Anda di halaman 1dari 5

PERKEMBANGAN BAKAT KHUSUS

INDIVIDU
A. Jenis-jenis Bakat Khusus
Conny Semiawan dan Utami Munandar
mengklasifikasikan jenis-jenis  bakat khusus, baik
yang masih berupa potensi maupun yang sudah
terwujud menjadi lima bidang, yaitu :
1. Bakat akademik khusus
2. Bakat kreatif-produktif
3. Bakat seni
4. Bakat kinestetik/ psikomotorik, dan
5. Bakat sosial.
B. Hubungan Antara Bakat
Dengan Prestasi

Perwujudan nyata dari bakat dan kemampuan


adalah prestasi (Utami Munandar, 1992) karena
bakat dan kemampuan sangat menentukan prestasi
seseorang. Orang yang memiliki bakat matematika
diprediksikan mampu mencapai prestasi yang
menonjol dalam bidang matematika. Prestasi yang
menonjol dalam bidang matematika merupakan
cerminan dari bakat khususyang dimiliki dalam
bidang tersebut.
C. Faktor-faktor yang Mempengaruhi
Perkembangan Bakat
Faktor-faktor internal yang Faktor-faktor eksternal yang
mempengaruhi Bakat khusus mempengaruhi Bakat khusus
adalah : adalah :
1. Minat 1. Kesempatan maksimal untuk
2. Motif berprestasi mengembangkan diri
3. Keberanian mengambil resiko 2. Sarana dan prasarana
4. Keuletan dalam menghadapi 3. Dukungan dan dorongan
tantangan, dan orang tua/ keluarga
5. Kegigihan atau daya juang 4. Lingkungan tempat tinggal,
dalam mengatasi kesulitan dan
yang timbul. 5. Pola asuh orang tua
D. Perbedaan Individual dalam Bakat
Khusus
Dilihat dari aspek apapun,setiap individu memiliki
perbedaan satu dengan yang lain. Demikian juga dalam
aspek bakat khusus, setiap individu juga memiliki bakat
khususnya masing-masing secara berbeda-beda.
Menurut Conny Semiawan dan Utami Munandar,
perbedaan bakat khusus ini bisa terletak pada jenisnya
dan juga pada kualitasnya.

Anda mungkin juga menyukai