Anda di halaman 1dari 21

LAPORAN KASUS

DITA LATISHA SAVIRA (19360095)

dr. Eko Purnanto, Sp.B


KELUHAN UTAMA
• Terdapat benjolan pada regio lumbal sinistra

KELUHAN TAMBAHAN
Tidak terdapat keluhan tambahan
IDENTITAS PASIEN
• Nama : Tn. D
• Tanggal Lahir : 7/8/1943
• Usia : 76 tahun
• Jenis Kelamin : Laki-laki
• No. RM : 77082
• Tanggal Masuk : 02/09/2019
• Tanggal Keluar : 06/09/2019
• Keadaan Umum : Tampak sakit ringan

• Kesadaran : Compos Mentis

• TD : 130/70
•T : 36,5
• RR : 20
• HR : 80
HASIL PEMERIKSAAN LAB
PEMERIKSAAN
FISIK

ANAMNESIS Inspeksi : Terdapat


PEMERIKSAAN
benjolan di lumbal
PENUNJANG
Terdapat benjolan di sinistra, berbatas tegas,
lumbal sinistra sejak berlobus, tidak terdapat
20 tahun yang lalu, puncta, tidak tampak
Lab Darah
nyeri (-) kemerahan
Lengkap
EKG
Palpasi : Benjolan
Foto Thorax
sebesar kepala bayi,
konsistensi kenyal,
mobile, nyeri tekan (-)
RIWAYAT PERJALANAN PENYAKIT
Pria, 74 tahun, datang dengan keluhan benjolan pada lumbal
sinistra sebesar kepala bayi sejak 20 tahun yang lalu. Pasien
mengaku awalnya benjolan tersebut sebesar kelereng namun
lama kelamaan membesar secara perlahan. Mempunyai riwayat
sakit Hernia Inguinal Lateralis kanan dan kiri 5 tahun yang lalu.
Pada pemeriksaan fisik ditemukan massa pada lumbal sinistra.
Massa berbatas tegas, konsistensi kenyal, mobile, berlobus,
slippage sign (+) dan tidak terdapat perubahan warna, nyeri
tekan (-), dan pasien tidak mengalami keluhan lain.
DIAGNOSA BANDING
• Kista epidermoid
• Neurofibromatosis
• Hibernoma
• Liposarkoma
DIAGNOSA KERJA
• Lipoma Regio Lumbal Sinistra
FOLLOW UP
03/09/2019

S Terdapat benjolan di pinggang sebelah kiri, benjolan dirasakan 20 tahun yang


lalu membesar secara perlahan

O TD : 150/80 mmHg
RR : 20 x/menit
HR : 84 x/menit
t : 36,6 C
A - Pada inspeksi didapatkan benjolan sebesar kepalan bayi, tidak perubahan
warna, berbatas tegas
- Pada palpasi massa terasa kenyal, mobile
P IVFD RL XX tpm
Dilakukan pemeriksaan penunjang lengkap (DL, Ro. Thorax, EKG)
Co. Sp. PD dan Sp. An
Rencana op eksisi
FOLLOW UP
04/09/2019

S Nyeri luka post op (+) pasien masih pasang selang, luka terasa panas,
flatus (+) BAB (-) Mual (+) Muntah (-) pusing (-) demam (-)

O Luka post op: perdarahan 750 cc (+) rembesan (+) hematom (-)
Skala nyeri : 4
TD: 130/70
T: 36,5
RR: 20
HR: 80
A Post op eksisi e.c tumor lumbal sinistra H+1

P IVFD RL XX tpm
Ceftriaxon 2 x 1
Keterolac 2 x 1
Ranitidin 2 x 1
FOLLOW UP
05/09/2019

S Nyeri luka post op (+), pasien masih pasang selang, luka tidak sepanas
kemarin sejak pukul 03.00, flatus (+) BAB (-) BAK (+) Mual (-) Muntah (-)
pusing (-) demam (-)
O Regio lumbal sinistra : perdarahan 100 cc (+), rembesan (-) hematom (-)
Skala nyeri : 3
TD : 130/80
T : 36,5
RR : 26
HR : 70
A Post op eksisi e.c tumor lumbal sinistra H+2

P IVFD RL XX tpm
Ceftriaxone 2 x 1
Ranitidine 2 x 1
Keterolac 2 x 1
Kalnex 2 x 1
FOLLOW UP
06/09/2019

S Nyeri luka post op (+), pasien masih pasang selang, flatus (+) BAB (+), BAK
(+) Mual (-) Muntah (-) pusing (-) demam (-)

O Regio lumbal sinistra : perdarahan (+), rembesan (-) hematom (-)


Skala nyeri : 2
TD : 130/60
T : 36
RR : 24
HR : 72
A Post op eksisi e.c tumor lumbal sinistra H+3

P IVFD RL XX tpm
Ceftriaxone 2 x 1
Ranitidine 2 x 1
Kalnex 2 x 1
Tramadol 2 x 1
ANATOMI DAN FISIOLOGI
Kulit merupakan pelindung
tubuh, beragam luas dan
tebalnya. Luas kulit orang
dewasa adalah 1 sampai 2
meter persegi. Tebalnya
antara 1,5 – 5 mm tergantung
dari lokasi kulitnya, usia, jenis
kelamin, suhu, dan keadaan
gizi. Kulit paling tipis terdapat
di kelopak mata, penis,
labium minor, dan di bagian
medial lengan atas. Kulit tebal
terdapat di telapak kaki,
telapak tangan, bahu,
punggung, dan bokong.
DEFINISI
•Lipoma adalah tumor jinak subkutis yang berisi
jaringan lemak
ETIOLOGI DAN EPIDEMIOLOGI
•PENYEBAB : belum diketahui
•Umur : biasanya menyerang anak dan
dewasa
•Jenis Kelamin : lebih sering pada pria
•Lokalisasi : lengan, leher, punggung, dada
dan tungkai
MANIFESTASI KLINIS
•Mula-mula timbul benjolan di bawah kulit
dengan konsistensi lunak, makin lama makin
besar dan bertambah banyak, tanpa nyeri.
•Fitur-fitur khas pada lipoma biasanya lembut,
berfluktuasi, lobulasi dan mobilitas bebas dari
kulit di atasnya. Tanda slippage yang khas
dapat diperoleh dengan menggeser tepi
lipoma dengan jari-jari
PEMERIKSAAN PENUNJANG
• Tingkat D-Dimer plasma
• FNAB
PENATALAKSANAAN
•Eksisi
•Liposuction
•Endoscopy eksisi (saluran pencernaan)
PROGNOSIS
•Prognosis lipoma sangat baik untuk lipoma
jinak, kekambuhan jarang terjadi apabila eksisi
komplit, namun kekambuhan dapat terjadi
apabila eksisi tidak komplit
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai