Anda di halaman 1dari 9

MAKNA HAKIKAT EKONOMI,ILMU

EKONOMI, SISTEM EKONOMI


SERTA HUBUNGANNYA DENGAN
ETIKA

Oleh kelompok 3

ADE RACMAWATI (20755001) HARMA DININA D (20755014)

ALYA NISA LERINTA (20755003) JEREMIA SITINJAK (20755016)

ATENA PURNAMA S (20755006) LINA AZIZAH (20755017)

AZMI PUTRI ASRI (20755008) PRASASTIA ROMANDA (20755021)

TIARA NOVINDA (20755028)


1. Hakikat Ekonomi
● Ilmu ekonomi modern dewasa ini telah menanamkan paradigma tentang hakikat manusia sebagai
berikut:
● a. Manusia adalah makhluk ekonomi.
● b. Manusia mempunyai kebutuhan tak terbatas.
● c. Dalam upaya merealisasikan kebutuhannya, manusia bertindak rasional.
● Asumsi dasar perkembangan ilmu ekonomi:
● Kebutuhan (needs) tidak terbatas
● Sumber daya yang terbatas (scarce resources)
2. Makna ekonomi hubungan dengan etika

Etika ekonomi adalah prilaku ekonomi


yang mempunyai norma-norma dalam
ekonomi baik secara pribadi, insitusi
serta dalam mengambil keputusan
dibidang ekonomi, supaya dapat
terwujudnya ekonomi yang jujur dan
dapat melahirkan persaingan yang
sehat dan dapat mendorong
terbentuknya kerja sama untuk
membantu perekonomian yang lebih
maju.
3.Ilmu ekonomi hubungan dengan
etika

Etika memberikan berbagai


pertimbangan selain pertimbangan
bersifat ekonomi dengan berbagai
alasannya, termasuk kebenaran,
keadilan dan nilai-nilai diluar ekonomi.

?
4.Hubungan System Ekonomi dengan
Etika

Sistem ekonomi: jaringan berbagai


unsur yang terdiri atas pola pikir,
konsep, teori, asumsi dasar, kebijakan,
infrastruktur, institusi, seperangkat
hukum, pemerintahan, negara, rakyat,
dan unsur terkait terkait lainnya yang
semuanya ditujukan untuk
meningkatkan produksi dan
pendapatan masyarakat.
5. Hakikat bisnis

Seseorang melakukan bisnis pada hakekatnya bukanlah mencari


keuntungan sebesar-besarnya, tetapi untuk memenuhi kebutuhan
manusia ( produk atau jasa ) yang bermanfaat bagi masyarakat.
6. Hubungan dengan system ekonomi

01 02 03

Etika kapitalis Etika komunis Etika dan


dan Sistem Sistem
Ekonomi Ekonomi
Kapitalis pancasila
7. Hakikat dan Peranan Bisnis
Dalam ilmu ekonomi, bisnis adalah suatu
organisasi yang menjual barang atau jasa
kepada konsumen atau bisnis lainnya,
untuk mendapatkan laba.
terimakasih

Anda mungkin juga menyukai