Anda di halaman 1dari 14

Insert or Drag & Drop your photo

Anggaran Tenaga
Kerja
Omi Pramiana, SE, M,Ak
Anggaran merupakan proses pembuatan rencana
kerja dalam jangka waktu satu tahun, yang
dinyatakan dalam satuan moneter dan satuan
kuantitatif orang lain. Penyusunan anggaran ini
sering disebut sebagai perencanaan. Tenaga
kerja (karyawan) menurut manajemen sumber
daya manusia adalah aset perusahaan yang harus Ruang Lingkup
dilindungi dan disejahterakan hidupnya karena
mereka telah mengabdikan dirinya kepada Anggaran
perusahaan. Tenaga kerja yang bekerja dipabrik
dikelompokkan menjadi dua yakni: Tenaga Kerja
• Tenaga kerja langsung
• Tenaga kerja tidak langsung. .

Contoso 2
S u i t e s
Tenaga kerja langsung adalah setiap jenis
pekerjaan yang secara langsung berhubungan
Tenaga kerja
dengan produksi barang atau jasa. Biasanya di
pabrik operasi manufaktur setiap karyawan yang
langsung
melaksanakan tugas-tugas bahwa bertalian
dengan perakitan atau ciptaan yang nyata dan
biayanya dikaitkan pada biaya produksi atau
pada barang yang dihasilkan

Contoso 3
S u i t e s
Tenaga kerja tidak langsung disebut juga
sebagai tenaga kerja penunjang karena
sumbangannya kepada proses produksi itu tidak
Tenaga kerja
termasuk benar- benar menghasilkan produk-
produk hanya terkurung konsistensi operasi
tidak langsung
serta kontribusinya pada proses-proses produksi
tidak termasuk benar-benar menghasilkan
produk serta biayanya dikaitkan pada biaya
overhead pabrik

Contoso 4
S u i t e s
• Kebutuhan tenaga kerja
• Pencarian atau penarikan tenaga kerja
Hal-hal yang perlu dipertimbangkan dalam
• Latihan bagi tenaga kerja baru
perencanaan tenaga kerja antara lain: • Evaluasi dan spesifikasi pekerjaan bagi para tenaga
kerja
• Gaji dan upah yang harus diterima oleh tenaga kerja
• Pengawasan tenaga kerja

Contoso 5
S u i t e s
Dengan membuat anggaran seorang
manajer dapat membuat perencanaan
dan dapat melakukan pengendalian
kegiatan dengan demikian anggaran
berhubungan erat dengan manajemen,
karena di dalam proses manajemen
berkaitan dengan unsur-unsur lain
Hubungan Manajemen Dengan Anggaran Tenaga seperti perencanaan (planning),
pengorganisasian (organizing),
Kerja
penataan (staffing), menciptakan
kerjasama dan koordinasi antar bagian
(leading), pengendalian (controlling).

Contoso 6
S u i t e s
Proses penyusunan anggaran membutuhkan
koordinasi semua level manajer yang
terorganisir dalam komite anggaran yang
memiliki tugas antara lain:
• Menyusun pedoman penyusunan anggaran Langkah-langkah
• Menerima dan menganalisis setiap anggaran Dalam Menyusun
yang diajukan oleh setiap seksi, bagian atau
divisi. Anggaran Tenaga
• Memberikan rekomendasi penyempurnaan
Kerja
• Menyetujui anggaran

Contoso 7
S u i t e s
Secara stuktural, anggaran tenaga kerja harus
sesuai dengan stuktur rencana tahunan. Oleh
karena itu anggaran ini harus menunjukan biaya
dan jam kerja langsung menurut tanggung
jawab, menurut waktu dan produk. Biaya kerja
langsung sehari-hari terlepas dari pengawasan
langsung. Banyak perusahaan mengembangkan
standar-standar kerja yang realistis untuk banyak
aktivitas laporan ini dibandingkan dengan hasil
Perhitungan Standar
sebenarnya dan dilaporkan setiap hari. Laporan
ini pada dasarnya menunjukkan:
Tenaga Kerja
• Jam yang dikerjakan sebenarnya
• Jam standar untuk produksi sebenarnya
• Selisih waktu

Contoso 8
S u i t e s
Pada dasarnya budget tenaga kerja
berhubungan erat dengan rencana laba
tahunan, karena merupakan biaya
yang paling besar jika dibanding
dengan biaya lainnya. Anggaran
tenaga kerja harus dikembangkan
menurut jam kerja dan biaya langsung
dan juga harus dikembangkan
menurut tanggung jawab dan menurut
Perhitungan Standar Kerja Langsung
periode antara hal ini penting untuk
penaksiran biaya produksi tiap
produk.

