Anda di halaman 1dari 8

Bandeng Asap

Bandeng Presto
Bandeng asap merupakan salah satu
oleh-oleh khas Sidoarjo. Disebut
bandeng asap karena makanan ini dibuat
dari ikan bandeng yang dimatangkan
dengan cara diasap. Jika berkunjung ke
Sidoarjo dapat mampir ke Desa Bulu
Sidokare rumah jalil. Di tempat itu
dilakukan proses pengasapan bandeng
secara tradisional.
Alat dan Bahan :
1. Ikan bandeng
2. Garam secukupnya
3. ¼ gelas beras
4. 3 potong daun pisang
5. Beberapa tusuk sate
6. Minyak goreng secukupnya
7. Wajan
1. Siapkan semua bahan yang dibutuhkan
2. Bersihkan sisik, insang, dan isi perut ikan
bandeng
3. Kemudian cuci bandeng sampai bersih dan
setelah itu oleskan garam ke seluruh badan
bandeng, termasuk perut dalam bandeng
4. Siapkan wajan serta tutupnya dan olesi bagian
wajan dengan minyak goreng
5. Siapkan juga beras yang telah dicuci
sebelumnya
6. Lalu masukkan beras di bagian paling bawah
wajan. Ratakan.
7. Berikutnya susun tusuk sate secara menyilang
supaya bandeng bisa ditaruh diatasnya
8. Diatas tusuk sate tersebut, taruh beberapa
lembar daun pisang
9. Setelahnya taruh bandeng di paling atas
dengan posisi tidak tertumpuk atau sejajar
10. Kemudian tutup wajan dengan rapatdan beri
serbet agak basah diatasnya supaya lebih rapat
11. Masak selama kurang lebih 20 menit
12. Buka tutup wajan dan perhatikan kulitnya. Kulit
bandeng harus berwarna coklat tembaga agk
gelap. Kalau sudah begitu angkat bandeng
13. Sajikan bandeng asap di atas piring saji
bersama sambal terasi dan lalapan
14. Bandeng siap disantap.
Bandeng presto adalah olahan ikan
bandeng yang dimasak dengan uap air
bertekanan tinggi sehingga menghasilkan
daging yang empuk dan duri yang lunak.
Bandeng presto ini awalnya ditemukan oleh
Hanna Budimulya (1977), karena rasanya
yang khas dan banyak digemari makanan
ini menjadi semakin berkembang. Salah
satu keunikannya adalah duri ikannya
menjadi lunak. Sehingga saat menyantapnya
tidak perlu memisahkan daging dan
durinya.
Alat dan bahan : 2. Daun salam
1. Ikan bandeng 3. Lengkuas yang
2. Daun pisang
diparut
4. Bawang merah
3. Air
5. Kunyit
4. Panci presto 6. Ketumbar sangrai
7. Bawang putih

Bumbu :
1. 1 sdm garam
1. Haluskan bawang putih, bawang merah, kunyit,
ketumbar sangrai dan garam.
2. Campur bumbu yang dihaluskan dengan lengkuas
parut, aduk rata.
3. Bersihkan ikan bandeng, lalu buang isi perutnya.
Lumuri ikan dengan bumbu sampai merata
keseluruhan.
4. Letakkan daun pisang didasar panci presto,
masukkan ikan bandeng dalam panci presto
5. Lapisi tiap tumpukan ikan bandeng dengan daun
pisang supaya kulit ikan tidak lengket
6. Masukkan daun salam dan isi panci dengan air
hingga menutupi semua permukaan ikan bandeng.
7. Tutup rapat, masakk kurang lebih 20 menit. Matikan
api dan tunggu sampai suara desisnya hilang
8. Angkat dan tiriskan, sekarang sudah siap digoreng.

Anda mungkin juga menyukai