Anda di halaman 1dari 17

4

•Sumber-sumber masalah penelitian


•Kriteria pemilihan masalah
•Pedoman Perumusan Masalah
•Pertanyaan Penelitian

10/28/2018
Pada umumnya keadaan berikut dapat menjadi sumber
masalah masalah :
• Bila ada informasi yg. mengakibatkan munculnya
kesenjangan pengetahuan kita (mis. sistem belum
menerapkan sistem pemungutan pajak pertambahan
nilai sesuai dengan UU no. 16 th 2000 yang menganut
self Assessment System)
• Adanya penyimpangan antara apa yang direncanakan
dengan kenyataan ( Jumlah produk yang terjual tidak
sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan)
• Bila ada suatu kenyataan dan kita bermaksud
menjelaskannya melalui penelitian (ada pengaduan, ada
kompetisi)
• Bila ada hasil-hasil yang bertentangan
10/28/2018
Untuk dapat mengidentifikasi masalah,
melalui beberapa cara berikut :
• Diri Sendiri : melalui pengamatan atau
pengalaman, perasaan intuitif atau sering
mengikuti seminar dan temu ilmiah
• Orang lain : pengamatan atau
pengalaman melalui tukar pikiran/diskusi
• Tulisan/karangan ilmiah : buku-buku,
jurnal ilmiah, abstrak penelitian

10/28/2018
ALUR PEMIKIRAN UNTUK MENDAPATKAN
JUDUL
Membaca
berbagai sumber
•Jurnal dan/atau
•Hasil penelitian
Pengamatan

•Melihat masalah yang Perumusan masalah


belum diselesaikan yg akan diselesaikan
•Mencari masalah yang Konsultasi dg
belum terpecahkan Peer penelitian
Ok No

Judul Penelitian

Tujuan Penelitian
10/28/2018
ALUR PEMIKIRAN UNTUK MENDAPATKAN JUDUL
(LANJ)

Tujuan Penelitian

Kajian Pustaka Untuk mencari


pemecahan masalah, seperti:
Metode Penelitian :
•Teori yg berkaitan dan
mendukung masalah •Rancangan Penelitian
•Model yg dapat digunakan •Jenis dan sumber data yg
diperlukan
•Variabel yg diperlukan
•Metode pengumpulan data
•Sampling
•Metode analisis data

Pembahasan

10/28/2018
Kesimpulan
GAP ANALYSIS UNTUK MENDAPATKAN MASALAH
Topik Penelitian
Sebaiknya mencerminkan usaha untuk menutup gap

Kondisi yg terjadi

CURRENT STATE
IDEAL STATE
Kondisi dan permasalahan GAP
yg ada Kondisi yg diharapkan

Permasalahan yg
terjadi sekarang

Masalah Penelitian
=bagaimana menutup gap

10/28/2018
Beberapa pertimbangan dalam melihat, apakah
suatu masalah layak atau penting untuk diteliti
– Manageble topic
– Obtainable data
– Significant of topic
– Interested topic
Menurut Nazir, (1990) karakterisik masalah yg. baik dilihat
dari isi, rumusan dan kondisi penunjang :
 Harus mempunyai nilai penelitian :
• Harus mempunyai keaslian
• Menyatakan suatu hubungan
• Merupakan hal yg. penting
• Mengundang rancangan yg. kompleks
10/28/2018
Masalah harus fisibel:
• Data serta metode untuk memecahkan masalah
harustersedia
• Biaya secara relatif harus ada dalam batas-batas
kemampuan
• Waktu untuk memecahkan masalah harus wajar
• Biaya dan hasil harus seimbang
• Administrasi dan sponsor harus kuat
• Tidak bertentangan dengan moral/bersifat etis

Masalah harus sesuai dengan kualifikasi peneliti


• Menarik bagi peneliti
• Sesuai dengan kualifikasi peneliti
10/28/2018
Secara umum, perumusan masalah harus dibuat
dengan kondisi sbb :
• Rumusan hendaknya jelas dan padat sehingga
tidak menimbulkan interpretasi lain
• Dirumuskan dalam kalimat tanya
• Rumusan harus berisi implikasi adanya data
untuk memecahkan masalah
• Harus merupakan dasar dalam membuat
hipotesis dan judul penelitian

10/28/2018
Secara hierarkis, permasalahan/pertanyaan penelitian
dimulai dari hal yang umum kemudian menukik ke
pertanyaan yang lebih khusus. Dalam penelitian bisnis ada
4 tingkatan

