Anda di halaman 1dari 8

VEKTOR

Kelompok 6

 Fakhrian Hadi Saputra


 Muhammad Fazeriannor
 Muhammad Fuadi
 Muhammad Zulmi Azmi
 Rizky Aulia Rahman
PENGERTIAN VEKTOR
Vektor dalam matematika dan fisika bisa diartikan sebagai objek geometri yang memiliki
besar dan arah. Vektor digambarkan dengan tanda panah, dimana pangkal anak panah
menunjukkan sebuah titik tangkap (titik awal) dari sebuah vektor, panjang anak panah
menunjukkan besar atau suatu nilai vektor (semakin panjang anak panah maka akan semakin
besar pula nilai atau harga vektor, begitu juga sebaliknya), sedangkan arah anak panah
menunjukkan arah vektor.

Dalam penulisannya, jika vektor berawal dari titik A dan berakhir di titik B, maka bisa
ditulis dengan sebuah huruf kecil yang diatasnya ada tanda garis/panah seperti    atau   atau
juga:
CARA MENGHITUNG
PANJANG VEKTOR
VEKTOR POSISI
Berikut adalah contoh vektor posisi dari contoh soal yang akan datang.
CONTOH PERHITUNGAN
PANJANG VEKTOR
Terlihat pada gambar, yang dicari adalah
panjang dari 2 vektor, hingga penjumlahan dan
pengurangan dari 2 vektor tersebut
CONTOH PERHITUNGAN
PANJANG VEKTOR
Berikut adalah contoh untuk perhitungan panjang dari gabungan 2 vektor
PERJUMLAHAN 2 VEKTOR
Adapun pula berbagai cara untuk melakukan penjumlahan antar 2 vector, seperti :

Cara segitiga Cara jajargenjang


sekian.terimakasih

Anda mungkin juga menyukai