Anda di halaman 1dari 15

Pengkajian pada Pasien Paliatif, Sesuai

dengan National Clinical Programme


for Paliative Care (2014)
Domain 1
Kondisi kesehatan fisik

Gunakan form ESAS, silahkan ditambahkan data dibawah


ini jika diperlukan dan muncul dalam masalah di ESAS.
1. Nyeri : Termasuk dalam Somatik, visceral, neuropatik?
Ambil riwayat nyeri secara spesifik: PQRST
2. Terapi : Tuliskan terapi apa yang didapatkan pasien
(Obat, cairan infus, tindakan operasi)
3. Kelelahan : Kelelahan tidak seimbang dengan aktivitas
(deskripsikan saat aktivitas apa), dan tidak berkurang
dengan istirahat
4. Pernapasan : adakah Sesak napas, batuk, adakah sputum
atau sekresi lain?
5. Pencernaan : adakah anoreksia, mual, muntah,konstipasi
6. Tingkat Kesadaran : insomnia, kebingungan, delirium,
kecemasan, depresi
7. Data Lain : balance cairan, edema, adanya luka, dan lain-
lain
Domain 2
Kondisi sosial dan pekerjaan

1. Dukungan Keluarga
 Siapa yang tinggal bersama anda?
 Adakah anak/orang lain yang masih tergantung pada anda
 Aadakah pikiran lain mengenai hubungan dalam keluarga
2. Dukungan emosional dan sosial
 Apakah anda memiliki dukungan dari pihak lain?
 Apakah anda memerlukan dukungan dari pihak lain?
3. Kondisi praktikal
 Apakah anda kesulitan dalam bergerak, melakukan
pekerjaan?
 Apakah ada pikiran lain mengenai siapa yang merawat
untuk hari kedepan, finansial?
4. Harapan pasien
 Apa harapan anda mengenai tujuan perawatan?
 Dimanakah tempat untuk perawatan? Rumah sakit? Rumah
atau tempat lain?gali alasannya
 Apakah harapan pasien sesuai dengan keluarga?
Bagaimana mengatasinya?
Domain 3
Kondisi Psikologis

Tuliskan data yang anda dapatkan dari pertanyaan dibawah ini :


1. Kondidi pikiran dan suasana hati (mood), Apakah dalam
bulan terakhir anda merasakan :
 Merasakan putus asa atau merasa tidak berdaya ?
 Kehilangan ?
 Apakah anda merasa depresi ?
 Apakah anda merasa tegang atau cemas ?
 Apakah anda pernah mengalami serangan panik ?
 Apakah ada hal spesifik yang anda harapkan ?
2. Penyesuaian terhadap sakit
 Apa pemahaman anda terhadap sakit saat ini ?
 Gali dengan hati-hati ekspektasi pasien
3. Sumber-sumber dan hal yang menguatkan
 Apakah sumber dukungan anda ? Minsalnya : orang-orang,
hobi , iman , dan kepercayaan
4. Total pain ( Nyeri multidimensi yang tidak terkontrol )
 Adakah masalah masalah psikologis, sosial, spiritual yang di
alami yang berkontribusi terhadap gejala yang dialami ?
5. Sakit sebelumnya ( Dapat dikaji langsung atau pada
keluarga )
 Adakah risiko stress psikologikal dan riwayat masalah
kesehatan mental ?
Domain 4
Kesejahteraan Spiritual

1. Sumber dari harapan


 Apa yang memberi anda harapan (kekuatan,
kenyamanan, kedamaian) di saat sakit ?
2. Organisasi agama
 Apakah anda bagian dari anggota kelompok agama atau
spiritual ? Apakan ini membantu anda ? Bagaimana ?
3. Spiritualitas dan praktik pribadi
 Apa aspek keyakinan spiritual anda yang menurut anda
paling bermanfaat dan bermakna secara pribadi ?

4. Efek dari perawatan dan isu akhir kehidupan


 Bagaimana keyakinan anda memengaruhi jenis perawatan
yang ingin anda berikan selama beberapa hari / minggu /
bulan ke depan ?
Algoritma penilaian kebutuhan perawatan
paliatif : kapan harus dilakukan penilaian
kebutuhan perawatan paliatif?
Diagnosis Riwayat Perubahan Perubahan
Akhir Permintaan
kondisi yang perkembangan signifikan dalam signifikan
dari pasien atau
membatasi penyakit/ dukungan dalam status
hidup keluarga/sosial keluarga
kehidupan ekserbasi fungsional

Menilai kebutuhan dengan merujuk ke domain


berikut:

• Kondisi kesehatan fisik


• Kondisi sosial dan pekerjaan
• Kondisi psikologis
• Kondisi spiritual

Kebutuhan dapat
dipenuhi oleh tim
perawatan saat ini

Iya Tidak

Menyusun rencana Rujuk ke layanan spesialis perawatan


perawatan untuk memenuhi paliatif : komunias, pasien rawat jalan
kebutuhan atau rawat inap
Perawatan paliatif merupakan bagian
penting dalam perawatan pasien penderita
dengan penyakit kanker yang dapat dilakukan
secara sederhana, sering kali prioritas utama
pasien adalah kualitas hidup dan bukan
kesembuhan dari penyakitnya.
Definisi WHO tentang perawatan paliatif
adalah pendekatan yang meningkatkan kulitas
hidup pasien dan keluarga mereka dalam
menghadapi masalah terkait dengan penyakit
yang mengancam nyawa, melalui pencegahan
dan pengurangan penderitaan dengan cara
identifikasi dini, pemeriksaan yang baik dan
terapi orang sakit dan masalah lainnya, fisik,
psikososil dan spiritual.
Pemberi Perawan Paliatif Pada Pasien
Terdiri dari berbagi ilmu dan profesi antara
lain :
Perawat, Dokter, ahli gizi, apoteker,
sedangkan untuk masalah psikososial,
spritual, serta finansial dapat dilakukan
dengan profesi yang bersangkutan.
Thankyou

Anda mungkin juga menyukai