Anda di halaman 1dari 34

Read Me

1 Perhatikan secara seksama

Materi akan disampaikan oleh pemateri dan akan dibawa oleh moderat
2 or

3 Silahkan catat materi

Simpan pertanyaan hingga akhir materi


4

5 Enjoy! :)
Kelompok 8
Entomologi
Cimex
Kutu Busuk

Jun Akizaki
The Power of PowerPoint – thepopp.com
Presentasi Entomologi

Mari kita mulai!


Entomologi merupakan Ilmu yang mempelajari mengenai Serangga dal
am pembahasannya Entomologi sangatlah luas, salah satunya kajian se
rangga dalam kesehatan manusia , Cimex Inilah salah satunya hewan in
i menghisap darah Walaupun sejauh ini kutu busuk tidak dikenal sebag
ai serangga yang dapat membawa penyakit yang membahayakan, kecu
ali reaksi alergi sebagai akibat gigitan kutu busuk.

The Power of PowerPoint | thepopp.com 4


1

Anggota Kelompok
HEL
LO!
Tetap Fokus
Mari Mengenal!
Anggota Kelompok

Add an image Add an image Add an image Add an image

Fariqoh Mumtahanah Lutfia Bintan Zakiyah Muhammad Adima Fa


Atthya Fidela Nur Hali Karuni uzan
za

P17333119410 P17333119420 P17333119431 P17333119434

The Power of PowerPoint | thepopp.com 7


1 Perkenalan

2 Apa itu Cimex Hemipterus


Apa itu Cimex hemiperus

Pokok 3 Morfologi
Bentuk tubuh Cimex hemipterus

Pembahas 4 Tempat Hidup


Kondisi tempat hidup

an 5 Berkembang Biak
Cara memperbanyak diri

6 Penutup

The Power of PowerPoint | thepopp.com 8


The Power of PowerPoint | thepopp.com 9
Apa Yang Pertama Di Ingat

ICON
Berbau Khas
Baunya yang menyengat
Bentuknya seperti ICON

kutu pada umum


ICON
Bentuknya Kecil nya
Ukurannya seperti biji jagung Binatang Pengganggu ICON

Karena Menghisap darag

ICON
Berwarna Cokelat
Warnanya terkadang cokelat Hidupnya di Kasu ICON

r
Selain di Kasur ada di kursi dan
bantal

The Power of PowerPoint | thepopp.com 10


Apa itu Cimex ?
Taxonomi

Infraordo :
Cimicomorpha
Superfamili :
Kingdom : Animalia Cimicoidea
Filum : Arthropoda Famili : Cimicidae
Kelas : Insecta Sub Famili :
Ordo : Hemiptera Cimicinae
Subordo : Heteroptera Genus : Cimex

Kutu busuk atau yang banyak dikenal orang Indonesia dengan sebutan lain seperti tungau atau tungau kasur (C
imex Lectularius) atau Kutu Busuk atau Tumila tidak dapat disamakan dengan tungau debu. Kutu busuk adalah
kutu parasit nokturnal yang memakan darah dari mamalia berdarah panas untuk bertahan hidup.

The Power of PowerPoint | thepopp.com 11


Famili Cimicidae

Spesies
Dua spesies dari family Cimicidae adalah C
imex lectularius dan Cimex hemipterus

The Power of PowerPoint | thepopp.com 12


Famili Cimex

Add an image
Cimex hemiptera
Spesies Cimex hemiptera pada dasarnya m
miliki kesamaan dengan spesies yang lain, n
amun Cimex hemiptera sering ditemukan di
Kawasan yang memiliki dua iklim atau disbu
t dengan Tropis. Seperti di negara negara K
awasan Asia tenggara

The Power of PowerPoint | thepopp.com 13


Cimex Hemiptera
Famili Cimex

Add an image
Cimex lectularius
Spesies Cimex lectularius pada dasarnya me
miliki kesamaan dengan spesies yang lain, n
amun Cimex lectularius sering ditemukan di
Kawasan yang memiliki iklim mpat musim a
tau di katakan Sub Tropis. Seperti Kawasan
eropa dan America

