Anda di halaman 1dari 16

TECHNOPRENEURSHIP

BUSINESS SM PRINTING
Disusun Oleh :
 Septian Dwi Kasdadi – 201531242
 Mohammad Mutho’ –
201631016
 Rizki Putra Pamungkas – 201631040
 Siggi Azzahra –
201631047
 Arief Dermawan – 201631100
 Winda Ika Fitriani –
201631252
 Ismail Hardi Batubara – 201631065
VISI & MISI
VISI
Memberikan pelayanan percetakan khususnya
bagi mahasiswa yang akan membuat sebuah
event, dan juga menyediakan berbagai
kebutuhan-kebutuhan untuk berbagai event
mahasiswa. Berorientasi pada kepuasan
pelanggan dan dikelola secara professional,
dengan implementasi manajemen modern.
VISI & MISI
MISI
- Usaha bisnis SM Printing ingin memberikan layanan
percetakan Backdrop, Banner, X Banner, Spanduk, Brochur,
Pamflet, dan lain-lain dengan berbagai pilihan jenis printing
yang memiliki kualitas yang terbaik dan bersaing dengan jasa
layanan serupa lainnya.
- SM Printing memiliki keunggulan dalam berbagai jenis
kebutuhan printing dengan tipe harga yang berbeda-beda.
- SM Printing memiliki tujuan dalam mempermudah mahasiswa
dalam melakukan printing untuk kebutuhan dalam berbagai
event mereka, dengan harga yang terjangkau hanya dengan
menunjukkan KTM.
- SM Printing tidak hanya memberikan layanan Percetakan, tetapi
juga menyediakan berbagai keperluan berupa barang-barang yang
sering digunakan dalam event-event mahasiswa, keperluan
pembukaan bisnis baru, keperluan branding bisnis, dll.
- Memberikan kepuasan untuk para pelanggan atas jasa layanan
yang diberikan oleh SM Printing sehingga pelanggan
mempercayakan berbagai percetakan ke SM Printing.
- Mengutamakan pelayanan kepada pelanggan dengan sepunuh hati
- Meningkatkan proses percetakan yang berkualitas, serta ketepatan
waktu dalam pengerjaan.
- Menjunjung tinggi asas kekeluargaan dalam perusahaan.
KONSEP BISNIS
Usaha bisnis SM Printing ini didirikan dengan tujuan
untuk mengatasi permasalahan mahasiswa dalam
mencari tempat Percetakan yang lengkap dengan
memiliki harga yang terjangkau khusus mahasiswa.
Konsumen
Usaha bisnis SM Printing ini dikhususkan bagi konsumen untuk mahasiswa.

Trend Bisnis
Usaha bisnis SM Printing ini memiliki trend dalam bisnis online yang dimana
saat ini memiliki trend pasar yang sangat besar. Dalam hal ini, SM Printing
menyediakan sebuah system berbasis web, secara online untuk pemesanan
jasa printing dan pembelian barang untuk event. Dengan menggunakan jasa
kurir dalam pengiriman hasil cetakannya, dan barangnya.

Pesaing Pasar
Dalam suatu bisnis usaha, tidak luput dengan adanya suatu persaingan
dalam memperdagangkan dan memasarkan hasil produknya. Dalam
bisnis Printing tidak terlalu banyak memiliki pesaing pasar. Beberapa
pesaing pasar dalam bisnis printing ini yaitu sesama perusahaan
printing.
Pelayanan

 Express
Pelayanan dalam printing yang bisa ditunggu
hanya dalam beberapa menit
 Regular
Pelayanan dalam printing dengan masa tunggu
beberapa hari
Kepemilikan Usaha
SM Printing ini dirintis oleh teman-teman yang melihat
mahasiswa dan perusahan membutahkan percatakakan untuk
acara maupun periklanan.
 Modal Usaha dan Gaji Karyawan
Total modal yang dikumpulkan dari perintis usaha yang digunakan
sebagai alat operasional SM Printing yaitu sebesar Rp 300.000.000,-
(seratus juta rupiah) . Pembelian mesin printing yang dapat
dimanfaatkan untuk mencetak dengan estimasi umur peralatan
bertahan hingga 8 tahun ke depan. Dengan keuntungan yang didapat
setiap bulannya dibagikan setiap orangnya sebanyak Rp 1.500.000,-
untuk 3 bulan pertama usaha dan akan meningkat seiring pertumbuhan
dari usaha SM Printing.
ANALISA PASAR

 Jenis Pelanggan
 Pelanggan yang ditujukan dalam bisnis ini lebih tertuju kepada
mahasiswa karena mengingat dari perencanaan bisnis ini untuk
kalangan menengah.
 Trend Pasar
 Apabila memerhatikan perkembangan pasar pada saat ini
menunjukan bisnis yang akan kami usung yaitu bisnis
percetakan, tidak terlalu berkembang secara pesat karena
kebutuhan nya juga tergantung dari keberadaan pelanggan
yang tidak tetap.
KOMPETITOR
Dalam suatu bisnis usaha, tidak luput dengan adanya suatu
persaingan dalam memperdagangkan dan memasarkan hasil
produknya. Dalam bisnis Printing tidak terlalu banyak memiliki
pesaing pasar.
Persentase Pelanggan
Berdasarkan dari tren pasar yang ada, didapatkan beberapa
tipe pelanggan dengan persentase sebagai berikut:
Tipe Pelanggan

Dll
9%
Event Organizer
10%

Karyawan/Pegawai Mahasiswa
23% 58%

Mahasiswa Karyawan/Pegawai Event Organizer Dll


Overall Market
Usaha bisnis SM Printing menawarkan jasa percetakan banner, xbanner, pamphlet,
brosur, id card, stiker, sertifikat, plakat, block note, goodie bag, dan toolkit, dll.

Strategi Harga Produk


Usaha bisnis SM Printing ditujukan kepada masyarakat dengan kelas ekonomi
menengah ke atas, yang memiliki banyak produk-produk perusahaan untuk dicetak.

Teknik Penjualan
Strategi distribusi yang dilakukan oleh usaha bisnis SM Printing yaitu berupa jasa
layanan antar dan jemput produk percetakan dengan tujuan untuk mempermudah
customer.

Strategi Promosi
- Menayangkan iklan pada web SM Printing
- Memberikan free bonus menarik
- Partnering EO
- Pemotongan harga dengan menggunakan ID Card member SM Printing
Tampilan Website SM Printing
Planning
Dengan melihat situasi sekarang ini usaha yang saya buat sangat
berpengaruh terhadap cara berkomunikasi modern saat ini yang
sering menggunakan media digital sebagai alat penyampaiannya.

Organizing
Usaha ini akan dilakukan oleh 6 orang pegawai dengan spesifikasi
sebagai berikut : S1 IT 2 orang sebagai staff pekerja Teknisi dan
satunya dibidang Sumber Daya Manusia, lulusan D3 dengan jurusan
Administrasi 2 orang, S1 Manajemen 1 orang sebagai sekretaris, S1
Akuntansi 1 orang sebagai bagian dari Keuangan sehingga
pekerjaan dapat dilakukan secara maksimal dan hasil tetap optimal.

Controlling
Setiap minggu diadakan evaluasi bersama pegawai untuk membahas
pengeluaran dan pemasukan serta merekondisikan alat-alat cetak
agar tetap terjaga kualitas hasil yang dicetak.
Pemasaran
Dalam dunia usaha, salah satu faktor penting yang menentukan
keberhasilan perolehan omzet penjualan yang relatif tinggi adalah
penerapan strategi bisnis, oleh sebab itu, bagi mereka yang tengah
terjun dalam dunia usaha percetakan perlu memiliki strategi bisnis
usaha percetakan yang mantap.
Berikut beberapa strategi sedehana kami:
- Kualitas Produk, ini prinsip paling dasar dalam strategi usaha
percetakan yang mantap.Untuk memenuhi kualitas yang baik, tentu
pilihan untuk tidak membanting
- harga adalah pilihan yang tepat, sebab pada kenyataannya para
pemesan lebih memilih harga yang agak malah sedikit mahal tapi
kualitas yang lebih baik.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai