Anda di halaman 1dari 19

Ilmu Maajim: Pengertian, Hubungannya

dengan Shinaat Almaajim, Ruang Lingkup


dan Kedudukannya dalam Linguistik

 Kelompok 1 :
 Achsanul Fikri Arrizki (17310007)
 Faris Abdurrahman Zuhad (17310008)
 Mohammad Riyan Hariyanto (17310011)
Kelas : E
 Elvi Lailatul Mukarromah (17310042)
 M. Subkhi Lainuis (17310043)
 Dynta Nabila Mahtristhasufi (17310050)
 Siti Toifatul Karomah (17310052)
A. PENGERTIAN LEKSIKOLOGI
Leksikologi berasal dari kata lexicology yang mempunyai
arti ilmu tentang bentuk, sejarah, dan arti kata.

Leksikologi menurut bahasa Arab adalah kamus/ mu’jam.

Leksikologi menurut istilah adalah ilmu pengetahuan yang


mempelajari seluk beluk makna/arti kosa kata yang ada /
yang akan ada di dalam kamus.

Leksikologi menurut Al-Khuli adalah ilmu al- mufradat


(ilmu kosa kata), bukan ilm al ma’ajim. Menurut beliau
pembahasan tentang kosa kata dan makna yang telah ada
dalam ruang lingkup ilmu kosa kata (ilm al-mufradat).
Para pakar linguistik telah membagi ilmu linguistik
menjadi dua bagian yaitu linguistik murni dan linguistik
terapan hal ini yang menjadi dasar perbedaan antara
leksikologi dan leksikografi. Namun keduanya adalah
bagian dari ilmu linguistik
B. Leksikologi dan Leksikografi
Leksikologi atau ilmu kosakata adalah ilmu yang membahas
tentang kosakata dan maknanya dalam sebuah bahasa atau
beberapa bahasa. Sedangkan leksikografi adalah pengetahuan
dan seni menyususn kamus-kamus bahasa dengan
menggunakan sistematika tertentu untuk menghasilkan produk
kamus yang berkualitas, mudah, dan lengkap.
C. Kedudukan Leksikologi
dalam Linguistik
LINGUISTIK MURNI LINGUISTIK TERAPAN
Linguistik memiliki  Linguistik Terapan merupakan
empat unsur utama: ilmu yang membahas unsur-
1. Ilmu Bunyi (fonetik) unsur utama yang ada
dilinguistik murni dan
2. Ilmu Sharaf (morfologi)
disandingkan dengan ilmu-
3. Ilmu Nahwu (sintaks) ilmu yang lain.
4. Ilmu Makna (simantik)
Ilmu bunyi (fonetik)
Ilmu fonetik ialah ilmu yang membahas tentang bunyi
bahasa tanpa memerhatikan makna yang terkandung
dari bunyi bahasa. ilmu ini dibagi menjadi tiga yaitu:
1. lmu Fonetik Artikulasi ilmu bunyi yang secara spesifik
membahas proses pengucapan atau pengeluaran bunyi, output
suara (makhroj), sifat suara dan tingkatannya. Ilmu ini bertujuan
untuk teknik ujaran yang tepat supaya tidak terjadi salah paham
atau sulit dipahami.
2. Ilmu Fonetik Akustik membahas tentang perpindahan suara
diudara yang keluar dari mulut pembicara ketelinga pendengar.
Ilmu ini mengkaji tingkat frekuensi suara, panjang pendeknya,
faktor yang memengaruhi pesan suara dan sebagainya.
Fonetik Auditori Mempelajari bagaimana mekanisme penerimaan
Bunyi bahasa oleh sistem pendengaran

Berasal dari kata Fon (bunyi) dan Logi (ilmu)


Fonologi Mempelajari bunyi bahasa dengan mempertimbangkan
makna. Ex: ‫أ & ع‬

Mempelajari seluk beluk kata serta fungsi


Morfologi perubahan bentuk kata
Ilmu yang mempelajari seputar hukum dan
Sintaksis kedudukan kata yang terdapat di dalam kalimat

Mempelajari tentang permaknaan, arti yang


Semantik terkadung dalam bahasa/kode
VOCABULARY
• Vocabulary atau ilmu kosakata adalah ilmu yang
membahas dinamika kata dilihat dari aspek perkembangan
dan perubahan makna kata, jumlah kata, fenomena antara
kata yag terpakai (musta’mal) dan kata yang di abaikan
(muhmal), pengelompokan kata dalam rumpun bahasa
tertentu, dan sebagainya.

LEKSIKOLOGI
• Leksikologi atau ilmu kamus adalah ilmu yang membahas
makna makna leksikal yang terdapat dalam sebuah kamus,
perkembangan kata, perubahan makna kata dan sebagainya
LINGUISTIK HISTORIS
• Linguistik historis adalah ilmu yang membahas tentang kronologi/peristiwa
perkembangan kata dan maknanya, unsur-unsur sejarah yang mempengaruhi
pemakaian kata, dan perubahan makna, tokoh-tokoh di balik pemakaian
kata, dan sebagainya.
DIALEKTOLOGI
• Dialektologi yaitu ilmu yang membahas tentang
ragam dialek (lahjah) yang digunakan para penutur
sebuah bahasa.

LINGUISTIK MATEMATIS
• Linguistik matematis disebut juga dengan computational, yaitu
ilmu yang berfungsi menganalisis materi bahasa dengan
menggunakan teori-teori ilmu matematika dan statistik.
Linguistik Komparatif
 Ilmu yang mempelajari
fenomena unsur bahasa
yang utama.
Linguistik Kontrastif
 Tujuan : Diharapkan
muncul temuan-temuan
Ilmu yang secara spesifik
yang memuat unsur-unsur
kesamaan antara satu mencari aspek-aspek
bahasa dengan bahasa persamaan dan perbedaan
lain atau satu bahasa antara dua bahasa atau lebih
yang masih serumpun. dan tidak memfokuskan pada
bahasa yang serumpun.
Gramefik/grafologi

 Ilmu yang mempelajari aneka ragam sistematika


penulisan yang diterapkan dalam berbagai
bahasa.

Linguistik perspektif
 Ilmu yang belum memiliki eksistensi yang jelas
sebagai cabang ilmu bahasa.
 Linguistik perspektif hanya sebagai metode yang
dipakai untuk mempelajari bahasa.
Kinemik/kinematika
 Ilmu yang mempelajari gerakan tubuh
untuk memahami makna/bahasa dari
gerakan.
 Sebuah gerakan disebut kineme,
sedangkan alat pergerakan disebut
kimograf

Linguistik Deskriptif
 Ilmu yang mempelajari sebuah Bahasa
sebagaimana adanya dalam suatu masa atau
tempat tertentu.
Linguistik Universal
 Ilmu yang mempelajari
beberapa Bahasa yg
bermacam-macam, baik
dari aspek fonetik, morfologi, Geolinguistik
sintaks, maupun semantic.
 Ilmu yang mempelajari
beberapa bahasa dan
dialeknya, lalu
mengklasifikasikannya
berdasarkan letak bahsa
secara geografis.
Sosiolinguistik
 Ilmu yang mengkaji tentang dialek-dialek social atau
strata Bahasa yang disesuaikan dengan tingkat social
yang ada dalam masyarakat Bahasa.

Stailistika (Ilm- Al-Uslub)


 Ilmu yang lebih memprioritaskan studi analisis
tentang aneka perbedaan perlakuan manusia
terhadap bahsa tertentu, terutama pada aspek
fonetik, morfologi, sintaks, dan semantic.
Patologi
Ilmu yang berkonsentrasi mempelajari
kekurangan atau penyakit yang berhubungan
dengan bahasa, baik pada anak-anak
maupun dewasa.

Leksikografi
Atau yang bisa disebut (Dirasah Mu’jamiyah)
adalah pengetahuan dan seni menyusun kamus-
kamus bahasa dengan menggunakan
sistematika tertentu untuk menghasilkan produk
kamus yang berkualitas, mudah, dan lengkap.
Penyusunan kamus secara leksikografi

 Mengumpulkan data (kosakata)


 Memilih pendekatan dan metode penyusunan
kamus
 Menyusun kata sesuai dengan sistematika tertentu
 Menulis materi
 Mempublikasikan hasil kodifikasi bahasa atau
kamus
Psikolinguistik Paedagogik
Ilmu yang mempelajari faktor- Linguistik
faktor kejiwaan yang
mempengaruhi pemerolehan Ilmu yang menggunakan
bahasa. berbagai metode dan
Tertuju pada penggunaan media pendidikan yang
bahasa dari sudut pandangan diperlukan untuk
psikologi. mengajarkan bahasa ibu
atau bahasa-bahasa lain
Topik yang dikaji, antara lain: yang dipelajari peserta
hakekat bahasa, kemampuan didik di bangku sekolah.
berbahasa, hubungan bahasa
dan pikiran, gangguan dalam
kemampuan berbahasa.
D. Ruang Lingkup Leksikologi

Ilmu leksikologi juga tidak bisa terpisahkan dengan ilmu


kosakata (Ilm Al-Mufradat),
Pembahasannya juga seputar pengertian makna dan
kata, hubungan antara makna dan kata, perkembangan
dan perubahan kosakata beserta maknanya

Anda mungkin juga menyukai