Pertanyaan
Manajemen

Pertanyaan
Penelitian

Pertanyaan
Investigasi

Pertanyaan
pengukuran

10/28/2018
Pertanyaan Penelitian (Lanj)
Hierarki Pertanyaan
• Pertanyaan Manajemen : yang bersifat umum
– Mis. Mengapa terjadi penurunan laba?
• Pertanyaan Penelitian : menekankan pada fakta dan pengumpulan
informasi.
– (Mis. Faktor-faktor apa penyebab penurunan tersebut ? , apakah
dari segi marketing, operasi, SDM dsb.
• Pertanyaan Investigasi : Pertanyaan yang lebih rinci, yang harus
dijawab peneliti untuk dapat menanggapi pertanyaan umum. Mis
dari marketing :
– Faktor-faktor apa yang mempengaruhi seseorang menggunakan
jasa tertentu
– Sejauh mana masyarakat tahu usaha-usaha promosi yang
dilakukan bank
– Bagaimana pertumbuhan jasa bila dibandingkan dengan
pesaingnya
• Pertanyaan Pengukuran : pertanyaan yang sebenarnya diajukan
kepada responden.
10/28/2018
Bentuk masalah penelitian(pertanyaan investigasi) ini
dikembangkan berdasarkan jenis penelitian menurut
tingkat eksplanasinya.

• Apakah masalah memerlukan penjelasan secara diskriptif,


rumusan masalahnya adalah pertanyaan yang menanyakan satu
atau lebih variabel mandiri. mis. Seberapa tinggi tingkat efisiensi
perusahaan X ; Bagaimana perkembangan produktivitas selama 3
tahun terakhir ; Bagaimana prosedur pengumpulan piutang
perusahaan X ; Bagaimana aktivitas pembelian dan penggunaan
bahan pada PT….
• Permasalahan komparatif, dengan contoh pertanyaan : Apakah
ada perbedaan cara pengendalian… pada perusahaan manufaktur
dengan perusahaan jasa : adakah kesamaan antara cara-cara
promosi pada perush. A dan B dsb; Adakah perbedaan signifikan
kinerja keuangan Hotel X sebelum dengan sesudah tragedi Kuta
• Permasalahan asosiatif /hubungan : menjawab hubungan dua
variabel atau lebih. Misalnya: Bagaimana hubungan antara tingkat
promosi dengan penjualan?; Seberapa besar pengaruh ROI, EPS
dan PER terhadap harga saham perusahaan?

10/28/2018
• Dalam Masalah asosiatif, perlu diperhatikan bentuk
hubungan variabelnya. Ada tiga bentuk hubungan :
– Simetris : hubungan antara dua variabel yg kebetulan
terjadinya bersamaan, mis : adakah hubungan
dengan warna warna kulit dengan kemampuan
marketing?
– Asimetris/Kausal : hubungan sebab-akibat, ada vb.
Sebab dan vb. Akibat. Mis : Adakah pengaruh sistem
pengupahan dengan semangat kerja karyawan ;
seberapa besar pengaruh metoda penentuan harga
pokok … terhadap profit margin.
– Timbal-balik/resiprocal : hubungan yang saling
mempengaruhi : Mis. Antara prestasi dan motivasi
atau antara kecerdasan dan kekayaan
• Dalam penelitian hanya hubungan kausal yang
dijawab melalui proses penelitian.

10/28/2018
• Merupakan suatu pernyataan/statement
tentang apa yg ingin kita cari atau
tentukan : mis. Untuk mengetahui
perbedaan antara….; untuk menjelaskan
prosedur pengumpulan piutang….; Untuk
mengetahui pengaruh sistem pengupahan
terhadap semangat kerja dsb.

10/28/2018
• Suatu penelitian berangkat dari masalah bukan
dari judul

Judul
4
penelitian

Latar belakang
1 masalah

Identifikasi
2 masalah

3 Batasan Masalah

10/28/2018
Judul (kanj)
Kriteria Judul
• Judul penelitian harus netral (kata-kata “usaha” meningkatkan,
menyempurnakan dan sejenisnya tidak ditempatkan pada judul,
tetapi pada saran-saran)
• Judul didasarkan pada bentuk permasalahan penelitian
Mis. “Kinerja Pegawai di bidang pemasaran”
“Kualitas Produk negara-negara berkembang”
“ Sistem Pengendalian Manajemen Pada Perusahaan A”
(masalah Diskriptif)
“Peranan ………….terhadap……….
“Pengaruh …………….terhadap…………..
“Hubungan ……dan…… terhadap………..
(masalah asosiatif)
“Perbandingan Kepuasan masyarakt terhadap barang merk A
dengan B” (Komparatif)

10/28/2018
Judul Penelitian (lanj)
Beberapa fungsi judul :
• Merupakan format kesimpulan
• Merupakan kerangka referensi
• Merupakan milik kita sebagai peneliti dan
oleh karenanya kita dapat
mengklaimmnya
• Judul memungkinkan peneliti lain untuk
mersurvai teori.
10/28/2018

Anda mungkin juga menyukai