Anda di halaman 1dari 24

DESAIN ORGANISASI

ST. RAMLAH YULITA


K012181044
KELAS E
Definisi Desain Organisasi
Desain Organisasi adalah
suatu proses
menentukan/menciptakan
Hodge & Anthony organisasi, seperti halnya Dari dua definisi
(1988) menyatakan seorang arsitek tersebut, tampak
bahwa terdapat 2 membangun sebuah gedung bahwa bentuk desain
definisi mengenai organisasi akan
desain organisasi berpengaruh pada
bentuk karakteristik
Desain Organisasi organisasi tersebut
adalah hasil dari secara umum.
suatu proses
penciptaan
Desain Organisasi = Struktur?
Desain organisasi Mintzberg (1993) menyatakan bahwa yang
membahas konsep dimaksud dengan desain termasuk di
yang lebih luas dalamnya besar suatu unit,
dari struktur. pengelompokkan, sistem perencanaan dan
Struktur berada pengawasan, formalisasi perilaku, serta
di dalam desain. gaya pengambilan keputusan

Desain adalah
kombinasi
pembahasan struktur
dan prosedur
Pendapat Para Ahli Tentang
Desain Organisasi
• Struktur organisasi tertentu sebagai hasil
Ivancevich, Konopaske
dari berbagai keputusan dan tindakan para
& Matteson (2007) manajer

• Keseluruhan rangkaian elemen struktural dan


Griffin, 2004 hubungan di antara elemen-elemen tersebut yg
digunakan untuk mengelola organisasi secara total

• Sebuah proses memilih dan mengelola


Wisnu dan
aspek-aspek struktural dan kultural yang
Nurhasanah, 2005 dilakukan oleh para manajer
Elemen-elemen Umum dalam Organisasi
The operating care ( unit pelaksana )
Pegawai yang melaksanakan pekerjaan dasar yang berhubungan dengan produksi dari
produk dan jasa.

The strategic apex ( pimpinan puncak )


Diberi tanggung jawab keseluruhan untuk organisasi itu.

The middle line ( pimpinan menengah )


Para manajer yang menjadi penghubung antara pelaksana dengan pimpinan puncak.

The technostructure ( fungsional )


Para analisis yang bertanggung jawab dengan memberikan standardisasi tertentu dalam
organisasi.

The support staff ( staf dalam organisasi )


Orang-orang yang mengisi unit staf yang memberi dukungan pada organisasi.
Model Desain Organisasi
 Adanya tingkat formalisasi yg tinggi
 Tingkat sentralisasi yang tinggi, training atau
pengalaman kerja yang sedikit
MEKANISTIK  Proses interaksi bersifat tertutup & terbatas
 Pengambilan keputusan hanya di tingkat atas,
keputusan relatif

 Adanya tingkat formalisasi yg rendah


 Tingkat sentralisasi yang rendah, diperlukan
ORGANIK training atau pengalaman kerja
 Proses interaksi bersifat terbuka & ekstensif
 Pengambilan keputusan dilaksanakan di semua
tingkatan melalui proses kelompok

Organisasi birokratik memiliki banyak kemiripan dengan


organisasi mekanik. Dimensi kompleksitas dan
BIROKRATIK formalisasinya sama sama tinggi, namun pembedanya
pada sentralisasi yang rendah.
Karakteristik Struktur Mekanistik dan Organik
KARAKTERISTIK STRUKTUR MEKANISTIK STRUKTUR ORGANIK

Sifat umum • Sukar bereaksi dengan hal- Fleksibel, luwes, dan mudah
hal baru menyesuaikan diri
• Kompleksitas tinggi
Sifat struktur organisasi Memiliki jenjang hierarki Jaringan komunikasi
berdasarkan minat
Interaksi dan komunikasi Komunikasi vertikal dan • Desentralisasi
formal • Penekanan pada komunikasi
lateral
Pengambilan keputusan Sentralisasi Penekanan pada unsur
keahlian dan pengetahuan,
bukan pada otoritas
Jenis pemberian tanggung Tugas-tugas rutin Tanggung jawab tidak
jawab berdasarkan deskripsi tugas
yang kaku
Karakteristik Struktur Mekanistik dan Organik
KARAKTERISTIK STRUKTUR MEKANISTIK STRUKTUR ORGANIK

Instruksi tugas dan arahan Dari pimpinan atau atasan Melalui pemberian informasi
dan saran