Contoso 9
S u i t e s
Upah dibedakan menjadi dua macam, yaitu upah
menurut waktu dan upah menurut kesatuan
hasil. Upah menurut waktu yaitu upah yang
diberikan kepada pekerja menurut waktu
kapasitas kerjanya, pembayaran upah tersebut
dilakukan secara harian, mingguan maupun
bulanan. Sedangkan upah menurut kesatuan
hasil yaitu upah yang diberikan kepada para
Beberapa Sistem
pekerja menurut prestasi yang dihasilkan oleh
para pekerja tersebut, antara lain:
Upah
• Sistem upah harian
• Sistem upah perpotong
• Sistem upah bonus

Contoso 10
S u i t e s
• PT. Dewantara menggolongkan TKL pabriknya pada
tiga tingkatan, yaitu Gol 1, Gol 2 dan Gol 3 dengan jam
kerja 100 jam per bulan.

Golongan Jumlah Upah


Contoh Kasus
Gol. 1
Gol. 2
50 orang
20 orang
Rp 150,- perorang/DLH
Rp 200,- perorang/DLH
Sistem Upah
Gol.3 5 orang Rp 250,- perorang/DLH Harian
• Tingkat upah rata-rata TKL perusahaan (per orang per Jadi Jumlah anggaran tenaga kerja yang dibutuhkan
DLH) Sebagai berikut : sebesar Rp 1,275,000,-
Golon Kary. Upah Jml DLH Jml (Rp) Tingkat Upah Rata2= Total upah / (total Kary x
gan (A) (B) (C) (AxBxC) DLH)
Gol. 1 50 orang Rp 150,- 750.00 = 1,275,000 / (75 x 100)
Gol. 2 20 orang Rp 200,- 100 400.000 = Rp 170 DLH
Gol.3 5 orang Rp 250,- 125.000
Jml 75 orang 1,275,000

Contoso 11
S u i t e s
Insert or Drag & Drop your photo

PT. Dewantara perusahaan yang bergerak dibidang


garmen sedang mempersiapkan penyusunan
anggaran tenaga kerja untuk tahun 2019. data yang Contoh Kasus
tersedia untuk keperluan tersebut adalah:
1. Rencana tingkat produksi: 2
Triwulan Jumlah (Unit)
1 5.000
Berdasarkan data tersebut diatas
2 4.000 hitunglah:
3 6.000
1. Anggaran jam kerja
4 8.000 langsung menurut waktu,
2. Rencana jam buruh langsung per unit barang: departemen dan produk
Departemen Std. Jam 2. Anggaran biaya tenaga
I 2.4 kerja langsung menurut
II 1.5 waktu, departemen dan
produk.
3. Rencana tingkat upah rata-rata per jam buruh
langsung (direct labour hours/DLH) adalah:
Departemen Tarif/DLH
I Rp 500,-
II Rp 700,-
Contoso 12
S u i t e s
PT. Dewantara
Anggaran Jam Kerja Langsung Tahun 2019

Departemen I Departemen II
triwulan Total jam
Jumlah Jumlah
produksi Std. jam produksi Std. jam
jam jam
1 5.000 12.000 5.000 7.500 19.500

2 4.000 9.600 4.000 6.000 15.600


2.4 1.5
3 6.000 14.400 6.000 9.000 23.400

4 8.000 19.200 8.000 12.000 31.200

Jumlah 23.000 55.200 23.000 34.500 89.700

Contoso 13
S u i t e s
PT. Dewantara
Anggaran Jam Kerja Langsung Tahun 2019

Departemen I Departemen II
Total
Triwulan Jumlah Jumlah
Jam Std. Jam Std. (Rp)
(Rp) (Rp)

1 12.000 6.000.000 7.500 5.250.000 11.250.000

2 9.600 4.800.000 6.000 4.200.000 9.000.000


Rp 500 Rp 700
3 14.400 7.200.000 9.000 6.300.000 13.500.000

4 19.200 9.600.000 12.000 8.400.000 18.000.000

Jumlah 55.200 27.600.000 34.500 24.150.000 51.750.000

Contoso 14
S u i t e s

Anda mungkin juga menyukai