Anda di halaman 1dari 7

 Bahan baku adalah semua bahan awal baik yang

berkhasiat maupun tidak berkhasiat, yang berubah


maupu tidak berubah, yang digunakan dalam
pengolahan obat tradisional (BPOM, 2014).
 Penanaman
1.Tinggi tempat
2. Sinar matahari cukup
3.Sumber Air
4.Luas lahan
5.Pembersihan lahan pembibitan
6.Bedengan
7.Media Tanam
 Waktu panen
Waktu pemanenan yang tepat akan menghasilkan
simplisia yang mengandung bahan berkhasiat yang
optimal. Kandungan kimia dalam tumbuhan tidak
sama sepanjang waktu. Kandungan kimia akan
mencapai kadar optimum pada waktu tertentu.
 Dengan sinar matahari
 Dengan angin
 Pengerinagn denagn oven

Metode pengeringan berpengaruh secara


signifikan terhadap berat kering simplisia, kadar air
dan rendemen minyak atsiri.
 Standarisasi bahan baku dapat dilakukan dengan
memperhatikan waktu pemanenan dan pengeringan
bahan baku tersebut.
 Waktu pemanenan yang tepat pada masing-masing
bagian tumbuhan akan menghasilkan simplisia
dengan bahan berkhasiat dan kandungan kimia yang
optimal.
 Metode pengeringan berpengaruh secara signifikan
terhadap berat kering simplisia, kadar air dan
rendemen minyak atsiri.
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai