Anda di halaman 1dari 7

ARSITEKTUR

KOTA
DAVID REYNATHA MUHAMAD
MUNIFAH PUTRI
ANANDA SHINTA MUTHIA
APA ITU
ARSITEKTUR
KOTA?
Menurut Hesti Mulyandari (Buku
Perancangan Arsitektur Kota) mengatakan bahwa
Dalam bidang Arsitektur, terdapat ilmu "Perancangan
kota". Karena dari satu sisi skala atau cakupan area,
arsitektur merancang bangunan pada satu persil
(atau disebut berskala mikro), sedangkan cakupan
perancangan kota meluas tidak hanya satu persil.
Tapi suatu kawasan (yang biasanya terdiri atas
banyak Persil) dapat pula disebut sebagai berskala
mezzo.
Dengan demikian, perancangan kota
berkaitan dengan penataan lingkungan fisik yang
lebih luas daripada hanya satu persil seperti yang
terdapat dalan bidang arsitektur. Karena dapat dilihat
sebagai ekstensi dari bidang arsitektur maka bidang
Perancangan Kota (urban Design) kerap pula
disebut sebagai "Arsitektur Kota" (gambar 1.7),
2
APA ITU ARSITEKTUR
KOTA?
Hubungan antara arsitektur, perencanaan kota dengan perancangan kota terlihat pada diagram berikut ini:

Arsitektur hasil akhirnya adalah bangunan, sedangkan perencanaan kota hasil akhirnya adalah kebijaksanaan publik. Dari
kumpulan arsitektur bangunan-bangunan dengan dukungan kebijaksanaan publik maka akan terwujud perancangan kota.

3
Dalam arsitektur kota dipakai dua
Pendekatan dasar (Ali Madanipour):

 Sebagai kumpulan berbagai bangunan Dan artefak (A collection of buildings And


artefacts) serta tempat untuk Berhubungan social (A site for social Relationship).

 Pendekatan dasar terhadap Arsitektur kota yang berfokus pada Produk pembuatannya. Ada pula Pendekatan
lain yang berfokus pada Kegiatan/aktivitas yang berlangsung di Dalamnya sebagai proses.
4
ELEMEN-ELEMEN RANCANGAN KOTA
MENURUT KEVIN LYNCH
PATHS (Jalur,Jalan)
Jalur merupakan penghubung dan jalur sirkulasi manusia serta
kendaraan dari sebuah ruang ke ruang lain di dalam kota.
Path sangat beranaka ragam sesuai dengan tingkat perkembangan kota, lokasi
geografisnya, aksesibilitasnya dengan wilayah lain dan sebagainya.
Berdasarkan elemen pendukungnya, paths dikota meliputi jaringan jalan
sebagai prasarana pergerakan dan angkutan darat, sungai, laut, udara,
terminal/pelabuhan, sebagai sarana perangkutan.

DISTRICK (DISTRIK)
Distrik yang ada dipusat kota berupa daerah komersial yang didominasi oleh kegiatan
ekonomi.
Daerah ini masih merupakan tempat utama dari perdagangan, hiburan-hiburan dan
lapangan pekerjaan. Hal ini ditunjang oleh adanya sentralisasi sistem transportasi
dan sebagian penduduk kota masih tinggal pada bagian dalam kota-kotanya
(innersections). Proses perubahan yang cepat terjadi pada daerah ini sangat sering
sekali mengancam keberadaan bangunan-bangunan tua yang bernilai historis 5
tinggi
ELEMEN-ELEMEN RANCANGAN KOTA
MENURUT KEVIN LYNCH
NODES (SIMPUL) LANDMARKS (TENGARAN)
Simpul merupakan pertemuan antara beberapa jalan/lorong
yang ada di kota, sehingga membentuk suatu ruang Tengaran merupakan salah satu unsur yang turut memperkaya ruang kota.

tersendiri. Bangunan yang memberikan citra tertentu, sehingga mudah dikenal dan diingat

dan dapat juga memberikan orientasi bagi orang dan kendaraan untuk bersirkulasi.

Landmarks merupakan ciri khas terhadap suatu wilayah sehingga mudah dalam
Biasanya bangunan yang berada pada simpul tersebut sering
mengenal orientasi daerah tersebut oleh pengunjung. Landmarks merupakan citra
dirancang secara khusus untuk memberikan citra tertentu
suatu kota dimana memberikan suatu kesan terhadap kota tersebut.
atau identitas ruang.

6
ELEMEN-ELEMEN RANCANGAN KOTA
MENURUT KEVIN LYNCH
EDGES (TEPIAN)

Bentukan massa-massa bangunan yang


membentuk dan membatasi suatu ruang di
dalam kota.
Ruang yang terbentuk tergantung kepada
kepejalan dan ketinggian massa.
Daerah perbatasan biasanya terdiri dari
lahan tidak terbangun.

Anda mungkin juga menyukai