Anda di halaman 1dari 7

Permintaan

dan
Penawaran Nama Kelompok 4 :
Alvian Ramadhan Nugraha Putra (20181221163)
Muhammad Salim Firmanto (20181221164) Robby
Hermansyah (20181221042) Asrorudin (20181221154)
Kumala Farhan (20181221166)
Siti Hani Atol Farika (20181221217)
Eko Cahyono (20181221041)
Muhammad Adji Hafidhuddin 20181221108
Pengertian Permintaan dan
Penawaran
● Permintaan adalah jumlah barang atau komoditi yang
diminta oleh pembeli untuk memenuhi kebutuhan
masyarakat sosial dalam suatu pasar ekonomi.
● Penawaran adalah jumlah barang atau komoditi yang akan
diproduksi dan ditawarkan untuk dijual dalam rangka
memenuhi kebutuhan masyarakat sosial dalam suatu pasar
ekonomi.
Hukum

Permintaan dan Penawaran
Hukum permintaan adalah makin tinggi harga suatu barang,
makin sedikit jumlah barang yang diminta dan sebaliknya
makin rendah harga suatu barang makin banyak jumlah barang
yang diminta. Adanya kenaikan permintaan menyebabkan
kenaikan harga pada harga ekuilibrium maupun kuantitas
ekuilibrium. Penurunan permintaan akan menyebabkan
penurunan harga ekuilibrium maupun kuantitas ekuilibrium.
● Hukum penawaran adalah makin tinggi harga suatu barang,
makin banyak jumlah barang yang ditawarkan oleh para
penjual dan sebaliknya makin rendah harga suatu barang,
makin sedikit jumlah barang yang ditawarkan. Kenaikan harga
penawaran akan menyebabkan penurunan harga ekuilibrium
dan menyebabkan kenaikan kuantitas ekuilibrium. Penurunan
penawaran menyebabkan kenaikan harga ekuilibrium dan
menyebabkan penurunan kuantitas ekulibrium
Kurva Permintaan dan Kurva Penawaran
Kurva permintaan  adalah suatu kurve yang menggambarkan sifat
hubungan antara harga suatu barang dan jumlah barang tersebut
yang diminta oleh para pembeli. Kurve permintaan dibuat
berdasarkan data riil di masyarakat tentang jumlah permintaan
suatu barang pada berbagai tingkat harga, yang disajikan dalam
bentuk table.  
Kurva penawaran adalah garis yang menghubungkan titik-titik
pada tingkat harga dengan jumlah barang atau jasa yang
ditawarkan. Kurva penawaran bergerak dari kiri bawah ke kanan
atas yang menunjukkan bahwa jika harga barang tinggi, para
penjual atau produsen akan menjual dalam jumlah yang lebih
banyak. Di bawah ini gambar kurva permintaan dan penawaran
dengan data yang ada. 
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi
Permintaan dan Penawaran
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penawaran
Permintaan
• Perilaku Konsumen atau Selera Konsumen • Biaya produksi dan teknologi yang
• Ketersediaan dan Harga Barang Sejenis digunakan
Pengganti dan Pelengkap • Tujuan Perusahaan 
• Pendapatan atau Penghasilan Konsumen • Pajak
• Perkiraan Harga di Masa Depan • Ketersediaan dan harga
• Banyaknya atau Intensitas Kebutuhan barang pengganti/pelengkap
Konsumen • Prediksi / perkiraan harga di masa depan
Harga Pasar
Istilah harga biasa digunakan dalam kegiatan tukar menukar. Untuk
menyatakan harga sesuatu barang digunakan satuan uang. Dengan
demikian Pengertian Harga adalah nilai suatu barang yang dinyatakan
dalam satuan uang. Tidak setiap barang memiliki harga, hanya barang
ekonomi sajalah yang memiliki harga sebab untuk memperolehnya
memerlukan pengorbanan yang menyebabkan adanya penawaran adalah
faktor kelangkaan atau kejarangan.
Sehingga barang itu memiliki harga karena barang itu di satu pihak
berguna dan di pihak lain barang itu jumlahnya terbatas atau langka.
Sesuai dengan istilahnya, disebut hanya keseimbangan sebab pada harga
tersebut akan terjadi keseimbangan antara jumlah barang yang diminta
(dibeli) dengan barang yang ditawarkan (dijual). Hanya keseimbangan
itu terjadi karena adanya interaksi antara pembeli dengan mengadakan
permintaan dan penjual dengan mengadakan penawaran di pasar.
Harga Keseimbangan
Dalam ilmu ekonomi, harga keseimbangan atau harga ekuilibrium adalah harga yang terbentuk pada titik
pertemuan kurva permintaan dan kurva penawaran. Terbentuknya harga dan kuantitas keseimbangan
di pasar merupakan hasil kesepakatan antara pembeli (konsumen) dan penjual (produsen) di mana
kuantitas yang diminta dan yang ditawarkan sama besarnya. Jika keseimbangan ini telah tercapai,
biasanya titik keseimbangan ini akan bertahan lama dan menjadi patokan pihak pembeli dan pihak
penjual dalam menentukan harga. Untuk menentukan keadaan keseimbangan pasar kita dapat
menggabungkan tabel permintaan dan tabel penawaran menjadi tabel permintaan dan penawaran.
Keadaan keseimbangan pasar dapat ditentukan dengan menggabungkan kurve permintaan dan kurve
penawaran menjadi kurve permintaan dan penawaran. Keadaan keseimbangan dapat pula ditentukan
secara matematik, yaitu dengan memecahkan persamaan permintaan dan persamaan penawaran
secara serentak atau simultan.
 

Anda mungkin juga menyukai