Anda di halaman 1dari 8

MUAMALAH

DISUSUN OLEH:
REDI FEBRIAN
FENA NUR AFNIARTY
GITA NOVELATIKA FRIATNA
INE NUHAEROH

NURIL AMRI
PENGERTIAN MUAMALAH

Pengertian muamalah pada mulanya memiliki cakupan yang luas, seba-gaimana dirumuskan
oleh Muhammad Yusuf Musa , yaitu Peraturan-peraturan Allah yang harus diikuti dan dita’ati
dalam hidup bermasyarakat untuk menjaga kepentingan manusia”. Namun belakangan ini
pengertian muamalah lebih banyak dipahami sebagai aturan-aturan Allah yang mengatur
hubungan manusia dengan manusia dalam memperoleh dan mengembangkan harta benda
atau lebih tepatnya dapa dikaakan sebagai aturan Islam tentang kegiatan ekonomi yang
dilakukan manusia.
• Fiqih Muamalah adalah pengetahuan tentang kegiatan atau transaksi yang berdasarkan
hukum-hukum syariat, mengenai perilaku manusia dalam kehidupannya yang diperoleh
dari dalil-dalil islam secara rinci. Ruang lingkup fiqih muamalah adalh seluruh kegiatan
muamalah manusia berdasarkan hokum-hukum islam yang berupa peraturan-peraturan
yang berisi perintah atau larangan seperti wajib,sunnah,haram,makruh dan mubah.hokum-
hukum fiqih terdiri dari hokum-hukum yang menyangkut urusan ibadah dalam kaitannya
dengan hubungan vertical antara manusia dengan Allah dan hubungan manusia dengan
manusia lainnya.[3]
RUANG LINGKUP

Sosial Ekonomi Politik

Seni Budaya Pendidikan Hukum


IMPLEMETASI MUAMALAH DIZAMAN
MODERN
Cakupan dan ruang lingkup Muamalah di zaman Modern sebagimana telah dibahas, pengertian fikih merupakan
ilmu yang bersumber dari AL-Quran dan Alsunnah yang mengatur hubungan interaksi antar sesame manusia demi
terciptanya kemaslahatan Bersama. Adapun cakupannya yaitu ;
 AL-Ahwal al-syakhsiyah dalam al-ahwal al-syakhsiyah (hukum keluarga)
mengenai tuntunan membina keluarga. Tuntunan tentang bagaimana meminang(khitbah), menikah, bercerai
(thalaq), dan hubungan diantara suami dengan istri dan keluarga.
 AL-Qanun al- madani (hokum privat/perdata/sipil)
Hukum yang menyangkut kebendaan, seperti jual beli, sewa menyewa, pinjam meminjam, syarikat (kongsi
perusahaan).Termasuk didalamnya dibahas tentang hak dan syarat pelakunya.masalah ini yang banyak di bahas dalam
muamalah modern.
 AL-Qanun al-jaza’I (hukum pidana)
Mengatur cara melindungi dan menjaga keselamatan hak dan kepentingan masyarakaat terhadap yang lainnya
dari perbuataan yang tidak dibenarkan hukum.
 Sisyah syar’iyyah (hukum politik)
mengatur hubungan antar negara dan pemerintah dengan warganya yang meliputi pemimpin Negara menegakan
pemerintahaan dan syarat dan kewajiban dalam negara dan pemerintahan.
 AL-Qanun al-dauli (hukum privat dan hukum public internasional)
Membahas masalah penggolongan non muslim kepada al-harb (musuh yang boleh diperangi), zimmi (non muslim
yang boleh tinggal dinegara islam) dan musta’
IMPLEMENTASI MUAMALAH UNTUK
MENCIPTAKAN PRIBADI BERKUALITAS,
KELUARGA SAKINAH DAN MASYARAKAT UTAMA
• Bertemu dirumah atau ketempat orang lain, sebagimana firman allah SWT dalam (Qs. Al-Nur 64;27)
• Membangun hubungan persaudaraan dengan sesame muslim,
• Melaksanakan kewajiban sosial kepada sesame muslim,
• Larangan memulai mengucap salam kepada orang yahudi dan Nasrani,
• Mengucapkan perkataan baik kepada orang lain,
• Larangan berkhalwat atau berdua-duaan laki laki dan perempuan di tempat yang sepi,
Menjalankan atau mematuhi hal hal di atas insyallah akan menjadikan pribadi yang lebih baik lagi
dan menjadikan hubungan kekeluarggaan yang sakinah.
DAFTAR PUSTAKA

• Drs. M.Yatimin Abdullah, MA, Studi Islam Kontemporer, Cet I, Amzah, Jakarta, Hal. 157
• Mas’adi, Ghufron. 2002. Fikih Muamalah Kontekstual. Pt. Raja Grafindo Persada : Jakarta, hal
12

Anda mungkin juga menyukai