Anda di halaman 1dari 5

TEORI SELEKSI ALAM

DARWIN
TEORI SELEKSI ALAM
Charles Darwin (1809-1882), menyatakan bahwa
evolusi disebabkan oleh proses seleksi alam. Artinya
seleksi alam adalah alam menyeleksi terhadap
individu yang ada didalamnya.
Individu yang dapat menyesuaikan diri dengan
lingkungan atau alam dapat terus bertahan
hidup,sedangkan yang tidak dpat menyesuaikan diri
akan mati.
FAKTA YANG MENJADI DASAR TEORI
SELEKSI ALAM
1. Fertilitas makhluk hidup yang tinggi
2. Jumlah individu secara keseluruhan yang hampir
tidak berubah
3. Perjuangan untuk hidup
4. Keanekaragaman dan hereditas
5. Seleksi alam
6. Lingkungan yang terus berubah
KEANEKARAGAMAN & HEREDITAS / ADANYA
VARIASI
 Makhluk hidup, baik tumbuhan maupun hewan sangat
beraneka ragam.Keanekaragaman tersebut berkenaan dengan
struktur, tingkah laku maupun aktivitas
 Keanekaragaman itu mulai terlihat mulai tingkat antara filum
atau divisi, antar kelas sampai antar individu sejenis, bahkan
antar individu keturunan. Tidak sedikit ciri yang menyebabkan
keanekaragaman tersebut diturunkan kepada generasi
keturunan yang selalu dapat keanekaragaman, bahkan karena
berbagai sebab, keanekaragaman tersebut justru makin
bertambah luas.
 Adanya keanekaragaman (keanekaragaman pada umumnya dan
keanekaragaman yang merupakan ciri yang diwariskan). Itulah
yang menyebabkan keberhasilan perjuangan untuk hidup. Tidak
sama antara individu satu dengan individu yang lain. Hal itu
merupakan alasannya, banyak individu pada generasi
keturunan, tidak terlalu melonjak, sekalipun individu turunan
yang dihasilkan sebenarnya banyak atau sangat banyak
ADANYA “SURVIVAL OF THE
FITTEST “ SELEKSI ALAM
 Tingkat keberhasilan perjuangan untuk hidup tidak sama antar
individu, kenyataan itu disebabkan ada individu yang lebih
sesuai dengan yang lainnya. Individu yang lebih sesuai inilah,
lebih berhasil dalam perjuangan untuk hidup. Individu yang
berhasil inilahyang mempunyai peluang lebih besar untuk
melanjutkan keturunan, sekaligus mewariskan ciri-cirinya pada
generasi keturunan.
 Sebaliknya individu yang kurang berhasil, lama kelamaan akan
tersisish dari generasi ke generasi. Charles Darwinmengartikan
seluruh proses tersebut diatas sebagai seleksi alam di lingkungan
makhluk hidup. Dari generasi ke generasi peristiwa seleksi alam
ini menyebabkan sebagian individu menjadi semakin adaptif,
sedangkan yang lainnya akan tersisih. Herbet Spencer
menambahkan istilah yang paling hidup lestari ialah yang paling
sesuai dalam hal ini.

Anda mungkin juga menyukai