Anda di halaman 1dari 9

TINGKAT PENGETAHUAN PENGGUNAAN OBAT

GENERIK PADA MAHASISWA FARMASI DAN


NON FARMASI
DI STIKES AL-IRSYAD AL-ISLAMIYYAH CILACAP

GUNTUR SYAHRUL TANJUNG


107117035

PROGRAM STUDI D3 FARMASI


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN AL-IRSYAD AL-ISLAMIYYAH
CILACAP
TAHUN 2020
Latar Belakang
 Obat berperan penting dalam perlindungan dan
pemulihan kesehatan, selain membantu
mempertahankan dan meningkatkan kualitas hidup
 Saat ini banyak sekali beredar bermacam-macam jenis
obat baik itu produk generik maupun produk dagang
 Obat generik adalah obat dengan nama resmi yang
ditetapkan dalam Farmakope Indonesia untuk zat
berkhasiat yang dikandungnya
 Permasalahan yang terjadi pada masyarakat selama ini
adalah mereka masih menganggap bahwa obat generik
adalah obat yang murah dan tidak berkualitas
RUMUSAN MASALAH

“Bagaimana gambaran pengetahuan dan


perbedaan tingkat pengetahuan
mahasiswa farmasi dan non farmasi di
STIKES Al-Irsyad Al-Islamiyyah Cilacap
tentang penggunaan obat generik”.
TUJUAN PENELITIAN

Mengetahui Bagaimana gambaran pengetahuan


dan perbedaan tingkat pengetahuan mahasiswa
farmasi dan non farmasi di STIKES Al-Irsyad Al-
Islamiyyah Cilacap tentang penggunaan obat
generik.
Pengetahuan adalah hasil tahu seseorang dan terjadi
setelah melakukan penginderaan terhadap suatu objek.

Persepsi adalah objek-objek disekitar seseorang,


TINJAUA
seseorang menangkap melalui alat-alat indera dan
diproyeksikan pada bagian tertentu di otak sehingga
N
seseorang dapat mengamati objek tersebut.
PUSTAK
Pengalaman ialah hasil interaksi antara alam dan panca
indera manusia. Pengalaman berasal dari kata peng-alam-
A
an. Pengalaman memungkinkan seseorang menjadi tahu
dan hasil tahu ini kemudian disebut pengetahuan.

Obat generik adalah produk farmasetik yang biasanya


dimaksudkan untuk dapat dipertukarkan dengan produk
inovator, yang dihasilkan tanpa lisensi dari perusahaan
yang membuat produk inovator tersebut dan dipasarkan
setelah habisnya masa hak paten dari hak eksklusif atau
sifat generik bermereknya (WHO 2014).
METODE PENELITIAN

Tahap Persiapan
mahasiswa farmasi
Tahap Pelaksanaan dan non farmasi
Tahap Penyelesaian STIKES Al-rsyad Al-
Islamiyyah Cilacap

WAKTU LOKASI SUBYEK OBYEK CARA


PENELITIAN PENELITIAN PENELITIAN PENELITIAN KERJA

Kegiatan ini Obyek yang diamati  Alat dan bahan


dilakukan di STIKES dalam kegiatan ini  Prosedur Kerja
Al-Irsyad Al- adalah tentang  Instrumen
Islamiyyah Cilacap. pengetahuan dan  Teknik pengumpulan
tingkat ketertarikan data
pelanggan terhadap  Teknik analisis data
obat generik.  Metode pengambilan
data
ALAT DAN BAHAN INSTRUMEN

Pada penelitian ini, alat dan bahan yang digunakan berupa Alat pengumpulan data yang digunakan dalam
kertas kuisioner serta pulpen untuk menjawab kuisioner. penelitian ini adalah kuisioner.
Kuisioner adalah daftar pertanyaan yang sudah
tersusun baik, dan responden tinggal
PROSEDUR KERJA memberikan jawaban atau dengan memberikan
tanda-tanda tertentu(Fidiyati 2011).

 Penulis membagikan kuisioner pada mahasiswa


TEKNIK PENGUMPULAN DATA
farmasi dan non farmasi.
 Mahasiswa farmasi dan non farmasi mengisi kuisioner
 Penulis melakukan analisis dan pengolahan data dari
Pengumpulan data dilakukan oleh penulis
data yang diperoleh berupa tabel yang berisi
dengan memberikan kuisioner kepada
tanggapan dari responden (mahasiswa farmasi dan
mahasiswa farmasi dan non farmasi mengenai
non farmasi).
obat generik.
 Menghitung prosentase tingkat pengetahuan
responden.
TEKNIK ANALISIS DATA METODE PENGAMBILAN DATA

Teknik analisis data yang digunakan dalam kegiatan Pengambilan data penelitian ini
pengamatan ini adalah analisis deskriptif. Analisis menggunakan metode random sampling,
deskriptif ini menggambarkan tingkat pengetahuan yaitu pengambilan beberapa sampel dari
mahasiswa farmasi dan non farmasi tentang obat keseluruhan obyek yang diteliti dan
generik. Berdasarkan data yang diperoleh ditabuasikan dianggap mewakili seluruh populasi
kemudian diprosentasikan kemudian dibuat dalam (Notoatmojo 2005). Sampel yang digunakan
bentuk grafik batang (Bar). dalam penelitian ini adalah mahasiswa
farmasi dan non farmasi STIKES Al-Irsyad Al-
Islamiyyah Cilacap. Total sampel dalam
penelitian ini adalah 90 orang, dengan
mengunakan rumus menurut Notoatmojo
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai