Anda di halaman 1dari 21

PENDIDIKAN DAN LATIHAN RESERSE, MEGAMENDUNG, BOGOR

VENNY YULIUS, S.Sos.


PANGKAT : AJUN KOMISARIS BESAR POLISI
NRP : 74020574
DIK/PENUGASAN :
1.PADAS SERSE, Megamendung (1999)
2.PALAN SERSE, Megamendung (1999)
3.ASEAN TRAINING AWARD, Singapore (2003)
4.H-44 PROJECT WORKSHOP, Thailand (2003)
5.H-44 PROJECT WORKSHOP IN ADVANCE, Singapore (2004)
6.DRUGS CONTROL AND REHABILITATION WORKSHOP, Philippina (2007)
7.FEMALE DRUGS INVESTIGATOR, New Zealand (2007)
8.DRUGS INVESTIGATOR WORKSHOP, Australia (2007)
9.WORKSHOP AND MOU INP & PDRM, Kuala Lumpur, Malaysia (2008)
10.CLANDESTINE LABORATORY CONTROL COURSE, ILEA, Thailand (2009)
11.BASIC TRAINING,ILEA, Thailand (2009)
12.INTERNATIONAL DRUGS ENFORCEMENT COOPERATION, Thailand ( 2010)
13.JCLEC, Semarang (Transnational Crime 2010 & Corruption 2011)
14.INTERNATIONAL DRUGS ENFORCEMENT COOPERATION, Thailand ( 2013)
15.DRUGS TRAFICCKING CONTROL WORKSHOP, Taiwan (2013)
16.INDIVIDUAL POLICE ADVISOR - UNAMID (2014-2015)
KATA KRIMINOLOGI

CRIMINOLOGY DALAM BAHASA INGGRIS


KRIMINOLOGIE DALAM BAHASA BELANDA
BERAKAR DARI BAHASA YUNANI YAITU “CRIMEN” DAN “LOGOS”

CRIME YANG BERARTI KEJAHATAN DAN LOGOS YANG BERARTI ILMU

DENGAN DEMIKIAN SECARA HARAFIAH KRIMINOLOGI BERARTI ILMU


PENGETAHUAN TENTANG KEJAHATAN & TINDAK KRIMINAL (BUKAN ILMU
KEJAHATAN / ILMU MENJADI PENJAHAT).

KATA KRIMINOLOGI INI UNTUK PERTAMA KALI DIPERGUNAKAN PADA AKHIR


ABAD KE-19 (SEMBILAN BELAS) OLEH SEORANG SARJANA ANTROPOLOGI
BERBANGSA PERANCIS YANG BERNAMA PAUL TOPINARD (1830-1911)
:

A. WILLIAM ADRIAAN BONGER (NEDH) :


ILMU PENGETAHUAN YG MENYELIDIKI GEJALA KEJAHATAN SELUAS LUASNYA.

B. EDWIN HARDIN SUTHERLAND (USA) :


KEJAHATAN SBG GEJALA SOSIAL. & CAKUP PROSES2 PERBUATAN HUKUM,
PELANGGARAN HUKUM & REAKSI ATAS PELANGGARAN HUKUM

C. WME. NOACH :
IP DR BTK2 GEJALA, SEBAB MUSABAB & AKIBAT2 DR PERBUATAN JAHAT &
PERILAKU TERCELA.

D. J. MICHAEL DAN M J ADLER :


DATA-DATA/KETERANGANMENGENAI PERBUATAN, SIFAT PENJAHAT,
LINGKUNGAN & CARA MEREKA DIPERLAKUKAN OLEH LEMBAGA2 TIB MASY &
OLEH ANGGT MASY.
1. Secara Praktis (Sociologis)
(Practical Interpretation)
Norma2, kebiasaan,
kesusilaan

2. Secara Religious.
JENIS (Religious Interpretation)
PENGERTIAN Perintah agama / Tuhan

3. Secara Yuridis.
(Yuridical Interpretation)
Hukum Pidana
PENJELASAN:
1. Secara praktis (praktical interpretation) adalah suatu
perbuatan yang dilakukan oleh seseorang yang
melanggar ketentuan norma-norma atau kebiasaan
atau kesusilaan dlm masy.
2. Secara religious (Religious Interpretation) adalah
suatu pengertian mengidentikkan jahat dengan dosa.
Jahat dan dosa dalam arti religius itu merupakan
synonim. Berbuat jahat adalah dosa, sebaliknya
berbuat dosa adalah kejahatan.
3. Secara Yuridis (Juridical Interpretation) adalah suatu
perbuatan yang melanggar hukum atau dilarang oleh
undang-undang & pelakunya dikenakan sanksi
pidana.
BENTUK PENJELMAAN KEJAHATAN
a.PERBUATANNYA ATAU
b.PEMBUAT/PELAKU

