Anda di halaman 1dari 7

Papilla

Circumvalata
Prominent
• Etiologi : idiopatik
Faktor predisposisi: makanan panas dan pedas

• Klinis:
Papula
Bulat
Berjumlah 6-12
Berukuran 2-4 mm
Berbatas jelas
Tepi regular
Warna seperti jaringan sekitar
Permukaan kasar
Daerah sekitar normal
Tidak nyeri
• Terapi:
- Menghindari makanan yang pedas dan panas
Bifid Tongue
→ lidah dengan alur atau terbelah
membujur sepanjang ujung lidah
• Nama lain : Cleft tongue, glossoschissis, fork tongue
• Etiologi :
-hasil penggabungan distal tongue buds / lateral tuberkel yang tidak
komplit
-kegagalan penggabungan/fusi dari arcus brachial / arcus
pharyngeal
• Klinis:
- alur yang dalam pada garis tengah permukaan dorsum lidah
- lidah terbelah pada ujung lidah
• Terapi:
- melakukan pembersihan celah secara teratur
- koreksi untuk merekonstruksi lidah
Smokers Melanosis
• Etiologi : merokok (produksi melanin distimulasi oleh tembakau dari
rokok, panas dari rokok merangsang pigmentasi)
• Klinis : area pigmentasi, berwarna coklat, flat irregular, beberapa
konfigurasinya seperti geografik
• Lokasi : diffuse melanosis pada vestibular anterior RA, gingiva RB,
mukosa bukal, lidah bagian lateral, palatum, dan dasar
mulut.
• DD : oral submucous fibrosis
persamaan : pigmentasi diffuse dan patchy
perbedaan : OSF→ kondisi preneoplastik (karena menginang)
• KIE :
- Memberi informasi bahwa smoker’s melanosis bukan kondisi
preneoplastik
- Meningkatkan OH

Anda mungkin juga menyukai