Anda di halaman 1dari 11

Kawasaki Disease

mucocutaneous lymphnode syndrome.


Kawasaki Disease
• Penyakit lebih sering menyerang ras Mongol, Balita (1-2 tahun)
• Laki-laki pre dominan 1,5:1
• Di indonesia ditemukan tahun 1996
Fitzpactrick’s color atlas and synopsis of clinical dermatology seventh edition.2013
Kriteria Diagnosis

• Demam remiten ≥ 5 hari, disertai 4 dari 5 lima


1. Injeksi konjungtiva bilateral, nonpurulen
2. Perubahan bibir dan mukosa mulut: hiperemis dan pecah-pecah
pada bibir; eritema difus pada orofaring, strawberry tongue
3. limfadenopati servikal (≥1,5cm), unilateral
4. Perubahan pada ekstremitas: edema & eritema, dan/atau
deskuamasi periungual
5. Ruam polimorfik (makulopapular)

Fitzpactrick’s color atlas and synopsis of clinical dermatology seventh edition.2013


PENYAKIT KAWASAKI
Imunologi
human leukocyte antigen
(HLA)
class I

6p21.3 Etiologi
Penyakit Kawasaki

Infeksi

edema dari sel otot polos.


Pembengkakan sel endotel dan subendotel
lapisan elastis interna tetap utuh Arteritis
Vasculitis

Penyakit Kawasaki
Aneurisma
arteri

Miokarditis
Patomekanisme Penyakit Kawasaki

Disfungsi
endotelial Kerusakan endotel
Inflamasi Diganti oleh jaringan ikat

Ventrikel kanan
Aneurisma
Stenosis

Fistula
Harada score
Faktor risiko terjadinya aneurisma

Memenuhi 4 kriteria dalam 9 hari onset penyakit


1. Lekosit > 12 000/mm3;
2. Trombosit < 350 000/mm3;
3. CRP >3
4. Hematocrit <35%;
5. albumin <3.5 g/dL;
6. Usia <12 bulan
7. Laki laki.

4 tanda

IVIG
Perjalanan penyakit

Fase akut aneurisma


Febris
Inflamasi, miokarditis, perikardial efusion
inflamasi
Arteritis pada a. koronaria
Berlangsung 1-2 minggu

Trombositosis
Fase subakut Predisposisi a
Fever, rash, dan limfadenopati mulai cute coronory tromsobosis

menghilang
Deskuamasi pada ekstremitas
Aneurisma a. koronaria
Berlangsung selama 1-2 minggu
Healing dan fibrosis
 Fase konvalesen Stenosis a. koronaria
 Gejala klinik hilang
 LED mulai turun
 6-8 minggu setelah onset

Fitzpactrick’s color atlas and synopsis of clinical dermatology seventh edition.2013


Fitzpactrick’s color atlas and synopsis of clinical dermatology seventh edition.2013

Anda mungkin juga menyukai