Anda di halaman 1dari 14

DIETETIK PENYAKIT INFEKSI

Kasus Gizi Buruk 1

Str Gizi Reg A/SMT 4


Created By 01
Yuninda Irma Nursanti (006)

KEL 6 02 Adinda Nurul Husna ( 014)

03 Setiyani Mei Safani (019)

04 Riveda Diva Maylasari (034)

05 Nikita Azalea( 047)

06 Yastika Ayudhia Luthfi (050)


Kasus Gizi Buruk (1)

Pasien An. DR, umur 7 bulan, jenis kelamin laki – laki, alamat : Tapak RT 1 RW 4 Tugurejo, Tugu Semarang, masuk RS pada
hari Rabu tanggal 9 Mei 2015, dengan keluhan diare dan peradangan pada kulit di bagian alat kelamin dan pantat dan edema
pada di seluruh tubuh. Anak tampak sadar dan tidak ada tanda – tanda renjatan (syok). BB saat ini : 8 kg dengan edema, PB
saat ini : 67 cm, BB saat lahir : 3

Hasil pemeriksaaan laboratorium 11 Mei


2015 :
Jenis Pemeriksaan Hasil Satuan
Pasien memiliki 2 orang kakak, yang pertama berusia 6 tahun dan yang kedua
Albumin 1,9 g/dl
Hematologi EDTA : 18,48 10^3/u
berusia 2 tahun. Ayah pasien bekerja sebagai buruh di proyek sedangkan ibu tidak
Lekosit 9,40 l bekerja atau sebagai IRT. Pendidikan terakhir ayah dan ibu pasien adalah SMP.
Hemoglobin 25,90 g/dl Keluarga pasien termasuk dalam sosek menengah ke bawah. Sebelum masuk RS
Hematrokit 65,70 g/dl pasien selain diberikan ASI dengan frekuensi ± 4 kali dalam waktu ½ jam dalam
MCV 36,30 fL sehari. Pasien sudah diberikan makanan pendamping ASI sejak umur ± 3 bulan
MCHC 103 g/dl
berupa nasi/bubur nasi, buah pisang dan serelac. Nasi /bubur nasi diberikan dengan
Trombosit 15,50 10^3/u
RDW 0,03 l frekuensi ± 2 kali seminggu dengan jumlah 10 gram setiap pemberian. Untuk buah
Eosinofil absolute 49,50 % pisang diberikan dengan frekuensi ± 2 kali seminggu dengan jumlah 10 gram setiap
Neutrofil 0,20 10^3/u pemberian. Dan pemberian serelac dengan frekuensi 3 kali seminggu dengan berat ±
Eosinofil 71 l 8 gram. Pasien juga diberikan tambahan susu formula SGM 1 dengan frekuensi 2 kali
Kimia Klinik : 81 % sehari dengan jumlah 30 gram.
Kolesterol total 66 %
SGOT mg/dl
 
SGPT U/I Pada hari terakhir rawat inap yaitu pada tanggal 24 Mei 2015, berat badan pasien
U/I naik sebesar 1,5 kg.
Perhitungan Gizi

01 PERHITUNGAN ENERGI

BB bayi = 8 kg
02 PERHITUNGAN MAKANAN
F100 3 X 150 CC = 3 X 150 KKAL = 450 KKAL
BB tanpa edema = 8 – (8x30%) = 5,6 Makanan lunak = 3 x 250 kkal = 750 KKAL
kg Buah = 2 x 100 kkal = 200 KKAL +
BB sekarang = 5,6 + 1,5 = 7,1 kg = 1400 KKAL
.
FASE REHABILITASI
Kebutuhan energi : 7,1 kg x 200 kkal/kgBB/hari = 1420 kkal/hari
Kebutuhan protein: 7,1 kg x 5 gr/kgBB/hari = 35,5 gram
: 35,5 x 4 = 142 kkal  kecukupan 10 %
Kebutuhan cairan : 7,1 kg x 200 ml/kgBB/hari = 1420 ml
Kebutuhan lemak : 30% x 1420 = 426 kkal/9 = 47,3 gram
Kebutuhan KH : 60 % x 1420 = 852 kkal/4 = 213 gram
Mineral mix : 20 ml/1000 ml

RANGE
Energi : 1420 kkal ( 1370 – 1470 ) kkal
Protein : 35,5 gram ( 33,72- 37,27 ) gram
Lemak : 47,3 gram ( 44,9 – 49,6 ) gram
KH : 213 gram ( 202,3 – 223,65) gram
INTERVENSI GIZI
Tujuan Intervensi Gizi:
1. Memberikan makanan yang adekuat untuk tumbuh kejar
2. Memotivasi anak agar dapat menghabiskan porsinya
3. Memotivasi ibu agar dapat tetap memberikan ASI
4. Mempersiapkan ibu atau pengasuh untuk perawatan dirumah

