwa
beda “Psikosa manik, depresif, dgn Dementia Praecox”
Membuat konsep penyebab peny Jiwa (Endogen & eksogen)

Freud: Psikoanalisis. Piere Janet : Hynosis

February 2011 beme_psy@yahoo.com


Perkembangan Ilmu Kesehatan Jiwa

February 2011 beme_psy@yahoo.com


February 2011 beme_psy@yahoo.com
February 2011 beme_psy@yahoo.com
Sehat Jiwa
NORMAL

Psikopatologi

February 2011 beme_psy@yahoo.com


Sehat Jiwa
Sosial

Fisik
Sejahtera
Jiwa

Produktif Sos -Ekonomi

UU. RI. No. 23 Th. 1992 Ps. 1 ~ WHO

psikiatrijayapura.wordpress.com beme_psy@yahoo.com
Sehat Jiwa
perilaku Report of the surgeon general/ kaplan
Pikiran
mental Good performance
function
1
Productive activity
mood
2
Fullfinging relationship with others
3
Ability to adapt & to cope adversity

Offer /Sabshin

Merasa menjadi bag dr lingk budaya dan sadar akan norma & nilai2nya

psikiatrijayapura.wordpress.com beme_psy@yahoo.com
Ggn Jiwa Myth
Gangguan jiwa = Penyakit gila

Gangguan jiwa tidak dapat disembuhkan

Gangguan jiwa disebabkan oleh kutukan, roh jahat,


“keturunan”, “kemasukan”.

Gangguan jiwa – merupakan aib

Penanggulangan / terapidukun “orang pintar”

psikiatrijayapura.wordpress.com beme_psy@yahoo.com
Gangguan Jiwa

• Kelompok tanda dan gejala dalam bentuk


perilaku atau psikologiis yang ditemukan
secara klinis, disertai dengan penderitaan
(distress) (pada kebanyakan kasus) & berkaitan
dengan terganggunya fungsi seseorang
akibat deviasi faktor biologis, psikologis,
dan sosial

psikiatrijayapura.wordpress.com beme_psy@yahoo.com
Kesehatan Jiwa
Genetic
Gender Personality
vulnerability
Sakit Fisik Neurotransmitter Coping Skills
IQ
Disabilitas
Obat 2x an
Kesehatan Self Esteem
Immune system
Jiwa Ssocial Skills
Peers
Hubungan
keluarga
Lingkungan
sekolah

psikiatrijayapura.wordpress.com beme_psy@yahoo.com
Gangguan Jiwa

Psikotik Non psikotik

Ggn pada Ggn


Fungsional Organik Ggn Mood Neurotik
anak/remaja kepribadian

Lansia PGZ

psikiatrijayapura.wordpress.com
Psikotik : Non Psikotik :

• Khayal = Kenyataan • Daya nilai diri relatif baik


• Abstrak = Konkrit • Kepribadian tidak
• Pikiran, bicara, emosi berubah
• tingkah laku aneh,sulit • Bicara, tingkah laku
dimengerti • sesuai nilai masyarakat
• Wawasan diri : buruk • Yang terganggu : emosi
& pikiran
• Wawasan diri Relatif
baik

psikiatrijayapura.wordpress.com
Perkembangan Ilmu Kesehatan Jiwa

ILMU KEDOKTERAN JIWA

Genesis (asal usul), dinamika, manifestasi klinik (gejala)Fs.


Kepribadian yang terganggu (Gangguan Jiwa)

Subjektif Mengganggu hubungan


(pribadi) Dgn orang

psikiatrijayapura.wordpress.com beme_psy@yahoo.com
Perkembangan Ilmu Kesehatan Jiwa

ILMU KEDOKTERAN JIWA

Terapi

Prognosa
Menentukan
Diagnosa
Rehabilitasi

Sehat
Sasaran

Tidak

psikiatrijayapura.wordpress.com beme_psy@yahoo.com
Perkembangan Ilmu Kesehatan Jiwa

• Psikiater
Dokter Spesialis Jiwa

• Psikolog
Sarjana Psikolog (bukan dokter)

• Neurolog
Dokter Spesialis Penyakit Saraf
psikiatrijayapura.wordpress.com beme_psy@yahoo.com
Klasifikasi Gangguan Jiwa

• International Classification of Diseases


(ICD-10), Classification of Mental and
Behavioural Disorders.
• Diagnostic and Statistical Manual of
Mental Disorders – 4th ed (DSM – IV)
• Pedoman Penggolongan dan Diagnosuis
Gangguan Jiwa di Indonesia (PPDGJ – III)

psikiatrijayapura.wordpress.com beme_psy@yahoo.com
Daftar Pustaka
• Diagnostic and Statistical Manual of Mental
Disorders – 4th ed (DSM – IV) 1994
• International Classification of Diseases – 10
(ICD – 10), 1992
• Sadock’s and Sadock’s Synopsis of
Psychiatry Behavioural Sciences / Clibnical
Psychiatry 9th ed, 1998
• Pedoman Penggolongan Diagnosis
Gangguan Jiwa di Indonesia – III (PPDGJ –
III)

psikiatrijayapura.wordpress.com beme_psy@yahoo.com
Terimakasih

psikiatrijayapura.wordpress.com beme_psy@yahoo.com

Anda mungkin juga menyukai