Sumber pengetahuan dan Terkonsentrasi tingkatan Merata


informasi atas

Hubungan keanggotaan Menuntut loyalitas dan Komitmen pada tugas dan


dengan organisasi kepatuhan pengembangan

Penekanan orientasi Penekanan pada perilaku Penekanan pada tukar


yang terprogram informasi, tidak ada
pemberian tugas
Struktur Sederhana
Ciri-ciri : Penggunaan :
•Tidak rumit •Organisasi yang masih kecil / tahap
•Kompleksitas rendah pengembangan
•Sedikit formalisasi •Lingkungan organisasi sederhana dan
dinamis
•Disentralisasi
•Organisasi yang menghadapi
serangan / krisis
•Manajer senior menjadi pemilik
•Eksekutif senior inging menyimpan
kekuasaan / memiliki kekuasaan yang
dilimpahkan ke bawahannya
Struktur Sederhana
Kelebihan : Kelemahan :
•Sederhana •Penggunaannya terbatas
•Struktur cepat •Pada besaran organisasi yang
•Fleksibel dan membutuhkan sedikit bertambah maka struktur tidak dapat
biaya untuk pemeliharaannya memenuhi kebutuhan
•Tidak terdapat lapisan dari struktur •Konsentrasi kekuatan hanya pada
yang rumit seseorang
•Pertanggungjawabannya jelas •Rawan penyalahgunaan kewenangan
•Ketidakpastian tujuan minimal •Paling beresiko karena hanya
bergantung pada satu individu
•Mudah melihat pekerjaan seorang
karyawan
Contoh Struktur Sederhana
Birokrasi Mesin
Ciri-ciri : Penggunaan :
•Memiliki konsep utama Standarisasi •Organisasi besar
•Peraturan sangat diformalisasi, •Lingkungan stabil dan sederhana
meresap disetiap struktur •Teknologi berupa pekerjaan rutin yang
•Tugas dikelompokkan ke departemen bisa distandarisasi
fungsional
•Sentralisasi kewenangan
•Pengambilan keputusan dengan rantai
komando
•Struktur administrasi rumit
•Perbedaan tajam aktivitas staf danlini
Birokrasi Mesin

Kelebihan : Kekurangan :
•Menghasilkan efisiensi •Spesialisasi menimbulkan konflik antar
•Karena tercipta economis of scale, unit sehingga bisa terjadi tujuan
minimalisasi duplikasi personalia dan fungsional unit mengalahkan tujuan
alat, “bahasa sama” dalam pekerjaan keseluruhan organisasi
•Standarisasi memudahkan •Perhatian lebih banyak ke peraturan,
operasionalisasi sehingga biaya bila ada masalah yang tidak secara
opesional lebih murah tepat sesuai peraturan maka tidak ada
tempat untuk modifikasi
Contoh Struktur Mesin
Birokrasi Profesional

Ciri-ciri : Penggunaan :
•Organisasi dengan konfigurasi tenaga •Organisasi besar
spesialis yang terlatih di operatingcore •Lingkungan stabil & kompleks
•Gabungan standarisasi dan •Teknologi rutin yangdiinternalkan
desentralisasi lewat profesionalisme
•Spesialisasi yang didasarkan •Operating core –nya adalah
kemampuan individu bukan pembagian profesional terampil
kerja
Birokrasi Profesional
Kelebihan : Kekurangan :
•Operating core, karena desain ini •Cenderung timbul konflik antar unit,
punya kemampuan kritis yang berbagai profesional mengejar tujuan
diberikan secara desentralisasi untuk sempit masing-masing
menerapkan keahliannya •Para profesional kompulsif dalam
•Tugas yang terspesialisasi dengan tekadnya mengikuti aturan (yangdibuat
sangat terlatih, efisien mereka sendiri)
Contoh Struktur Profesional
Divisional
Ciri-ciri : Penggunaan :
•Kekuasaan terletak di manajemen •Ada keanekaragaman produk dan
tengah pasar
•Divisi berdiri sendiri •Organisasi punya strategi diversifikasi
•Manager divisi bertanggung jawab menjadi organisasi multiproduk / multi
atas prestasi dan berwenang penuh pasar
pada pengambilan keputusan strategis •Peningkatan besaran organisasi
dan operasional
•Divisi mewakili sekelompok
perusahaan kecil yang didesain dengan
birokrasi mesin
Divisional
Kelebihan : Kekurangan :
•Memfokuskan diri pada hasil •Duplikasi kegiatan dan sumberdaya
dibanding hanya pada birokrasi mesin •Kecenderungan dari bentuk divisional
•Fokus ke masalah jangka panjang tersebut yang dapat mendorong
•Desain ini baik untuk litbang manager terjadinya konflik
umum
•Terciptanya bisnis yang berdiri sendiri
dalam sebuah bisnis
Contoh Divisional
Komite Adhoc
Ciri-ciri : Penggunaan :
•Diferensiasi horisontal tinggi dan •Strategi keanekaragaman
vertical rendah •Teknologi non rutin memerlukan
•Formalisasi rendah •Lingkungan dinamis dan kompleks.
•Desentralisasi, fleksibilitas dan daya •Tahap permulaan daur hidup
tanggap tinggi organisasi
Komite Adhoc
Kelebihan : Kekurangan :
•Cepat tanggap terhadap perubahan, •Potensial konflik
inovasi dan memungkinkan koordinasi •Menciptakan tekanan sosial dan
dari berbagai spesialisasi ketegangan psikologis
•Tim dapat ditukar, dan bergantung •Tidak efisien
dari sifat dan kompleksitas dari tugas
tersebut, kelompok tersebut dapat
dibagi kedalam sub-unit, masing-
masing bertanggung jawab atas
berbagai faset dari pekerjaan yang
harus diselesaikan.
Contoh Struktur Komite Adhoc

Anda mungkin juga menyukai