Anda di halaman 1dari 22

Langkah Langkah Konseling Gizi

Membuat pasien Mengidentifikasi dan menilai


menjelaskan masalah
permasalahan yang
di hadapi
Menurut Brammer,
Albrego dan
Shostrom

Memfasilitasi
perubahan
Evaluasi dan Terminasi Mencari strategi
terjadinya perubahan
perilaku
PEERSAGI
Membangung Dasar Konseling

PERCAYA

TERBUKA

JUJUR

Menunjukkan diri sebagai


profesioanal dan
kompeten
Hal yang perlu diperhatikan dalam
membangun dasar konseling
menyapa klien dengan penuh ramah-tamah
dan kehangatan,

memberikan salam dengan menggunakan kata-


kata yang menyenangkan seperti, “apa yang
bisa saya bantu”.

Klien dipersilahkan duduk

Perkenalkan nama sebagai konselor dan beri


waktu klien menceritakan identitas
• Assalamualaikum, bagaiamana kabarnya
ibu/bapak ?
• Selamat pagi ibu/bapak, apa kabar/bagaimana
kabarnya ?
• Selamat siang ibu Tuti, ada yang bisa saya
bantu?
• Selamat datang bapak/ibu, ada yang dapat
saya bantu?
Menggali permasalahan - Assesment

Mengidentifikasi masalah gizi


dan faktor-faktor yang
menyebabkan masalah
tersebut.

ABCD
A

St Gz : Obes :
Laki : 24,8 Laki : >18,6
Pr : >21 Pr : > 25,1

Obes :
>1 beresiko pyakit jntung Laki : >90
Pr : > 80
B
C
Tekanan darah
Suhu
Respiratory
D

FFQ/SQ-FFQ
Food Recall
Di bandingkan dengan

Kebutuhan
E Data riwayat personal
Menegakkan diagnosis

Menentukan masalah,
penyyebab dan gejala gizi
yang dihadapi klien

PES
Rencana Intervensi Gizi

strategi pemecahan masalah dengan


mempertimbangkan masukan dari klien.

menentukan kebutuhan energi dan zat gizi


lainnya serta menetapkan preskripsi dietnya

alternatif pemecahan masalah


MENDAPAT KOMITMEN

Dukungan

Pemahaman
KONSELING
Motivasi

Bangun rasa percaya


diri
MONITORING dan EVALUASI

Perkembangan

Mengukur hasil

Evaluasi hasil

Dokumentasi Monev
Terminasi
Baik bapak/ibu, konseling gizi selanjutnya kita
rencanakan dua minggu mendatang dan
proses konseling gizi hari ini telah selesai,
sampai ketemu dua sampai empat minggu
mendatang, terimakasih

Anda mungkin juga menyukai