SEBAB MUSABAB (FAKTOR-FAKTOR)


CONTOH :
1.TEORI-TEORI ROH JAHAT
2.KEMAUAN BEBAS

MAZHAB DALAM KRIMIMINOLOGI


PELAJARI HSL KJHTN MELALUI
PENGGOLONGSN/KLASIFIKASI

METODE LIDIK PENYEBAB KJHTN


1.M INDUKSI.
2.M DEDUKSI.

DETAIL ON THE NEXT SLIDES


• Dalam bahasa latin ROH JAHAT (setan) disebut dengan kata
demon.
Penjelasan demonologis berarti penjelasan bahwa tingkah laku
jahat bukan merupakan kehendak pelaku tetapi tingkah laku
orang yang dirasuki oleh roh jahat atau setan.

• Hukuman yang pantas adalah membakar pelaku kejahatan


sebagai hal yang dipercaya logis sebagai kekuatan untuk
• mengusir setan.
Hukuman lain yang sering dilakukan adalah mengusir pelaku
kejahatan, mengucilkan, atau mengorbankan pelaku kejahatan
untuk persembahan bagi dewa.

• Kejahatan yang dianggap paling serius adalah mempergunakan


ilmu gaib hitam (tenung, santet dsb).

• Hukuman yang dijatuhkan kepada tukang tenung biasanya


dibakar, dihukum picis, atau dipenggal kepalanya.
• Pada abad XVII-XVIII penjelasan demonologis
ditinggalkan, dan diganti oleh penjelasan bahwa
tingkah laku manusia merupakan cermin
kehendak bebas-nya dalam rangka memenuhi
nafsu kesenangannya.

• Tokoh yang mendukung pandangan kehendak


bebas adalah Cesare Beccaria dan Jeremy
Bentham.
1. Motivasi yg melandasi seluruh tindakan sosial adalah nilai-nilai
utilitarian (manfaat) dari tindakan tersebut (yakni kebahgiaan
sebesar-besarnya)
2. Kejahatan adalah suatu tindakan yg merugikan masyarakat dan
hanya dapat diukur berdasarkan tingkat kerugiannya
(menekankan pd tindakan dan tingkat kerugian bukan pada niat)
3. Pencegahan kejahatan lebih penting drpd penghukumannya
4. Tuduhan scr diam-diam (rahasia) serta kekejaman harus
dihapuskan dan pemeriksaan pengadilan harus dilakukan secara
cepat, dan tertuduh diperlakukan secara adil serta manusiawi
sepanjang proses pemeriksaannya
5. Tujuan penghukuman yang paling sah adalah penjeraan
(deterrence) bukan pembalasan dendam sosial
6. Hukuman penjara harus lebih banyak diterapkan, dan serentak
dengan itu kondisi penjara harus secepatnya diperbaiki, serta
sistem klasifikasi terhukum harus dikembangkan untuk mencegah
adanya bahaya percampuran semua jenis terhukum
CONTOH AWAL CONTOH AWAL
-JIKA DIPANASKAN, BESI MEMUAI -SEMUA PENYIDIK YG TELAH
-JIKA DIPANASKAN, EMAS MEMUAI, MENGIKUTI DIKJUR DAPAT
-JIKA DIPANASKAN, PERAK MEMUAI MENYUSUN BERKAS PERKARA
KONKLUSI -BADU ADALAH PENYIDIK YANG TELAH
-JIKA DIPANASKAN LOGAM MEMUAI MENGIKUTI DIKJUR
KONKLUSI
-BADU ADALAH PENYIDIK YANG
CONTOH DALAM KRIMINOLOGI DAPAT MENYUSUN BERKAS PERKARA
-ADI PENDUDUK KP. WARU MENCURI
MOTOR
-BADU PENDUDUK KP. WARU CONTOH DALAM KRIMINOLOGI
MENCURI MOTOR -SEMUA ANAK LAKI-LAKI PAK BADRUN
KONKLUSI PERNAH MELAKUKAN KEJAHATAN
-KEBANYAKAN PENDUDUK KP. WARU -BADU ADALAH ANAK LAKI-LAKI PAK
PENCURI MOTOR BADRUN
KONKLUSI
-BADU ADALAH ANAK LAKI-LAKI PAK
BADRUN YANG PERNAH MELAKUKAN
KEJAHATAN
MASYARAKAT MODERN DALAM MERUMUSKAN MAKNA KATA KEJAHATAN
AKAN SELALU MENGHASILKAN KONTROVERSI. TINDAKAN MENYEBABKAN
MATINYA ORANG LAIN ATAU MEMBUNUH MISALNYA, TIDAK AKAN SELALU
DISEBUT SEBAGAI KEJAHATAN.

CONTOH : BILA DALAM SUATU PERAMPOKAN MENCIDERAI KORBANNYA


DENGAN MEMPERGUNAKAN SENJATA TAJAM ATAU SENJATA API, DAN
KORBANNYA MATI, MAKA TINDAKAN PELAKU AKAN DISEBUT SEBAGAI
PEMBUNUHAN. TETAPI SEORANG ANGGOTA POLISI YANG BERTUGAS UNTUK
MELAKSANAKAN EKSEKUSI HUKUMAN MATI DENGAN CARA MENEMBAK MATI
TERPIDANA MATI, KENDATI TINDAKANNYA MENYEBABKAN MATINYA ORANG
LAIN, TINDAKAN TADI TIDAK PERNAH DISEBUT SEBAGAI TINDAKAN
PEMBUNUHAN

CONTOH LAIN : KETIKA ORANG MELAKUKAN TINDAKAN YANG


MENYEBABKAN MATINYA ORANG LAIN, TETAPI KETIKA MELAKUKAN
TINDAKAN TERSEBUT DALAM KEADAAN MENDERITA SAKIT JIWA (GILA),
KENDATIPUN ORANG TADI DAPAT DINYATAKAN BERSALAH MENYEBABKAN
MATINYA ORANG LAIN, NAMUN HUKUM TIDAK AKAN MENYATAKAN ORANG
TERSEBUT SEBAGAI DAPAT DIMINTAI TANGGUNG JAWAB KARENA TELAH
MELAKUKAN PEMBUNUHAN
1. Masyarakat tersusun dari berbagai kelompok sosial yang berbeda-beda
2. Dalam masyarakat tersebut terdapat perbedaan definisi benar dan salah.
Kelompok-kelompok sosial berbeda-beda dalam nilai, tujuan, dan
kepentingan, dan dengan demikian mereka berkonflik satu sama lain
3. Salah satu konflik antara kelompok-kelompok sosial adalah kekuatan
politik. Sepanjang waktu terdapat ketidakseimbangan kekuatan politik, dan
yang punya harus berjuang mempertahankan, yang tidak punya berusaha
memperolehnya
4. Hukum dirancang untuk memajukan kepentingan pihak yang berkuasa.
Hukum bukan sarana bebas nilai bagi penyelesaian konflik. Hukum
merupakan mekanisme bagi yang berkuasa untuk membuat hukum untuk
memajukan kepentingan pribadinya, tanpa memperhatikan kepentingan
masyarakat secara keseluruhan.
5. Inti kepentingan penguasa adalah membuat dan menegakkan hukum.
Banyak hukum yang dibuat untuk menjaga kepentingan yang berbeda
memperoleh kekuatan politik.
DALAM MASYARAKAT UMUNYA KENAKALAN DILAKUKAN OLEH ANAK-ANAK
ATAU REMAJA (JUVENILE CRIME/JUVENILE DELINQUENCY/JUVENILE
OFFENDING)

TINDAKAN KENAKALAN ANAK LEBIH BANYAK DILAKUKAN KETIKA MEREKA


BERADA DI DALAM GANG DARIPADA KETIKA SENDIRIAN. CIRI TINDAKAN
KENAKALAN MEREKA ADALAH “NON-UTILITARIAN” (TIDAK MENGAMBIL
MANF`AT), “MALICIOUS” (JAHIL), DAN NEGATIVISTIC. (MENURUT COHEN)

TINDAKAN KENAKALAN TIDAK DILAKUKAN DALAM RANGKA MEMPEROLEH


MATERI (TUJUAN BUDAYA MERTON), TETAPI UNTUK MEMPEROLEH STATUS DARI
TEMAN SEBAYA
Remaja kelas bawah dapat dikelompokkan menjadi :
(CLOWARD , OHLIN)

1. Remaja yang berusaha meningkatkan status sosial dan ekonominya


2. Remaja yang hanya berusaha meningkatkan status sosialnya.
3. Remaja yang hanya ingin meningkatkan status ekonominya
4. Remaja yang tidak menginginkan apapun

Remaja tipe 1 dan 2 adalah remaja sekolahan. Tipe 3 dan 4 tidak peduli
pentingnya sekolah.
Karena cita-cita remaja kelas bawah tadi tidak terpenuhi melalui cara yang
sah, maka hasilnya adalah:

1.Tipe 1 dan 2 menghasilkan gang kekerasan.


2.Tipe 3 menghasilkan gang kriminal atau gang konflik
3. Tipe 4 menghasilkan gang penarikan diri dengan mengkonsumsi narkotika
TP KONVENSIONAL :
CURI, BUNUH, TIPU, ANIAYA, DSB

TP TRANSNATIONAL :
TEROR, LUNDUP SENPI, NARKOTIKA, UPAL, CYBER,
CUCI UANG, BAJAK LAUT

TP YG BERHUB DGN KAYA NEG :


KORUPSI, CAGAR ALAM, ILLOG, ILMIN, ILFISH, DLL.

TP BERSIFAT KONTIJENSI :
RUSUH, ANARKIS, KONFLIK.
TUJUAN :
ILMU MENCEGAH DAN
KRIMINOLOGI PENGETAHUAN MEMBERANTAS
KEJAHATAN

ILMU PENGETAHUAN LAIN:


ANTROPOLOGI KRIMINAL :
MAN YG JAHAT MEMP TANDA-TANDA
KHUSUS. CONTOH : SUKU BANGSA
SOSIOLOGI KRIMINAL :
SUATU GEJALA MASY.
PSIKOLOGI KRIMINAL :
SUDUT ILMU JIWA
MEMPELAJARI : PSIKO NEOROPAT :
- KEJAHATAN DAN PENJAHAT. SAKIT JIWA/URAT SYARAF
- SEBAB DAN AKIBAT PENOLOGI :
KAJIAN TTG HUKUMAN & UNTUNG RUGI
PENERAPAN UU
STATISTIK KRIMINAL :
...... NEXT SLIDE
STATISTIK KRIMINAL ADALAH ANGKA-ANGKA YANG MENUNJUKAN
JUMLAH KRIMINALITAS YANG TERCATAT PADA SUATU WAKTU DAN TEMPAT
TERTENTU

STATISTIK KRIMINAL INI DISUSUN BERDASARKAN KRIMINALITAS YANG


TERCATAT, BAIK SECARA RESMI (POLRI, KEJAKSAAN, PENGADILAN DSB,)
MAUPUN YG DICATAT OLEH PARA PENELITI.

KRIMINALITAS YG TERCATAT TERSEBUT HANYA MERUPAKAN SAMPEL DARI


SELURUH KRIMILAITAS YG TERJADI, SEDANGKAN JUMLAH KRIMINALITAS
YANG TERJADI TIDAK PERNAH DIKETAHUI

ADAPUN TUJUAN STATISTIK KRIMINAL INI ADALAH UTK MEMBERIKAN


GAMBARAN/DATA TENTANG KRIMINALITAS YG ADA DI MASY TERKAIT
DENGAN TEMPAT, USIA PELAKU, WAKTU, LATAR BELAKANG PENDIDIKAN
DAN SOSIAL UNTUK DIGUNAKAN SEBAGAI PENENTU KEBIJAKAN
PEMERINTAH/PENEGAK HUKUM SELANJUTNYA
PEREKONOMIAN (CONTOH: KETIDAKSTABILAN HARGA)

PENGANGGURAN

RUMAH TANGGA (HUBUNGAN KELUARGA)

USIA (TERKAIT STATISTIK KRIMINAL)

WANITA

KEHIDUPAN SEXUAL

.........
SALAH SATU DASAR YANG DAPAT DIJADIKAN PEDOMAN DALAM
MENANGGULANGI MASALAH YANG TERJADI

UNTUK MENGHINDARI RASA BENCI YANG TIDAK SEMESTINYA KEPADA


PELAKU KEJAHATAN

SEBAGAI DASAR PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN

MEMAHAMI LEBIH BAIK TERHADAP NORMA DAN NILAI BAIK YANG DIATUR
DALAM HUKUM PIDANAN MAUPUN YANG TIDAK

TINJAUAN HUKUM DAN REKOMENDASI DALAM PEMBAHARUAN

Sumber Ajaran :
Naskah sekolah sementara kriminologi
www.hukumpedia.com
http://anindyapuspalaw2013blogspot.co.id
http://wessytrisna.blog.uma.ac.id/wp-content/uploads/sites/267/2015/03/KRIMINOLOGI-ACI.pptxKRIMINOLOGI

Anda mungkin juga menyukai