The Power of PowerPoint | thepopp.com 15


Cimex lectularius
2

Morfologi
Morfologi Secara Umum
Morfologi cimex dewasa berukuran 4-5,5 mm. bentuk badanya oval, pipih. Bersegmen t
erdiri atas kepala, thorak dan abdomen, berwarna kuning coklat pada larva dan merah
pada imago. Cimex betina lebih sedikit besar dari pada cimex jantan dan tidak memiliki
sayap.
Icon Icon Icon

Bagian Kepala Bagian Thorax Bagian Abdomen

The Power of PowerPoint | thepopp.com 19


Kepala
Cimex lectularius

Pada bagian kepala terdapat sepasang antenna


bersegmen empat buah, sepasang mata faset d
an proboscis berbentuk penusuk dan penghisa
p, jika tidak di gunakan bisa dilipat ke bagian ven
tral. Terdiri atas segmen-segmen, terdapat alat-a
lat mandibula, maxilla, labial groove, labium, lab
rum epifaring, akar mandible dan maxilla.

The Power of PowerPoint | thepopp.com 20


Thorax
Cimex lectularius

Bagian Thorax. Pada bagian thorax terdiri dari p


rosternum, mesosternum, metasternum, mesop
leuron dan hemelktra. Terdapat tiga pasang kak
i, terdiri atas coxa, trochanter, femur, tibia, tarsu
s, kuku. Thorax sagmen terahir terdapat stink gl
ands yang bermuara pada coxa kaki terakhir. Sti
nk glands adalah ciri khas bau kutu busuk. 

The Power of PowerPoint | thepopp.com 21


Kaki
Cimex lectularius

Kakinya bersegmen terdiri atas coxa, trochanter,


femur, tibia, tarsus,

The Power of PowerPoint | thepopp.com 22


Abdomen
Cimex lectularius

ada bagian abdomen bentuknya pipih dan mele


bar. Cimex jantan dan betina dibedakan pada se
gmen paling ujung, pada cimex betina segmen n
ya berbentuk bilateral simetris (ada organ berl
ase) pada segmen ke-8 terdapat gonopoida, sed
angkan pada jantan segmen abdomen terkhir
(ke-9) asimetris, karena ada adeagus.

The Power of PowerPoint | thepopp.com 23


3

Tempat Hidup
Dimanakah Tempat Hidupnya
Cimex

Hidupnya pada sela-sela paerabot rumah tangga seperti kursi, tempat tidur, juga te
rdapat pada sela-sela dinding rumah. Pada sarang wallet juga ada, hanya bentuk sp
esiesnya berbeda, pada kandang ayam juga ada kemungkinan merupakan habitatn
ya
3

Cara Berkembang biak


Perkembangan &Pertumbuhan
Berkembang biak dengan bertelur.
Dengan perkembangan melalui metamorphosis tidak sempurna

DEWASA

03
Pertumbuhan Cimex hingga ia siap Bertelur

IMAGO

02
Kehidupan setelah menetas .

TELUR

01
Fase awal dalam kehidupan Cimex .
Berkembang Biak
Fase pertama

Telur
Setiap ekor kutu busuk betina akan bertelur sekita
r 200 butir (3-4 butir telur setiap harinya bentukny
a berwarna putih (bening) namun ketika akan men
etas maka akan berwarna kemerahan.

The Power of PowerPoint | thepopp.com 29


Berkembang Biak

Add an image
Imago

The Power of PowerPoint | thepopp.com 30


Berkembang Biak

Dewasa

The Power of PowerPoint | thepopp.com 31


Sel e
sai
Kesimpulan
Cimex adalah serangga yang dianggap sebagai
hewan pengganggu, karena sifatnya yang meng

!
hisap darah manusia dan hewan, dan dapat me
nyebabkan alergi dan scabies, lalu berbeang bia
k denga bertelur dengan metamorphosis tidak
sempurna
Terima Kasih Atas Perhatia
nnya!
Adakah Pertanyaan?

Anda mungkin juga menyukai