Anda di halaman 1dari 3

Organisasi

Manajemen
Perusahaan Industri

Dian Kemala Putri


Teknik Industri
Universitas Gunadarma
ORGANIZING
Bagian dari manajemen yang menyangkut
pembentukan struktur peran bagi orang –
orang untuk mengisi lowongan dalam suatu
perusahaan
Penentuan kegiatan-kegiatan ke dalam
suatu departemen-departemen.
Penugasan kelompok kegiatan kepada
seorang manager
Penetapan koordinasi horisontal dan vertikal
dari kegiatan, wewenang, dan komunikasi.

TUJUAN STRUKTUR ORGANISASI:


Membantu menciptakan lingkungan untuk
pekerjaan manusia, merupakan alat
manajemen dan bukan tujuan.
MENDESAIN STRUKTUR ORGANISASI
YANG EFEKTIF: TIDAK MUDAH!
BANYAK MASALAH yang dijumpai untuk
membuat struktur yang sesuai dengan
situasi, termasuk menentukan jenis
pekerjaan yang harus dikerjakan dan
mencari orang yang akan mengerjakannya.
DEPARTEMENTALISASI ORGANISASI

-Level organisasi merupakan limit


jumlah orang yang dapat diawasi
secara efektif oleh seorang
manager.
-Rentang manajemen yang luas
berkaitan dengan level organisasi
yang sempit, sedangkan rentang
manajemen yang sempit
menghasilkan level organisasi
yang banyak.

Anda mungkin juga menyukai