PRINSIP:
Tinggi energi
Tinggi protein

Syarat diet: [ FASE REHABILITASI


1. Kebutuhan energi sehari sebanyak 200 kkal/kgBB/hari
2. Kebutuhan protein sehari sebanyak 4-6 gr/kgBB/hari
3. Kebutuhan cairan sehari sebanyak 150-200 ml/kgBB/hari
4. Kebutuhan mineral mix sehari sebanyak 20 ml (8gr)/1000 ml formula
5. Pemberian bentuk formula Fe tablet besi/folat (FeSo4 60 mg besi
elemental + Asam folat : 0,25 mg) 1 hari ¼ tablet
6. Pemberian bentuk formula Fe Sirup besi  setiap 5 ml mengandung   1- 3
elemental 1 hari ½ sdt
7. Pemberian bentuk formula Fe setiap hari selama 4 minggu
INTERVENSI GIZI
Preskripsi Diet:
Energi : 1420 kkal
Protein : 35,5 gram
Lemak : 47,3 gram
KH : 213 gram

Implementasi:
Jenis Diet : Tinggi Energi Tinggi Protein
Bentuk makanan : F-100/modifikasi dan makanan lumat, sari buah
Cara pemberian : oral
Frekuensi pemberian : F-100 3x , makanan lumat 3 x, dan sari buah 1 x.
FORMULA -100
Bahan Berat (gr) Energi ( kkal) Protein ( gr ) Lemak ( gr ) KH (gr) Perhitungan sesuai kebutuhan anak :
Susu skim = 450/ 1000 x 85 = 38,25 gr
Susu skim 85
bubu Gula pasir = 450/1000 x 50 = 22,5 gr
Minyak = 450/1000 x 60 = 27 gr
Mineral mix = 450/1000 x 20 = 9 gr

Gula pasir 50

1000 29 58,9 42
Minyak 60

Mineral mix 20
Kandungan gizi formula-100 sesuai
kebutuhan anak :
Bahan Berat (gr) Energi ( kkal) Protein (gram) Lemak (gram) KH ( gram)

Susu Skim 38,25 141,2 13,6 0,8 19,6

Gula Pasir 22,5 87,5 0 0 22,3

Minyak 16,2 232,7 0 27,05 0

Mineral Mix 9 - - - -

Total 461.4 13.6 27.85 41.9


•STANDAR MAKANAN (BAHAN MAKANAN DAN JUMLAH
Infographic Style
YANG DIBERIKAN DALAM SEHARI
KELOMPOK BAHAN
PENUKAR GRAM ENERGI PROTEIN LEMAK KARBOHIDRAT
MAKANAN
38.25 141.2 13.6 0.8 19.6
Susu skim bubuk
22.5 87.5 0 0 22.3
Gula pasir
16.2 232.7 0 27.05 0
Minyak
9 - - - -
Mineral mix

Tambahan air s/d 400

Makanan Lunak 3P 750 682.86 21.54 24.27 95.04

Buah 2P 350 220.5 3.25 1.3 52.3

JUMLAH 1364.76 38.39 53.42 189.24

KEBUTUHAN 1420 35.5 47.3 213

% 96.05% 109% 113.6% 88.8%


FORMULIR
PERENCANAAN MAKAN SEHARI

ENERGI PROTEIN LEMAK


WAKTUA HIDANGAN BAHAN MAKANAN BERAT KH (gram)
(kkal) (gram) (gram)
(gram)

07.00 Makanan lunak Tahu dan Ayam Tepung Beras 30 105.9 2.1 0.15 24
Tahu 20 16 2.18 0.94 0.16
Daging Ayam 25 47.68 2.9 4 0
Gula putih 8 31.52 0 0 7.52
Minyak Goreng 3 26.52 0 3 0

9.00 F-100 Susu skim bubuk 12.75 47.07 4.5 0.27 6.53
Gula pasir 7.5 29.1 0 0 7.4
Minyak Sayur 5.4 77.5 0 9.02 0
Mineral Mix 3 - - - -
FORMULIR
PERENCANAAN MAKAN SEHARI
10.00 Buah Pisang 100 108 1.0 0.8 24.3

Makanan lunak Tahu dan


11.00 Tepung Beras 30 105.9 2.1 0.15 24
Ayam
Tahu 20 16 2.18 0.94 0.16
Daging Ayam 25 47.68 2.9 4 0
Gula putih 8 31.52 0 0 7.52
Minyak Goreng 3 26.52 0 3 0

13.00 F-100 Susu skim bubuk 12.75 47.07 4.5 0.27 6.53
Gula pasir 7.5 29.1 0 0 7.4
Minyak Sayur 5.4 77.5 0 9.02 0
Mineral Mix 3 - - - -

15.00 Buah Jeruk manis 250 112.5 2.25 0.5 28


FORMULIR
PERENCANAAN MAKAN SEHARI

17.00 Makanan lunak Tahu dan Ayam Tepung Beras 30 105.9 2.1 0.15 24

Tahu 20 16 2.18 0.94 0.16

Daging Ayam 25 47.68 2.9 4 0

Gula putih 8 31.52 0 0 7.52

Minyak Goreng 3 26.52 0 3 0

12.75 47.07 4.5 0.27 6.53


19.00 F-100 Susu skim bubuk
7.5 29.1 0 0 7.4
Gula pasir
5.4 77.5 0 9.02 0
Minyak Sayur
3 - - - -
Mineral Mix
LAMPIRAN KEGIATAN
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai