Anda di halaman 1dari 12

Muhammad Farid Fachrudin

 Perikondritis
Radang pada tulang rawan yang menjadi kerangka daun
telinga

 Etiologi
Kuman penyebab :
 P. aeraginosa
 S. aureus
TELINGA NORMAL PERIKONDRITIS
PATOFISOLOGI
 Merupakan komplikasi dari :
 Trauma
 Operasi Telinga
 OMK
 Furunkel MAE
 Otitis Eksterna
PATOFISOLOGI
Infiltrat pada perikondrium

supurasi

Nekrosis tulang rawan

deformitas daun telinga


DIAGNOSIS
 Anamnesis
 Aurikula terasa bengkak
 Nyeri
 Merah
 Kadang disertai demam
 Pemeriksaan :
 Udema luas pada aurikula dapat meluas keluar aurikula,
 Nyeri dan hiperemia,
 Terdapat fluktuasi bila terjadi supurasi,
 Terdapat deformitas bila sudah terjadi nekrosis,
 Pemberasan kelenjar getah bening regional,
 Suhu tubuh naik, lekosit naik.
PENATALAKSANAAN
 Antibiotik
 Untuk yang ringan diberikan Cloxacilline 3x500 mg oral/hari,
 Untuk yang berat diberikan Gentamycine i.v 2x80 mg/hari.
 Anti inflamasi/analgesik
 Asam mefenamic, Piroxicam atau Diclofenac.
 Dilakukan insisi bila sudah terjadi supurasi, dilanjutkan
dengan eksisi bila sudah terjadi nekrosis tulang rawan
KOMPLIKASI
 Bila pengobatan dengan antibiotika gagal dapat
timbul komplikasi berupa mengkerutnya daun telinga
akibat hancurnya tulang rawan yang menjadi kerangka
daun telinga “Cauliflower Ear”.
CAULIFLOWER EAR

Anda mungkin juga menyukai