Anda di halaman 1dari 16

Batas keharusan dan

kemungkinan Pendidikan
1. Argatian M
Kelompok 11 2. Dila Rahma S
3. Erika Rakhmatika
4. Iis Hisna H.T
5. Lutfa D.R
6. Nurul H
7. Sisi Fauziah
8. Siti Nurhalimah
Pendidikan merupakan suatu kegiatan
yang universal dalam kehidupan manusia.
Karena di belahan bumi mana pun yang
terdapat adanya kehidupan pasti akan
terjadi proses pendidikan, sehingga
pendidikan itu sendiri tidak bisa
dipisahkan dengan kehidupan kita.
B. Tujuan
Pendidikan1. Tujuan pendidikan memuat gambaran tentang nilai-
nilai yang baik, luhur, pantas, benar, dan indah untuk
kehidupan
2. tujuan pendidikan menduduki posisi penting di antara
komponen-komponen pendidikan lainnya
3. Tujuan pendidikan bersifat abstrak
Macam-macam tujuan pendidikan menurut sistem pembelajaran, tujuan
pendidikan dan pengajaran dapat dibedakan dan di susun menurut
hirarki , sebagai berikut :

1. Tujuan umum

2.Tujuan institusional

3.Tujuan kurikuler
CONTENTS

4.Tujuan instruksional

4
Beberapa batasan pendidikan yang berbeda berdasarkan
fungsinya :

1
Pendidikan sebagai proses
transformasi budaya
2
Pendidikan sebagai proses
pembentukan pribadi

3
Pendidikan sebagai proses
penyiapan warga negara

4
Pendidikan sebagai penyiapan
tenaga kerja

5
Keharusan dan Kemungkinan Pendidikan
Keharusan Pendidikan

Pendidikan merupakan suatu keharusan,


karena pada hakikatnya manusia
dilahirkan dengan keadaan tidak
berdaya karena ia membutuhkan
bantuan orang lain belum bisa
melakukan segala sesuatunya sendiri.
(Saduloh, 2010;72)

Kemungkinan Pendidikan

Hal-hal tertentu terkait dengan


pendidikan yang didapatkan secara
alami, oleh manusia, baik masih dalam
kemampuannya maupun diluar
kemampuannya.

www.islide.cc 6
Keharusan dan Kemungkinan Pendidikan

b
d
a
c

Dasar Biologis Implikasi (akibat langsung) Dasar Sosio-Antropologis Implikasi

7
a. Dasar Biologis

• Anak manusia lahir tidak dilengkapi insting


yang sempurna untuk dapat
menyesuaikan diri dalam menghadapi
lingkungan

• Anak manusia perlu masa belajar


yang panjang sebagai persiapan
keyword untuk dapat secara tepat
berhubungan dengan lingkungan
secara konstruktif (bersifat
membangun)
• Awal pendidikan terjadi setelah anak
manusia mencapai penyesuaian
jasmani (anak dapat berjalan sendiri,
dapat makan sendiri, dapat
menggunakan tangan sendiri) atau
mencapai kebebasan fisik dan jasmani.
8
b. Implikasi (akibat langsung)
• Anak manusia yang tidak mendapat
bantuan dari manusia lainnya yang
• Kemampuan pendidikan terbatas.
telah dewasa akan tidak menjadi
manusia yang berbudaya atau
bahkan mati.

• Anak memerlukan perlindungan


keyword • Orang dewasa yang tidak
dan perawatan, sebagai
berhasil dididik perlu dididik
persiapan pendidikan.
kembali atau reedukasi

9
c. Dasar Sosio-Antropologis

• Setiap anggota masyarakat


perlu menguasai budaya • Masyarakat menginginkan
keyword
kelompoknya sebagai warisan hidup yang beradab
sosial/budaya.

10
d. Implikasi

• Diperlukan transformasi dari • Diperlukan transmisi budaya


organisme biologis ke (pewarisan budaya dari
organisme yang berbudaya generasi ke generasi)

• Diperlukan internalisasi budaya keyword • Diperlukan kontrol sosial untuk


(peranan budaya). pelestarian budaya.

• Pendidikan = peranan sosial


budaya (personalisasi
peradaban).
11
a. Dasar Biologis

1. Anak bersifat
lentur.

2. Anak mempunyai
otak yang besar dan
berpermukaan sangat
halus.

3. Mempunyai pusat
syaraf

www.islide.cc 12
b. Implikasi (akibat langsung)

1. Anak dapat menerima


bantuan yang tertuju
pada dapat belajar.

2. Pendidikan sama
dengan penyesuaian
yang sempurna dari
organisme biologis
3. Pendidikan harus terhadap lingkungannya.
berkenaan dengan
pelancaran kerja
susunan syaraf.

www.islide.cc 13
c. Dasar Psiko-Sosio-Antropologis

2.Ada perbedaan
penguasaan budaya.
1.Individu adalah unik,
berbeda beda, ada 3.Animal sociale (manusia
kelebihan dan sebagai binatang yang
kekurangannya. bermasyarakat), sehingga ada
usaha saling tolong menolong.

www.islide.cc 14
d. Implikasi ( Tidak Langsung)

1. Terjadi saling pengaruh Orang dapat menjadi


mempengaruhi, yang pendidik karena :
mempunyai kelebihan dapat
memberi bantuan kepada
a) Panggilan jiwa (pendidik alami)
orang lain yang memerlukan

b)Perjanjian (pendidik profesional)

www.islide.cc 15
Terima kasih

Ada pertanyaan?

Anda mungkin juga menyukai